Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak Berdaya (1)

Berita Lainnya - 10 October 2023

Penulis: Nico Fernando/X-2

Kegiatan Character Building dilaksanakan hanya untuk kelas 10 saja. Selama 3 hari kegiatan ini saya mau berbagi cerita terutama hal yang berkesan menurut saya. Kegiatan yang berkesan bagi saya pada saat character building adalah,saat bermain game dan nama game tersebut adalah Grit Games.Saya bersama kelompok ,bersama-sama mengembangkan potensi juang kelompok agar dapat menang. Caranya saling membantu dengan satu team. Tanpa kerjasama antar kelompok dijamin akan sulit untuk mencapai kemenangan. Saat kami bekerjasama dalam 5 game sesi tersebut, kami pun memenangkan permainan tersebut. Walaupun terdapat perselisihan saat bermain karena mengambil kelereng berwarna hitam,tetapi kami tetap tidak menyerah dan terus berusaha untuk mencapai kemenangan.

Banyak materi yang diberikan tetapi menurut saya materi yang berkesan saat melaksanakan kegiatan character building ini adalah saat dibawakan oleh kak Agung,mengenai sopan santun.Yaitu dimana kita saat bertemu orang yang lebih tua itu kita harus salam dan sapa terhadap orang tersebut,jangan hanya diam saja,karena jika diam saja itu namanya hanyalah sopan,tetapi tidak santun. Sopan saja tidak cukup,sopan santun harus dilaksanakan.Saya sangat mengapresiasi terhadap tim BERDAYA dan guru guru sekalian yang menjalankan kegiatan character building ini.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2022
Lomba Microblog SMPK PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Daftarkan Diri Kalian dalam "PESTA" Exhibition
Buat kalian yang memiliki kemampuan non akademik ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2021
Edu Summit For Teachers: Kegiatan peringatan Hari...
Kegiatan peringatan Hari Guru Nasional dengan tem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 4 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 5 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita Lainnya - 02 December 2020
AKJ Green School: Hydroponics Project
Berita Lainnya - 11 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa yang Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 14 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Re...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 25 December 2022
Selamat Natal 2022
Berita Lainnya - 26 December 2022
Pojok Best : Berbagi Arti Pentingnya Ketaatan Kep...
Jika dikaitkan dengan salah satu nilai BEST, yait...
Berita Lainnya - 27 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Setiap Saat
Mungkin di beberapa waktu, menjadi orang yang taa...
Berita Lainnya - 28 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Dalam Segala Keadaan
Sobat AKJ, jika kita benar-benar menaati Tuhan be...
Berita Lainnya - 29 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Untuk Mengetahui Kehendak T...
Teman-teman dari kisah dan ayat dari Lukas 12:48 ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Berita Lainnya - 20 September 2024
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Berita Lainnya - 12 September 2024
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan

Choose Your School

GO