Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - Agustus 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 August 2022

Tugas dan Tanggung Jawab menjadi topik yang diangkat untuk kebaktian Guru dan Karyawan PENABUR kompleks Jababeka yang dilaksanakan pada Kamis, 25 Agustus 2022. Pada kebaktian kali ini, jenjang SMP menjadi pelayan kebaktian dan Pdt. Daud Naibaho dari GKI Cikarang sebagai pemimpin kebaktian. Pada kebaktian ini, pembacaan Alkitab diambil dari Titus 1 : 4-7.

 

Tugas dan tanggung jawab sering kali dianggap sebagai hal yang sama. Padahal, pada kenyataannya, tugas dan tanggung jawab adalah hal yang berbeda. Tugas adalah sesuatu yang harus dikerjakan sedangkan tanggung jawab adalah keadaan wajib menanggung segala sesuatu.

 

Jadi mengapa kita harus melakukan tugas dengan penuh tanggung jawab? Hal ini dikarenakan tugas dan tanggung jawab akan membuat kita menjadi orang yang:

1. dapat dipercaya dalam menjalankan tugas,

2. sportif tanpa mencari kambing hitam,

3. dapat menjadi teladan, baik terhadap siswa maupun orang-orang di sekitar kita.

 

Kedewasaan datang bukan karena bertambahnya usia tetapi karena kita dapat bertanggung jawab. Selamat menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab. Tuhan Yesus memberkati.

 

Penulis : Bu Bernadette

Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

Berita Lainnya - 04 March 2022
POJOK BEST: Pengorbanan untuk Hal yang Diinginkan
Berita Lainnya - 07 March 2022
POJOK BEST: Our Sacrifice to God
Psalm 51:17 says, "My sacrifice, O God, is a brok...
Berita Lainnya - 08 March 2022
POJOK BEST: Ketekunan Mengalahkan Kepintaran
Sering kali kita melihat teman di lingkungan seko...
Berita Lainnya - 10 March 2022
POJOK BEST: Melakukan Kebaikan Mulai dari Sekarang
Manusia seringkali menganggap sepele untuk melaku...
Berita Lainnya - 15 March 2022
POJOK BEST: Kesabaran dalam Menunggu
“Ah lama banget sih, aku tuh capek nunggunya?!” k...
Berita Lainnya - 16 December 2022
Pojok Best : Tuhan Tak Butuh Kehebatanmu Tapi Ket...
Berita Lainnya - 17 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan
Bisa dilihat dari kisah Paulus di atas bahwa ia m...
Berita Lainnya - 18 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Bukan Untuk Memperoleh Puji...
Oleh karena itu, sebagai umat Tuhan yang baik, ma...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Menurut pengalaman saya tersebut, mengajarkan kit...
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Ada banyak kebijaksanaan yang dunia harus berikan...
Berita Lainnya - 20 June 2023
Pojok Best : Menerapkan Firman Tuhan di Kehidupan...
Berita Lainnya - 21 June 2023
POjok Best : Pesan Paulus Kepada Jemaat Korintus
POjok Best : Pesan Paulus Kepada Jemaat Korintus
Berita Lainnya - 10 July 2023
Pojok Best : Janganlah Kita Bosan Melakukan Hal -...
Kisah ini menggambarkan bahwa kita harus tetap gi...
Berita Lainnya - 11 July 2023
Pojok Best : Mudah Beradaptasi Dengan Lingkungan
Dalam kegiatan ini kami banyak diajarkan untuk me...
Berita Lainnya - 12 July 2023
Pojok Best : Kesabaran Adalah Kunci Keberhasilan
Dalam kitab Amsal 14:17 terdapat kutipan, "Siapa ...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 24 November 2023
Pojok Best : Rendah Hati
Dengan sikap rendah hati, kita berbagi hal-hal ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati sebagai Kunci Menuj...
Rendah hati bukan berarti meremehkan diri sendiri...
Berita Lainnya - 27 November 2023
Pojok Best : Indahnya Berbagi Kepada Sesama
Berbagi merupakan tanda ungkapan syukur kita kepa...
Berita Lainnya - 30 October 2023
Pojok Best : Do Good To Others Even With Our Shor...
We can do to do good to other people are that we ...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Potensi Diri Sendiri
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Potensi Diri Sendiri
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Lelah Dikit Gak Ngaruh
Cerita Sobat AKJ: Lelah Dikit Gak Ngaruh

Choose Your School

GO