Cerita Sobat AKJ: Literasi Digital Masyarakat Indonesia

Berita Lainnya - 30 November 2023

Penulis: Alexandra (XI MIPA 1)

Literasi digital adalah upaya pemanfaatan teknologi untuk mencari, menggunakan dan menyebarkan informasi di dunia digital saat ini. Literasi digital membuat masyarakat dapat menangkap dan mengetahui dengan baik informasi yang beredar di dunia maya. Literasi digital dibutuhkan pada zaman sekarang ini karena pesatnya perkembangan teknologi zaman sekarang. Era digital memudahkan kita untuk mengakses informasi dengan cepat.

Bagaimana dengan literasi digital masyarakat Indonesia? Kemampuan literasi digital masyarakat Indonesia masih dianggap rendah. Contohnya, dalam menggunakan sosial media masyarakat Indonesia tidak dapat menanggapi informasi dengan baik. Hal ini pernah terjadi pada tahun 2021. Tepatnya, pada hari Jumat tanggal 26 Februari 2021. Melalui penelitian, Microsoft mengukur kesopanan pengguna internet sepanjang 2020. Hasilnya, menyatakan bahwa Negara Indonesia berada di urutan ke-29 dari 32 negara yang disurvei. Indonesia menjadi negara dengan tingkat kesopanan yang paling rendah di Asia Tenggara. Hal tersebut membuat netizen Indonesia langsung saja menyerbu akun Instagram Microsoft sehingga membuat Tim Microsoft menutup kolom komentar postingan Instagram mereka. Banyak yang menganggap Microsoft dinilai lemah karena menyebut Indonesia paling tidak sopan di Asia Tenggara.

Seringkali juga ditemukan disinformasi atau beredarnya berita hoax di kalangan masyarakat Indonesia. Generasi tua yang menjadi target utama hoax dan disinformasi. Mereka dengan mudah termakan berita bohong yang tersebar di WhatsApp keluarga. Penyebab hal ini terjadi karena kurangnya partisipasi pemerintah dalam menggalakkan literasi digital masyarakat Indonesia. Masyarakat kita masih ‘gagap teknologi’ dan belum bisa menerima perkembangnya teknologi. Melalui survey yang ada membuktikkan bahwa orang pintar juga tentu belum bisa menanggapi berita dan artikel di dunia maya. Cara untuk mengatasi masalah tersebut dengan mengadakan penyuluhan dan membangkitkan semangat literasi digital Indonesia. Pemerintah dapat membuat kampanye kreatif.

 

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2023
Ibadah Gukar PENABUR Komplek Kota Jababeka - Pray...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Tahukah kamu? Tanggal 2 Oktober adalah Hari Batik...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 06 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dan Bakat
Bakat adalah kemampuan yang dimiliki oleh seseora...
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Berita Lainnya - 19 August 2024
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Berita Lainnya - 21 August 2024
Pojok Best : Privilege and Service
Pojok Best : Privilege and Service
Berita Lainnya - 22 August 2024
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik

Choose Your School

GO