Pelantikan Pengurus Dewan Ambalan : Gundala Merpati SMAK Penabur Harapan Indah 2025

BERITA LAINNYA - 24 February 2025

 

Puji Tuhan Pengurus Dewan Ambalan SMAK Penabur Harapan Indah : Gundala Merpati, Periode 2025 telah berjalan dengan lancar. Pelantikan ini dipimpin oleh Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan Bapak Kevin Bob L. S,Hum. Pelantikan berlangsung dengan khidmat di dalam sebuah Upacara Bendera. Pembina Upacara dalam pelantikan ini adalah Ibu Suryani Waruwu, S.S, selaku Koordinator Pembina Dewan Ambalan Putri. 

 

Upacara dimulai dengan renungan pagi yang dibawakan oleh Ibu Lusia Bertie, S.Pd. Dengan renungan berjudul Kemurahan Hati. Kami diingatkan untuk selalu bermurah hati, tidak menyimpan dendam dan mengutamakan perdamaian antar sesama manusia terutama orang terdekat apakah itu teman atau keluarga. Setelah renungan selesai barulah Upacara dimulai. 

Setelah pembacaan UUD 1945 oleh Joyline, maka prosesi pelantikan Pengurus Dewan Ambalan dimulai. Diawali dengan ucapan terima kasih kepada pengurus Dewan Ambalan 2024, dilanjutkan dengan pembacaan Surat Keputusan, Tanya Jawab dan pengucapan Trisatya, lalu dilanjutkan dengan penyematan tanda jabatan oleh seluruh Dewan Pembina Guru, dan dilanjtukan dengan pemberian selamat. SEtelah itu dilanjtukan dengan pendandatanganan Berita Acara Pelantikan dan penyerahan Buku Administrasi dari pengurus lama ke pengurus baru. Dengan demikian sahlah pengurus baru dilantik. 

Berikut susunan kepengurusan Dewan Ambalan SMAKHI periode 2025

DEWAN PEMBINA PUTRA
Koordinator Pembina Putra : Roy Altur Robinson, S.Pd., M.Li.
Pembina Putra : 1. Drs. Yosua Zega
2. Drs. Antonius Senohadi
3. Kevin Bob Lestari, S.Hum.

 


DEWAN PEMBINA PUTRI
Koordinator Pembina Putri : Suryani Waruwu, S.S.
Pembina Putri : 1. Yulia Sari Kartika, S.Pd.
2. Gabriella Sianipar, S.Pd.
3. Desmita Sinaga, S.S.

 

PENGURUS DEWAN AMBALAN
PUTRA
Pradana : Obaja Hans Mulia Ernest Sihombing (X – 4)
Wakil Pradana : Evan Gayus Turnip (X – 3)
Kerani : Gregorious Argatara Pradipta (X – 2)
Juru Adat : Andreas Jannes Hasudungan Hasiano Simanjuntak (XI – 3)
Juru Uang : Stephen Tio Fransisko Njo (XI – 4)
Kegiatan Lapangan : Gilbert Leonard Chandra Bangun (XI – 1)
Teknik Kepramukaan : 1. Marchel Ekarahardja (XI – 6)
2. Gabriel Shane Sianturi (XI – 6)
Sarana dan Prasarana : Samuel Arsenio Baginta Ginting (X – 5)
Hubungan Masyarakat : 1. Moses Andrew Peator Sirait (XI – 2)
2. Hammuel Ezekiel (XI – 4)


PUTRI
Pradana : Clarisa Emanuela Hutabarat (X – 5)
Wakil Pradana : Quensha Audriana Tunggul (X – 4)
Kerani : Indy Ruth Natanaya (X – 3)
Juru Adat : Joycelyn Grace Zurishaddai (X – 6)
Juru Uang : Clarissa Stevanny (X – 1)
Kegiatan Lapangan : Naomi Akiko Gunarso (X – 4)
Teknik Kepramukaan : Megan Giovana Eleanor (X – 5)
Sarana dan Prasarana : Christine Ronauli Sinambela (XI – 1)
Hubungan Masyarakat : 1. Valencia Davina (X – 4)
2. Cristabel Immanuel (X – 5)


selamat bekerja Tim Obaja dan Clarisa, Tuhan Yesus memberkati.. 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Lomba Desain Logo
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
PENABUR Talents Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
Pelantikan Pengurus Majelis Perwakilan Kelas (MPK...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Kelompok Tumbuh Bersama - Senin, 2 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
BINA IMAN
BERITA LAINNYA - 13 April 2022
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
BERITA LAINNYA - 08 April 2022
Greedy King
Greedy King
BERITA LAINNYA - 09 April 2022
The Day I Released My First Song
The Day I Released My First Song
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Summer Camp
Summer Camp
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Vacation in Bali
Vacation in Bali
BERITA LAINNYA - 21 November 2023
Konflik Natuna Indonesia–China
BERITA LAINNYA - 22 November 2023
Tragedi Sampit : Konflik Dayak dan Madura
Tragedi Sampit : Konflik Dayak dan Madura
BERITA LAINNYA - 23 November 2023
Pergerakan Demokratisasi Gwangju
Pergerakan Demokratisasi Gwangju
BERITA LAINNYA - 24 November 2023
KONFLIK TAK BERUJUNG, ISRAEL-PALESTINA
KONFLIK TAK BERUJUNG, ISRAEL-PALESTINA
BERITA LAINNYA - 25 November 2023
JAKMANIA VS BOBOTOH
JAKMANIA VS BOBOTOH
BERITA LAINNYA - 09 July 2024
Beribadah Bukan untuk Dipamerkan
BERITA LAINNYA - 10 July 2024
Berdoa dan Belajar
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 July 2024
Mendoakan yang Jauh
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 July 2024
Cobaan: Menjadi Pribadi yang lebih Kuat
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 13 July 2024
Tuhan Memiliki Rencana yang Indah
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 04 December 2024
KEPERCAYAAN KEPADA TUHAN
BERITA LAINNYA - 05 December 2024
PENGHIBURAN DALAM KESEDIHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
DIGITALISASI DUNIA PADA MASA Covid 19
DIGITALISASI DUNIA PADA MASA Covid 19
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
Mengenal Peradaban Badak Jawa dan Badak Sumatra
Mengenal Peradaban Badak Jawa dan Badak Sumatra

Choose Your School

GO