EXUBERANT AKJ 2024 - ENCHANTE

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024

Penulis : Unique/XII MIPA 2

Editor : Rita Darmaningsih

 

Tahun ini, EXUBERANT hadir dengan judul ENCHANTE dengan slogan “Dive Deep and Seek Your Treasure. Enchante bermakna “to be delighted with a show”. Jadi Enchante dalam Exuberant tahun ini memiliki makna sebuah acara special bagi peserta dalam mengasah bakat dan minatnya.

Kegiatan ini berlangsung selama 6 hari, mulai 7 sampai 12 Oktober 2024, kegiatan digelar dengan memperlombakan berbagai cabang seni dan olahraga. Beberapa perlombaan yang digelar yaitu Solo Vokal SMP & SMA (Umum), Futsal SMP & SMA, Basket 3x3 SMP, Basket SMA, E-sport Mobile Legends SMP & SMA (Umum), dan Fotografi. Seluruh lomba berjalan dengan baik dan lancar. Kegiatan Exuberant tahun ini diikuti oleh total 887 peserta dari 48 sekolah di wilayah Cikarang dan sekitarnya.

Exuberant ditutup pada Sabtu, 12 Oktober 2024 dengan kegiatan closing yang menampilkan juara Solo Vocal serta banyak penampilan dari siswa-siswi AKJ.

Semoga kegiatan Exuberant ini dapat meninggalkan kesan yang baik bagi seluruh peserta terlebih sebagai sarana untuk mengembangkan bakat dan minat. Sampai jumpa di Exuberant di tahun yang akan datang. Tuhan memberkati.  



Berita Lainnya - 18 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Bijak Jadi Pengguna Tekno...
Berita Lainnya - 23 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 30 September 2020
Pojok BEST: Pentingnya Ide Kreatif dan Penguasaan...
Berita Lainnya - 30 November 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Maukah Engkau Menjadi Orang y...
Berita Lainnya - 10 December 2020
Hari HAM Sedunia 2020: Recover Better - Stand Up ...
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 29 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Dan Ketulusan Adalah Pedom...
Berita Lainnya - 30 August 2023
Cerita Sobat AKJ : Anugerah Tuhan Di Tengah-tenga...
Cerita Sobat AKJ : Anugerah Tuhan Di Tengah-tenga...
Berita Lainnya - 31 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Merupakan Kunci
Sobat AKJ, yang bisa kita dapat dari renungan pag...
Berita Lainnya - 11 August 2023
Caring Moment: Merayakan Hari Kemerdekaan Indones...
Ketika memperingati Hari Ulang Tahun Republik Ind...
Berita Lainnya - 15 August 2023
Caring Moment: Menjadi Berkat Dengan Waktu Yang D...
Ada perasaan yang menyenangkan ketika dapat memba...
Berita Lainnya - 01 March 2024
Pojok Best : Berani Mendekat : Menggali Kasih Kar...
Berita Lainnya - 04 March 2024
Pojok Best : Kerja Keras menghasilkan Buah yang B...
Kerja keras adalah kunci kesuksesan dalam mencapa...
Berita Lainnya - 05 March 2024
Pojok Best : Keberanian dari Allah
Mari pandang kesetiaan Tuhan yang menyertai seti...
Berita Lainnya - 06 March 2024
Pojok Best : Dia Pasti Tolong
Tuhan akan membantu kita dalam pergumulan kita se...
Berita Lainnya - 07 March 2024
Pojok Best : Menang Melawan Rasa Takut
Tuhan akan memberikan kemenangan kepada orang-ora...
Berita Lainnya - 04 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Striving for Future AKJ's Vers...
Berita Lainnya - 05 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Program Stu...
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Program Stu...
Berita Lainnya - 05 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Memperluas Wawasan Tentang Dun...
Cerita Sobat AKJ : Memperluas Wawasan Tentang Dun...
Berita Lainnya - 05 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Edufair As Your Dream College
Cerita Sobat AKJ : Edufair As Your Dream College
Berita Lainnya - 06 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Lebih Siap Menentukan Jurusan...
Cerita Sobat AKJ : Lebih Siap Menentukan Jurusan...

Choose Your School

GO