POTM : Sosialisasi Jalur Masuk PTN

Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 January 2024

Penulis : Bernadette Rusmini

 

Pertemuan Orang Tua Murid (POTM) di awal tahun 2024 diadakan oleh SMAK PENABUR Kota Jababeka pada hari Sabtu, 20 Januari 2024.  Tujuan diadakannya POTM kali ini untuk memfasilitasi orang tua agar mendapat informasi tentang Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) Perguruan Tinggi Negeri (PTN)  yang dipandu oleh Bekti Cahyo Hidayanto S.Si., M.Kom., selaku sekretaris eksekutif SNPMB.

 

Namun sebelum pemaparan tentang SNPMB PTN kami bersama-sama melakukan renungan pagi yang dipimpin oleh Ibu Filina, kemudian dilanjutkan dengan informasi dari kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka, Ibu Rugun D.S. Tampubolon dan setelah informasi dari kepala sekolah dilanjutkan dengan informasi dari wakil kurikulum Ibu Rita Dharmaningsih tentang kegiatan anak kelas XII mulai dari PAT, UPRAK, US, sampai prediksi acara Purnawiyata.

 

Terlihat antusiasme orang saat mendengarkan  pemaparan dari Pak Bekti, pemaparan lebih rinci dapat dilihat di Web SNPMBPada sesi pertanyaan ada beberapa orang tua yang bertanya tentang SNPMB dan Pak Bekti menjelaskan dengan baik, sehingga orang tua puas atas jawaban yang diberikan oleh Pak Bekti.

 

Kegiatan POTM berakhir pada pukul 11.10 dan di tutup dengan doa oleh Ibu Heppy. Puji Tuhan seluruh acara berjalan dengan lancar. Semoga orang tua mendapatkan wawasan baru tentan SNPMB.

 

Tuhan memberkati.

 

Untuk dokumentasi klik disini

 



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021
Ibadah Siswa: AMONG US
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 January 2021
Motivation Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 December 2020
Makna Natal di Tahun 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal Karyawan BPK PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita Lainnya - 22 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 02 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setiakah Aku?
Berita Lainnya - 16 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan untuk Bertanggung J...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 05 November 2022
Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan
Kesetiaan bukan hal yang mudah untuk kita dapatka...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Pojok Best : Cermin Kejujuran sebagai Pertobatan
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment: Momen Saya Melakukan Kebaikan
Dampak pandemi membuat saya berubah menjadi lebih...
Berita Lainnya - 04 August 2023
Caring Moment: Hidup tidak selalu tentang memilik...
Berbuat kebaikan adalah perilaku yang mendatangka...
Berita Lainnya - 10 August 2023
Caring Moment: Membantu
Melalui pengalaman, saya baru memahami mengerjaka...
Berita Lainnya - 21 August 2023
Pojok Best : Membangun Kejujuran Di Mulai Dari D...
Jujur pada diri kita sendiri memungkinkan kita un...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Pribadi yang Baik
Sharing Motivation Day: Pribadi yang Baik
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...

Choose Your School

GO