Cerita Sobat AKJ: PENTINGNYA LITERASI

Berita Lainnya - 30 November 2023

Penulis: Grace Nathania (XI MIPA 2)

Mengapa penting berliterasi? Sebelumnya kita harus paham dulu bahwa literasi merupakan kemampuan seseorang untuk membaca dan menyaring ide dari sebuah bacaan. Hal ini akan membantu kita dalam menerima dan menyampaikan informasi sesuai dengan fakta yang ada. 

Seringkali kita kurang dalam  berliterasi dengan baik. Terlihat dari sekitar kita yang seringkali masih mengambil inti dari sebuah cerita atau gosip tanpa mengetahui isi cerita yang sebenarnya. Banyak orang yang suka membaca dan melihat berita, tetapi tidak disaring dengan baik terlebih dahulu. Maka dari itu, banyak orang yang terpengaruh akan berita hoax atau menjadi korban informasi hoax karena berita yang mereka baca atau dengar tidak disaring atau tidak dicari terlebih dahulu.

Seharusnya, kita sebagai orang yang bijaksana dapat mengetahui suatu informasi dengan baik. Kita dapat mengakses semua informasi melalui digital dengan tepat dan baik. Kita harus membiasakan diri untuk mencari dan membaca informasi apapun yang membuat kita semakin baik dan bijak. Semakin kita banyak mencari informasi, kita pun tidak akan terjerumus oleh berita atau informasi yang palsu atau hoax.

Jika kita sudah mengetahui sebuah informasi, maka kita akan jauh lebih mengerti dibanding orang yang tidak pernah membaca dan menyaring suatu informasi. Banyak berita atau informasi yang tidak dicermati terlebih dahulu dan membuat dunia tidak terlalu baik dalam lingkungan, sosial, cara berpikir, dan pengetahuan. Ada banyak kemungkinan yang terjadi jika kita kurang membaca, yaitu kurangnya informasi yang kita dapat, kurangnya cara berpikir kritis, dan kurangnya bersosialisasi.

Ada beberapa penyebab masalah yang membuat kita tidak suka membaca atau mencari informasi, yaitu kurangnya pendidikan dan pengajaran akan literasi, rendahnya minat baca atau malas membaca, tidak ada teman untuk membaca bersama-sama, tidak belajar untuk berpikir kritis, menggunakan alat digital seperti handphone dengan tidak baik, dan tidak ada dukungan fasilitas belajar dari keluarga, sekolah, maupun masyarakat.  Literasi akan menciptakan suasana yang membuat seseorang menjadi kritis dan kreatif. Mereka tidak akan mudah tertipu dengan berita hoax. Literasi di zaman sekarang dapat melalui digital.         

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023
Doa Syafaat Kelas 12 - Maju Menuju Tujuan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 February 2023
Pojok Best : "MENTOR BEST"
Kali ini Tim MENTOR BEST SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 3 : “Tips & Trik PDKT d...
Penulis : Bernadette 
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 February 2023
INFO PERPUSTAKAAN AKJ - PEMBACA TERAKTIF JANUARI ...
INFO PERPUSTAKAAN AKJ - PEMBACA TERAKTIF JANUARI ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2023
Best Stories : Targetku di Semester Genap, Ingin ...
Best Stories : Targetku di Semester Genap, Ingin ...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Mading AKJ Bulan Oktober Sudah Hadir
Berita Lainnya - 02 October 2021
Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober
Pada tanggal 2 Oktober ini, orang-orang biasanya ...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Tahukah kamu? Tanggal 2 Oktober adalah Hari Batik...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 30 August 2022
Pojok Best : Orang yang Murah Hati Dapat Mengampu...
Berita Lainnya - 31 August 2022
Pojok Best : Kemurahan Hati dan Ketulusan
orang yang benar-benar murah hati adalah orang ya...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Pojok Best : Masalah? Siapa takut !
tidak khawatir karena mereka tahu Tuhan akan memb...
Berita Lainnya - 02 September 2022
Pojok Best: Seperti Pohon, Cinta juga Memerlukan ...
Cinta adalah suatu sikap yang ditunjukkan dari se...
Berita Lainnya - 03 September 2022
Pojok Best : Memaknai Kesetiaan
Sebagai wujud kesetiaan kita kepada Tuhan kita ju...
Berita Lainnya - 11 July 2023
Pojok Best : Mudah Beradaptasi Dengan Lingkungan
Berita Lainnya - 12 July 2023
Pojok Best : Kesabaran Adalah Kunci Keberhasilan
Dalam kitab Amsal 14:17 terdapat kutipan, "Siapa ...
Berita Lainnya - 13 July 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri Sebagai Kunci Keberh...
Jadi, jika Anda ingin mencapai keberhasilan dan m...
Berita Lainnya - 14 July 2023
Pojok Best : Roh Kudus Memampukan Kita Menguasai ...
Pojok Best : Roh Kudus Memampukan Kita Menguasai ...
Berita Lainnya - 15 July 2023
Pojok Best : Pentingnya Menerapkan Penguasaan Dir...
Penguasaan diri sangatlah penting dalam kehidupan...
Berita Lainnya - 13 February 2024
Pojok Best : Membangun Keberanian
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Pribadi yang Belajar Menghargai...
Cerita Sobat AKJ: Pribadi yang Belajar Menghargai...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Pojok Best : Respon Terhadap Tantangan
Ketika kita menghadapi tantangan atau kesulitan, ...
Berita Lainnya - 15 February 2024
Pojok Best : Bahagia Karena Takut
Mari kita senantiasa takut akan Tuhan dan berusah...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Pojok Best : Tuhan adalah Segalanya
Tuhan itu selalu menjadi terang serta sumber keku...

Choose Your School

GO