Mengukir Kekuatan di Balik Cobaan

BERITA LAINNYA - 01 September 2024

Ayat Emas 1 Korintus 10:13 

“Pencobaan-pencobaan yang kamu alami ialah pencobaan-pencobaan biasa, yang tidak melebihi kekuatan manusia.”

 

Ayat 1 Korintus 10:13 adalah ayat yang bisa menghibur dan menguatkan dalam menghadapi pencobaan. Ayat ini mengatakan bahwa pencobaan yang kita alami adalah pencobaan yang pasti kita bisa lewati dan tidak akan melebihi kekuatan kita. Tuhan mengetahui batas kekuatan kita dan dengan penuh kasih menyatakan bahwa Dia tidak akan membiarkan kita dicobai melampaui kemampuan kita. Ini itu kebaikannya Tuhan yang selalu setia menyertai kita dalam setiap situasi.

Penting untuk memahami bahwa ketika kita menghadapi  pencobaan, Tuhan tidak akan membiarkan kita menghadapi masalah itu sendirian. Tuhan selalu memberikan jalan keluarnya, sehingga kita bisa menanggungnya. Ini bukan berarti kita harus mengandalkan diri sendiri, melainkan kita harus bergantung pada kekuatan Tuhan. Ayat ini juga mengajarkan bahwa pencobaan adalah bagian dari hidup, namun dengan iman dan ketekunan, kita dapat melewatinya.

Ayat ini mengajak untuk mempercayai rencana Tuhan dalam hidup kita, meskipun terkadang pencobaan tampak berat. Tuhan tidak akan  pernah meninggalkan kita sendirian dalam menghadapi segala cobaan. Contohnya ini adalah pengalamanku walaupun keadaan keuangan keluargaku menjadi buruk sampai bingung gimana bayar uang sekolah tapi Tuhan memberikan  jalan kepada keluargaku. Untuk bisa tetap bersekolah di BPK Penabur Harapan Indah walaupun keuangan saya kurang.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 17 June 2021
SISWA SMA KRISTEN PENABUR HARAPAN INDAH YANG DITE...
BERITA LAINNYA - 19 June 2021
KSN KOTA BEKASI - Selamat untuk siswa/i SMAK PENA...
SMAK PENABUR Harapan Indah, KSN Kota Bekasi, Biol...
BERITA LAINNYA - 04 August 2021
THE TREMENDOUS EFFECT OF A MISCONCEPTION
THE TREMENDOUS EFFECT OF A MISCONCEPTION
BERITA LAINNYA - 19 July 2021
MENGENAL KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
MENGENALI KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
BERITA LAINNYA - 04 August 2021
Pentingnya ASI untuk Bayi
Pentingnya ASI untuk Bayi
BERITA LAINNYA - 08 February 2022
Bejana Berhubungan
BERITA LAINNYA - 05 February 2022
DOPPLER INSIGHT
DOPPLER INSIGHT
BERITA LAINNYA - 09 February 2022
Sejarah : Bergerak ke Selatan
Bergerak ke Selatan
BERITA LAINNYA - 11 February 2022
LITERASI
LITERASI
BERITA LAINNYA - 10 February 2022
GATHERING WITH PARENTS
GATHERING WITH PARENTS
BERITA LAINNYA - 20 August 2023
Daily REMINDER, Minggu 20 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 19 August 2023
Proklamasi dan Makna Kemerdekaan, sebuah Essay..
Proklamasi dan Makna Kemerdekaan, sebuah Essay..
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
Ibadah Bersama , 28 Agustus 2023 : Bertumbuh dala...
Ibadah Bersama , 28 Agustus 2023 : Bertumbuh dala...
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Edufair 2023 : Aspire, Achieve, Inspire. Menyiap...
Edufair 2023 : Aspire, Achieve, Inspire. Menyiap...
BERITA LAINNYA - 23 August 2023
Leadership Camp SLTAK BPK Penabur : Pemimpin yang...
Leadership Camp SLTAK BPK Penabur : Pemimpin yang...
BERITA LAINNYA - 21 January 2024
Mewujudkan perdamaian dunia lewat Misi Garuda,
BERITA LAINNYA - 22 January 2024
Integritas Dalam Menentukan Langkah Geopolitik In...
Integritas Dalam Menentukan Langkah Geopolitik In...
BERITA LAINNYA - 23 January 2024
Peran Indonesia Dalam Konferensi Asia-Afrika
Peran Indonesia Dalam Konferensi Asia-Afrika
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
Peran Indonesia dalam Upaya Perdamaian di Laut Ch...
Peran Indonesia dalam Upaya Perdamaian di Laut Ch...
BERITA LAINNYA - 25 January 2024
Rohingya, nasibmu kini....
Rohingya, nasibmu kini....
BERITA LAINNYA - 26 October 2024
Kasihilah Juga Musuhmu
BERITA LAINNYA - 27 October 2024
Bersusah-Susah terlebih dahulu, Bersenang-senang ...
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 28 October 2024
Tuhan Beserta Kita Sampai Selamanya
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 29 July 2024
Menjadi seperti Semut
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 30 July 2024
Meraih Damai dengan Sukacita dan Syukur
Daily Reminder

Choose Your School

GO