PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - Oktober 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023

oleh : Rita Darmaningsih

 

Penilaian Harian serentak kelas X, XI dan Tes Pemetaan kelas XII di seluruh SMAK PENABUR Jakarta dilaksanakan pada tanggal 16-18 Oktober 2023. Tes ini bertujuan untuk mengukur kompetensi akademik siswa di beberapa mata pelajaran. Kelas X meliputi mata pelajaran bahasa Inggris, matematika, dan Pendidikan Pancasila. Siswa kelas XI  mata pelajaran yang diujikan meliputi bahasa Indonesia, matematika, dan bahasa Inggris. Tes pemetaan untuk kelas XII siswa program MIPA mencakup mata pelajaran fisika, kimia, dan biologi. Sedangkan untuk siswa program IPS meliputi pelajaran geografi, ekonomi, dan sosiologi. Materi yang diujikan di kelas XII berbeda dengan dua kelas di bawahnya. Tidak hanya materi yang dipelajari di kelas XII tapi juga materi di kelas X dan kelas XI. Hal ini bertujuan untuk memetakan kemampuan siswa dalam menghadapi ujian sekolah nanti. 

 

Secara keseluruhan kegiatan ini berjalan dengan baik dan lancar. Untuk beberapa siswa tidak hadir karena sakit akan dibuatkan jadwal untuk mengikuti susulan.  

 

Untuk dokumentasi klik disini.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2021
Webinar "REMAJA & UU ITE"
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 May 2021
PURNAWIDYA ANGKATAN II: INFINITE HOPE
SMAK PENABUR Kota Jababeka melakukan kegiatan uca...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 May 2021
Kelulusan Peserta Didik Angkatan II SMAK PENABUR ...
Pada tanggal 3 Mei 2021, saat yang tentunya ditun...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 May 2021
Hari Pendidikan Nasional 2021: Serentak Bergerak,...
Pada tanggal 2 Mei 2021 diperingati sebagai Hari ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 April 2021
Merayakan Hari Kartini 2021 di Tengah Pandemi
Hari Kartini diperingati pada 21 April yang berte...
Berita Lainnya - 08 December 2021
POJOK BEST: Berani Menaklukkan Rasa Takut
Berita Lainnya - 30 July 2021
POJOK BEST: Layakkah kita masuk ke dalam kerajaan...
Berapa usia Anda sekarang? 15 tahun, 20 tahun, 30...
Berita Lainnya - 02 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati Tidak Sama dengan Rendah...
Di zaman begini, siapa sih yang nggak punya TikTo...
Berita Lainnya - 23 February 2022
POJOK BEST: Pemimpin itu bukan hanya asal berani ...
Tahukah kalian, menjadi seorang pemimpin itu tida...
Berita Lainnya - 04 August 2021
POJOK BEST: Cerminan Rendah Hati yang Melahirkan ...
Banyak orang bertanya-tanya, “Mengapa sikap renda...
Berita Lainnya - 15 January 2023
Pojok Best : Pentingnya Kebaikan
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Kebaikan bukanlah sesuatu yang asing bagi kita. A...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berbuat baik merupakan hal yang mudah dilakukan n...
Berita Lainnya - 18 January 2023
Pojok Best : Mari kita terapkan kebaikan kepada s...
Kebaikan adalah perilaku yang membawa dampat posi...
Berita Lainnya - 19 January 2023
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Kepada Sesama
Amsal 11 : 27 Siapa mengejar kebaikan, berusaha ...
Berita Lainnya - 24 October 2023
Pojok Best : Pelayananku
Berita Lainnya - 25 October 2023
Pojok Best : The Blooming Friendship: A Tale of K...
Often there are things around us that certainly t...
Berita Lainnya - 26 October 2023
Pojok Best : Kebaikan (1)
Mari memelihara sikap yang baik dan ramah terhada...
Berita Lainnya - 27 October 2023
Pojok Best : Kasih Kepada Sesama
Dengan melayani sesama, kita jadi lebih tahu peri...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Diversity, Equity, and Inc...
A Moment To Remember : Diversity, Equity, and Inc...
Berita Lainnya - 02 July 2024
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan Yesus
Pojok Best : Pengorbanan Yesus
Berita Lainnya - 25 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat
Berita Lainnya - 26 September 2024
Pojok Best : Persembahan yang Benar
Pojok Best : Persembahan yang Benar
Berita Lainnya - 27 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Kesuksesan
Pojok Best : Pengorbanan untuk Kesuksesan

Choose Your School

GO