Caring Moment : Kecil Namun Berharga

Berita Lainnya - 11 April 2023

Image Source: 123rf.com

 

Penulis : Krisna Widhi Wijaya, X MIPA 2)

 

            Cara untuk menunjukan kepedulian Anda kepada seseorang lain bukanlah dengan aktivitas besar seperti pesta atau pergi keluar negeri, namun melakukan hal-hal kecil untuk mereka. Meskipun tidak disadari, tetapi dengan itu pekerjaan mereka berkurang dan mereka dapat lebih santai. Sehingga mereka akan senang dan kesenangan mereka akan membuat Anda senang.

            Di rumah keluarga saya, kami tidak memiliki pembantu atau seseorang untuk mengurus rumah untuk kami. Oleh karena itu, ibu sayalah yang mengurus bagian besar dari pekerjaan rumah. Ibu saya semakin tua dan pasti lelah melakukan hal yang sama setiap hari. Terkadang saya dan adik saya melakukan hal-hal kecil untuk ibu kami.

            Kami cuci piring sendiri ketika selesai makan, membersihkan kamar mandi, dan menjaga kebersihan kamar masing-masing. Meskipun tidak terlihat besar, tentunya itu dapat mengurangi beban kerja ibu kami dan ia tidak perlu mengkhawatirkan untuk membereskan begitu banyak pekerjaan. Biasanya kucing kami sering mengganggu ibu, ketika ia bekerja, jadi saya membawa mereka ke  kamar saya. Ketika saya membawa kucing kepada kamar saya, kucing saya kadang-kadang tidur di tempat tidur atau bersama saya di kursi meja kerja saya.

            Meskipun saya dan adik saya lelah dengan sekolah baru kami, meskipun kami kadang hampir menyerah dengan nilai, kami belajar dan berusaha untuk menjaga kebaikan di rumah. Demikian pengalaman yang saya alami di rumah bersama keluarga. Semoga ini dapat membantu Anda menjaga kesenangan lingkungan sekitar.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 September 2020
Ibadah Siswa: Finding God in My Loneliness
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2020
Ibadah Siswa: Anak Tuhan Kok Menderita?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 August 2020
POT Penjelasan Hasil Psikotes
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 August 2020
Upacara Peringatan ke-75 Detik-detik Proklamasi K...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2020
Upacara Peringatan HUT PRAMUKA Ke-59
Berita Lainnya - 22 December 2021
Selamat Hari Ibu 2021
Berita Lainnya - 25 December 2021
Selamat Hari Natal 25 Desesember 2021
Kiranya Damai Sukacita Natal senantiasa memenuhi ...
Berita Lainnya - 25 December 2021
It's Christmas
It's Christmas! "On the special holy night, The S...
Berita Lainnya - 01 January 2022
Selamat Tahun Baru 2022
"Forget the former things; do not dwell on the pa...
Berita Lainnya - 30 December 2021
Music Chart - December 2021
Di Madingakj edisi Desember ini, kita akan membah...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Caring Moment: Kepedulian terhadap Sesama
Berita Lainnya - 28 February 2023
Pojok Best : Masih Rendah Diri Meski Sudah Berha...
Salah satu cara untuk mengatasi rasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan Terhadap Orang ...
Dalam memberi, meskipun hanya memberikan bansos b...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membuat Kita Memperbaiki...
Rendah hati berarti seseorang yang dapat bersikap...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Caring Moment: Tidak Harus Ada Alasan Untuk Berba...
Moment berbagi tidak harus menunggu hingga adanya...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Berita Lainnya - 14 November 2024
Pojok Best : Menjadi Satu Tangan
Berita Lainnya - 15 November 2024
Pojok Best : Semua Sama di Hadapan Tuhan
Pojok Best : Semua Sama di Hadapan Tuhan
Berita Lainnya - 18 November 2024
Pojok Best : Sharing is Caring
Pojok Best : Sharing is Caring
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Kenangan Tak Terlupakan
Cerita Sobat AKJ: Kenangan Tak Terlupakan
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Memori Yang Tak Terlupakan
Cerita Sobat AKJ: Memori Yang Tak Terlupakan

Choose Your School

GO