Ayo, semangat belajar online!!

Berita Lainnya - 05 August 2020

Ayo, semangat belajar online!!

Merdeka!!!
Tidak terasa kita sudah memasuki bulan agustus nih, teman-teman. Bulan Agustus adalah bulan yang spesial untuk negara kita Indonesia, karena pada tanggal 17 Agustus 1945 negara kita merdeka dari para penjajah. Teman-teman pasti tahu kan apa arti kata merdeka? Nah, berdasarkan KBBI, merdeka berarti bebas; tidak terkena atau lepas dari tuntutan; tidak terikat; tidak bergantung kepada orang atau pihak tertentu; leluasa. Kata merdeka ini pastinya bisa kita gunakan dalam berbagai aspek kehidupan kita. Dalam hal belajar juga kita harus merasa merdeka. Merdeka dalam hal belajar bisa kita artikan bahwa belajar itu harus leluasa dan bebas dari segala tuntutan. Terkadang kita memang merasa belajar sebagai tuntutan. Tuntutan harus pintar, tuntutan harus menuruti ekspetasi orang lain, tuntutan sebagai syarat untuk bekal di masa depan, dll. Teman-teman, kita perlu terbebas dari pikiran itu semua. Yuk, sama-sama kita mengubah kata tuntutan itu menjadi kata “perlu”. Belajar itu perlu untuk bekal kita di masa depan. Nah, karena kita merasa perlu untuk belajar, maka kita akan merasa merdeka dalam belajar.
Memasuki tahun pelajaran 2020/2021, kita mengubah sistem belajar kita dengan belajar online. Tentu saja kita juga perlu merasa merdeka dengan sistem belajar ini. Supaya bisa merdeka, pastinya kita perlu mengawalinya dengan menumbuhkan semangat di dalam diri kita sendiri. Dilansir dari blog.ruangguru.com, berikut ini adalah beberapa tips untuk meningkatkan semangat dalam belajar.


Tips #1: Healthy food, healthy brain
Teman-teman, kita harus memastikan agar perut kita dalam keadaan terisi ketika belajar. Menurut American Pschology Association (APA) menyebutkan bahwa rasa lapar dapat memengaruhi perkembangan otak, proses menyerap informasi dan pembelajaran, serta prestasi akademik. Singkatnya hal tersebut akan mengganggu konsentrasi belajar kita.

Tips #2: Discoline skuy!!
Discoline di sini maksudnya diskusi online, teman-teman. Nah, kita tetap bisa kok kerja kelompok atau diskusi bersama secara online. Pastikan teman kelompokmu adalah teman yang memang bisa kamu andalkan untuk belajar bersama, ya, bukannya malah bergosip, hehe. Dalam riset yang dilakukan di Washington University, Amerika Serikat, menunjukkan bahwa belajar kelompok dapat membantu pelajar untuk memahami pelajaran lebih dalam dan efektif.

Tips #3: Set your goal!
Teman-teman, jangan lupa untuk membuat target jangka panjang dan jangka pendek dalam belajar supaya waktu belajarmu bisa digunakan secara efektif. Perlu diketahui, penelitian yang dilakukan pada tahun 1960 hingga akhir 90-an di Amerika Serikat, menunjukkan bahwa goal setting berdampak positif bagi pelajar. Berkomitmen terhadap target yang kita buat ternyata dapat memperbesar peluang sukses di masa depan.

Tips #4: Give yourself a reward
Nah, setelah kamu mencapai target yang telah kamu tentukan tadi, apresiasilah dirimu atas kerja keras yang sudah kamu lakukan. Memberikan hadiah kepada diri sendiri merupakan suatu proses recharging atau pengisian kembali semangat juangmu.

Tips #5: Bersahabatlah dengan gadgetmu
Dulu gadget atau smartphone biasa kita gunakan untuk kegiatan entertaiment atau hiburan semata. Nah, teman-teman perlu kita sadari bersama bahwa untuk saat ini gadget kita tidak hanya untuk hiburan semata tetapi juga kita gunakan sebagai sumber dan media belajar kita. Kita bisa memanfaatkan teknologi untuk memperkaya wawasan kita.

Itulah beberapa tips yang bisa kita praktekkan untuk meningkatkan semangat kita dalam belajar di tahun pelajaran ini. Semangat belajar, teman-teman. Stay healthy!!

 

Dibuat oleh: Gisela Winda

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 March 2021
Kesabaran: Bersukacita dalam Kesulitan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2021
Funday Monday: Continue the Story
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 February 2021
Doa Syafaat Persiapan Tryout PENABUR Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2021
Ibadah Gukar "TIDAK MENGABAIKAN KARUNIA" 08/02/20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 February 2021
Ibadah Siswa "Berhenti Menghakimi" 08/02/2021
Berita Lainnya - 02 September 2021
POJOK BEST: Setia atau Tidak Sama Sekali
Berita Lainnya - 20 September 2021
POJOK BEST: Give Thanks to the Lord
Sudahkah kalian bersyukur hari ini? Sudahkah kali...
Berita Lainnya - 09 October 2021
POJOK BEST: Janganlah Ragu Mengikut Yesus, Karena...
Mungkin ada waktu dalam hidup kita ketika kita bi...
Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Pernahkah kamu mengalami kegagalan? Tahukah Anda ...
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Apakah kalian pernah merasa kecewa? Kecewa karena...
Berita Lainnya - 23 January 2023
Pojok Best : Sudahkah Kamu Melakukan Kebaikan Har...
Berita Lainnya - 24 January 2023
Pojok Best : Mengikut Jalan Kristus
“Wajah raja yang bercahaya memberi hidup dan keba...
Berita Lainnya - 25 January 2023
Pojok Best : Berbuat Baik Terhadap Orang Lain
“Barang siapa berbuat baik, ia berasal dari Allah...
Berita Lainnya - 26 January 2023
Pojok Best : Berbagi Kebaikan Kecil Dengan Cinta ...
Banyak orang beranggapan bahwa berbagi itu harus ...
Berita Lainnya - 27 January 2023
Pojok Best : Berbagi Kepada Yang Tertindas
Ulangan 15:10-11 “ Engkau harus memberi kepadanya...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman
A Moment To Remember : Keberagaman
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : "Beautiful Balinese Cultur...
A Moment To Remember : "Beautiful Balinese Cultur...
Berita Lainnya - 27 October 2023
A Moment To Remember : Cahaya Kehidupan
A Moment To Remember : Cahaya Kehidupan
Berita Lainnya - 27 October 2023
A Moment To Remember : Tiap Talenta Berbeda dan ...
A Moment To Remember : Tiap Talenta Berbeda dan ...
Berita Lainnya - 01 October 2024
Pojok Best : Belajar Berkorban Seperti Teladan Ye...
Berita Lainnya - 02 October 2024
Pojok Best : Makna Sejati Cinta
Pojok Best : Makna Sejati Cinta
Berita Lainnya - 03 October 2024
Pojok Best : Masa Iya, Rugi ?
Pojok Best : Masa Iya, Rugi ? pengorbanan memang ...
Berita Lainnya - 03 October 2024
Cerita Sobat AKJ - Pengalaman Edufair
Kegiatan Edu Fair dilaksanakan pada hari Sabtu ta...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Melangkah Maju Menggapai Cita-c...
Cerita Sobat AKJ: Melangkah Maju Menggapai Cita-c...

Choose Your School

GO