Senantiasa Mengucapkan Doa Untuk Sesama

BERITA LAINNYA - 14 October 2024

Senantiasa Mengucapkan Doa Untuk Sesama

 

Filemon 1:4

“Aku ucapkan syukur senantiasa kepada Tuhanku,

sambil menyebutkan engkau di dalam segala doaku.” 

 

Ayat ini mengandung banyak pesan yang berarti untuk saya yaitu pentingnya untuk mengucapkan serta mengungkapkan rasa syukur kita kepada Tuhan dengan senantiasa dan tanpa paksaan dari orang lain. Saat kita mengucapkan rasa syukur kita kepada Tuhan maka kita mengakui bahwa Tuhan selalu memberikan kita berkat, rahmat, dan kebaikan setiap harinya. Mengucapkan atau mengungkapkan rasa syukur bukan hanya tentang hal-hal yang besar yang telah terjadi pada kita melainkan semua hal yang terjadi dalam hidup kita mulai dari hal-hal kecil hingga hal-hal yang besar. 

Selain mengucapkan dan mengungkapkan rasa syukur kita kepada Tuhan, yang saya suka dari ayat ini saya bisa mendoakan keluarga, teman, orang terdekat, dan pasangan. Saya bisa menyebut mereka atas dasar kasih sayang, kepedulian, dan cinta. 

Menurut saya doa bukan hanya tentang permintaan diri sendiri tetapi juga mendoakan kebaikan dari orang lain. Hubungan ini yang akan saling mempererat ikatan antar keluarga, teman, orang terdekat, dan pasangan di mana kita saling menguatkan satu dengan yang lain melalui doa. Doa ini juga memperkuat hubungan antara kita dengan Tuhan karena kita tidak hanya mendoakan diri sendiri tetapi juga mendoakan orang lain. Dengan kita mendoakan orang lain, secara tidak langsung kita telah membuka hati kita untuk menerima lebih banyak berkat, rahmat, dan kasih yang telah Tuhan berikan kepada kita. Serta mendoakan orang lain juga bisa menjadi pengingat bagi kita untuk selalu bertindak baik dan menunjukkan kasih dalam perbuatan kita sehari-hari kepada sesama, orang lain maupun Tuhan. 

 

Dexterron XI 5

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 May 2020
PELEPASAN SISWA ANGKATAN X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 May 2020
LIBUR Kenaikan Isa Almasih
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 May 2020
Juara I Jurusan MIPA - Tahun 2020 - Kezia Alverta...
BERITA LAINNYA - 06 September 2021
Character corner: "Yesus Kawan Sejati"
BERITA LAINNYA - 27 October 2021
DINAMIKA FENOMENA
DINAMIKA FENOMENA
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 8 - 13 November 20...
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 8 - 13 November 20...
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
BERITA LAINNYA - 08 November 2021
My Current Best Friend
My Current Best Friend
BERITA LAINNYA - 10 July 2023
Daily Inspiration, 10 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 13 July 2023
Daily Inspiration, 13 Juli 2023
Daily Inspiration, 13 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 17 July 2023
Upacara Bendera, 17 Juli 2023
Upacara Bendera, 17 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 17 July 2023
Daily Inspiration, 17 Juli 2023
Daily Inspiration, 17 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 21 July 2023
Daily Inspiration 21 Juli 2023
Daily Inspiration 21 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 30 December 2023
Serunya kegiatan P5, mengenal Indonesia lewat mak...
BERITA LAINNYA - 31 December 2023
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
BERITA LAINNYA - 26 December 2023
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
BERITA LAINNYA - 27 December 2023
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
BERITA LAINNYA - 29 December 2023
Refleksi Natal, Natasya Tanjung
Refleksi Natal, Natasya Tanjung
BERITA LAINNYA - 06 September 2024
Hidup Ini untuk Siapa?: Refleksi Teologis
BERITA LAINNYA - 05 September 2024
Tak Bisa Sendiri, sebuah refleksi Teologis..
Tak Bisa Sendiri, sebuah refleksi Teologis..
BERITA LAINNYA - 04 September 2024
Tetap Gembira ...
Tetap Gembira ...
BERITA LAINNYA - 03 September 2024
Kisah telur puyuh dan kebaikan Tuhan ..
Kisah telur puyuh dan kebaikan Tuhan ..
BERITA LAINNYA - 01 September 2024
Percayalah kepada TUHAN dan lakukanlah yang baik
Percayalah kepada TUHAN dan lakukanlah yang baik

Choose Your School

GO