Bimbingan Intensive UTBK AKJ

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024

Siap ke PTN? 

Sobat AKJ

Ayo… Ikut Bimbel UTBK

Animo siswa/i SMAK PENABUR Kota Jababeka untuk masuk ke PTN tahun 2024 ini cukup tinggi, sebanyak 36% menjadi peserta bimbingan Intensive UTBK.

Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, untuk menjawab tantangan tersebut, BPK PENABUR Jakarta jenjang SLTAK membekali para siswa di sepanjang tahun ajaran 2023-2024 melalui pembekalan “Bimbingan UTBK”. Guru-guru terbaik dan kompeten dari PENABUR dipersiapkan dan diterjunkan untuk melakukan pembinaan. Pembinaan dilakukan secara online maupun onsite.

Nah, setelah siswa/i kelas XII selesai mengikui Ujian Sekolah, tiba saatnya bimbingan “Gratis” untuk siswa/i PENABUR ini, dilakukan secara intensif. Tentunya ada Try Out untuk mengukur sejauh mana pencapaian yang sudah diperoleh para siswa/i peserta bimbingan belajar UTBK.

Tahun ini bimbingan intensive UTBK dilakukan secara onsite, langsung di SMAK PENABUR Kota Jababeka (AKJ). 

 

Waktu Pelaksanaan adalah Senin – Jumat, 22 - 26 April 2024.

Khusus Rabu, 24 April 2024 akan diadakan Simulasi SNBT / TO 2 UTBK.

Para siswa/i AKJ cukup antusias mengikuti, terutama saat TO 2 UTBK. Harapan untuk diterima di PTN menjadi motivasi untuk mempersiapkan diri melalui bimbel UTBK ini.

Kita doakan agar para siswa/i, saat mengikuti UTBK dapat menjawab setiap soal yang disajikan dengan baik.

 

Quote Marva Collings, “Success doesn’t come to you, you go to it”, kiranya menjadi motivasi para siswa mencapai harapannya.

 

Tuhan Yesus memberkati.

By. Rugun DS Tampubolon

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2020
Prestasi Siswa Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Prestasi Siswa November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Ibadah Siswa: Well Prepared
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2020
Penerimaan Siswa Baru 2020-2021
#BPKPENABURJakarta #tujuhdasawarsa #triplebenerfi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
PKBN2K: Kejujuran
Berita Lainnya - 12 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Apa itu PKBN2K?
Berita Lainnya - 22 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 02 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setiakah Aku?
Berita Lainnya - 06 October 2022
Pojok Best : Perbuatan baik membawa dampak positif
Berita Lainnya - 07 October 2022
Pojok Best : Perbuatan Baik Datang dari Hal Kecil
Dan janganlah kamu lupa berbuat baik dan memberi ...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Pojok Best : Lebih Bahagia Memberi atau Menerima
Lebih Bahagia Memberi atau Menerima Kisah Para Ra...
Berita Lainnya - 09 October 2022
Pojok Best : Solidaritas dan Kepedulian
"Yang harus dibabat adalah egoisme dan kebencian,...
Berita Lainnya - 10 October 2022
Pojok Best : Menolong Dengan Ikhlas
Kalian pasti pernah merasa lelah, kan, ketika ber...
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 14 June 2023
Pojok Best : Tekun Dalam Menuai Keberhasilan
Pentingnya sikap tekun dalam melakukan suatu peke...
Berita Lainnya - 15 June 2023
Pojok Best : Pengalaman dalam Jalan Menuju Kesuks...
Dari semua itu, saya dapat belajar bahwa kesukses...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Berita Lainnya - 21 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Melukiskan Senyuman
Kita tidak boleh menyombongkan diri meskipun kita...
Berita Lainnya - 22 December 2023
Pojok Best : Menjadi Orang yang Rendah Hati
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Sekecil ataupun sebesar apapun dosa yang kita per...

Choose Your School

GO