Cerita Sobat AKJ - Sudut Pandang Baru

Berita Lainnya - 04 October 2024

Penulis : Christian Garcia

Editor : Tim Medsos AKJ

 

Perjalanan retret adalah salah satu pengalaman yang paling ditunggu-tunggu oleh murid - murid kelas 11, termasuk saya sendiri. Hai, saya Christian Garcia dan saya ingin membagikan pengalaman terkait perjalanan retret ini. Saya mendapatkan pengalaman yang bisa dibilang sedikit mengubah pandangan saya terhadap hidup, guru, orang tua, dan juga teman-teman saya. Saya menjadi lebih bisa respect terhadap mereka, karena apa yang diajarkan oleh para pendeta saat retret tersebut. 

Di hari pertama, kami semua langsung berkemas dan memulai perjalanan menuju di Pondok Remaja PGI. Kegiatan pertama adalah Ibadah pembuka dengan memuji nama Tuhan dan mendengarkan khotbah dari Pdt. Charliedus Saragih. Ada jeda istirahat sebentar untuk makan siang, setelah itu baru kami masuk ke kegiatan sesi 1 bertema “I am the Imago Dei”. Kami diajarkan tentang bagaimana seharusnya kita memandang diri kita sebagai makhluk yang segambar dan serupa dengan Allah. 

Di hari kedua, sesi dan aktivitas dipimpin oleh Pdt. Michael Chandra Wijaya. Ia mengajari kami seberapa berharganya teman kami, para siswa diminta saling menanyakan berbagai pertanyaan untuk dijawab satu sama lain. Pada malam hari, kami juga menerima surat/pesan dari orang tua yang ditulis dalam kegiatan pra retret. Kata-kata mereka yang menyentuh hati pun membuat kami semua terharu dan meneteskan air mata kami. Setelah selesai membaca surat dari orang tua, kini giliran kami untuk menuliskan surat untuk orang tua kami, selain itu kami juga menuliskan surat untuk diri kami di masa depan dan akan kami baca lagi setelah kami lulus kelas XII nanti.

Ada juga acara mandiri yang dilakukan oleh para seperti bermain bola basket dan tenis meja. Hal tersebut dilakukan tanpa mengganggu jam sesi retret yaitu saat jam istirahat. Pada hari ketiga ada games kelompok di pagi hari dan kelompok saya menang.

Serangkaian kegiatan retret telah berakhir, tak terasa tiga hari sudah berlalu. Retret ini telah memberikan sudut pandang baru tentang kehidupan yang saya jalani. Saya sedikit merasa sedih karena saya tentunya akan merindukan apa yang saya alami. Namun, saya sangat bersyukur dengan apa yang sudah saya lalui tiga hari ini dan akan terus menerapkan apa yang sudah saya pelajari di retret ini.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2019
Berani Berubah ( Ibadah Komplek September 2019)
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2019
Trivia 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2019
Pelantikan MPK 2019/2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2019
Pelayanan Rutin GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2019
Edufair Resinda Mall Karawang
Berita Lainnya - 13 January 2022
POJOK BEST: Taat kepada Tuhan
Berita Lainnya - 14 January 2022
POJOK BEST: Ketaatan dan Iman Tak Dapat Dipisahkan
Ketaatan dan iman tidak dapat dipisahkan. Ketaata...
Berita Lainnya - 15 January 2022
POJOK BEST: Kasih yang Tulus
Pada Roma 12:9 tertulis demikian: “Hendaklah kasi...
Berita Lainnya - 17 January 2022
POJOK BEST: Guard Your Tongue
In these hard times, it is difficult for us to ke...
Berita Lainnya - 18 January 2022
POJOK BEST "Cerita Ayah dan Anak: Batu besar"
Suatu hari ketika seorang ayah dan anak sedang be...
Berita Lainnya - 19 February 2023
Pojok Best : Sabar Membuahkan Hasil
Berita Lainnya - 21 February 2023
Pojok Best : Kesabaran Membuahkan Hasil
Halo teman-teman semua, pernah gak sih kalian mer...
Berita Lainnya - 20 February 2023
Caring Moment : Indahnya Berbagi Pada Sesama
Perbuatan baik memang tidak selalu dibalas dengan...
Berita Lainnya - 21 February 2023
Caring Moment: Teladan kepedulianku
Berbagi merupakan arti hidup yang sebenarnya kare...
Berita Lainnya - 22 February 2023
Pojok Best : Hidup Kita Seperti Sedang Mengasah P...
Judul artikel kita hari ini adalah  “Hidup kita s...
Berita Lainnya - 22 November 2023
Pojok Best : Treat Each Other Well
Berita Lainnya - 23 November 2023
Pojok Best : Mengasihi Sesama dengan Kasih Tuhan
Allah sudah terlebih dahulu mengasihi umat-Nya ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 15 October 2024
Pojok Best : Memberi dalam Keterbatasan
Berita Lainnya - 16 October 2024
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Permulaan dari H...
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Permulaan dari H...
Berita Lainnya - 17 October 2024
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur
Berita Lainnya - 18 October 2024
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building

Choose Your School

GO