Tekun Dalam Pelayanan

BERITA LAINNYA - 10 November 2024

2 Timotius 2:5
“Seorang olahragawan hanya dapat memperoleh mahkota sebagai juara, apabila ia bertanding menurut peraturan-peraturan olahraga.”

Alkitab menjelaskan disiplin rohani seperti yang dijalani oleh seorang atlet. Atlet dengan keras dan disiplin diri harus melatih diri sedemikian rupa agar ia dapat memperoleh kemenangan saat pertandingan. Atlet tidak dapat mempersiapkan diri dengan seenaknya lalu berharap memenangkan kompetisi. Ia harus tunduk dengan arahan dan disiplin dari pelatih, meskipun itupasti tidak nyaman baginya. Yesus adalah pelatih kehidupan kita. Yesus tahu persis disiplin dan latihan yang kita perlukan untuk mengejar keserupaan dengan-Nya.

Semua orang pasti pernah menyesali kesalahan dalam tindakan atau keputusan mereka. Penyebab terjadinya hal ini ketika mereka sudah mempunyai tujuan, tetapi malas untuk melangkah karena menyerah dan menganggap hal itu tidak berguna. Situasi seperti ini pernah saya alami ketika saya mendapat nilai rendah karena tidak mengatur waktu dengan baik. Jadwal kegiatan diluar sekolah yang banyak menjadi salah satu penyebabnya. Namun, saya bisa mengubah itu dengan satu hal, disiplin. Saya melakukan hal itu dan memang membuat saya tidak nyaman, tetapi saya malai terbiasa. Pada akhirnya, nilai saya kembali naik sesuai
harapan saya. Saya mulai bisa mengatur prioritas saya dengan fokus kepada satu tujuan yang penting. Dengan demikian, saya bisa menetapkan tujuan hidup saya kedepan dengan tetap memegang prinsip disiplin dimanapun saya berada.

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 05 February 2022
DOPPLER INSIGHT
BERITA LAINNYA - 09 February 2022
Sejarah : Bergerak ke Selatan
Bergerak ke Selatan
BERITA LAINNYA - 11 February 2022
LITERASI
LITERASI
BERITA LAINNYA - 10 February 2022
GATHERING WITH PARENTS
GATHERING WITH PARENTS
BERITA LAINNYA - 12 February 2022
HARI PERTAMA PERJUSA
HARI PERTAMA PERJUSA
BERITA LAINNYA - 08 July 2023
Rapat Kerja (RAKER) 2023-2024
BERITA LAINNYA - 08 July 2023
CASHBACK UANG PANGKAL
PSB AHI
BERITA LAINNYA - 10 July 2023
Ibadah Awal Tahun Siswa TA: 2023-2024
Ibadah Awal Tahun Siswa TA: 2023-2024
BERITA LAINNYA - 10 July 2023
Daily Inspiration, 10 Juli 2023
Daily Inspiration, 10 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 13 July 2023
Daily Inspiration, 13 Juli 2023
Daily Inspiration, 13 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 08 November 2023
KONFLIK APARTHEID DI AFRIKA SELATAN
BERITA LAINNYA - 10 November 2023
Gagalnya penanganan kerusuhan : Konflik Sumbawa
Gagalnya penanganan kerusuhan : Konflik Sumbawa
BERITA LAINNYA - 11 November 2023
Konflik Separatis Papua Merdeka
Konflik Separatis Papua Merdeka
BERITA LAINNYA - 12 November 2023
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
BERITA LAINNYA - 23 March 2024
“Mengenal Keigo Higashino melalui Keajaiban Toko ...
BERITA LAINNYA - 24 March 2024
“Menggali Misteri Mistisnya Hilang di Dalam Gunun...
“Menggali Misteri Mistisnya Hilang di Dalam Gunun...
BERITA LAINNYA - 25 March 2024
“PRESCRIPTION” sebuah Resensi
“PRESCRIPTION” sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 26 March 2024
“Programming Arduino: Getting Started with Sketch...
“Programming Arduino: Getting Started with Sketch...
BERITA LAINNYA - 27 March 2024
“RAHASIA KEUANGAN YANG MUDAH”
“RAHASIA KEUANGAN YANG MUDAH”
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Menjadi seperti Kanak-kanak Yesus
BERITA LAINNYA - 24 July 2024
Mengasihi Diri Sendiri
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 25 July 2024
Berharga Oleh Karena-Nya
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 September 2024
Setia dalam Segala Keadaan adalah Rahasia Kebahag...
Setia dalam Segala Keadaan adalah Rahasia Kebahag...
BERITA LAINNYA - 12 September 2024
Menerapkan Janji Tuhan Melalui Doa Sehari-hari
Menerapkan Janji Tuhan Melalui Doa Sehari-hari

Choose Your School

GO