Mengatasi Segala Rintangan dengan Iman

BERITA LAINNYA - 26 August 2024

Filipi 4:13

"Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku."

 

Salah satu ayat alkitab yang menguatkan saya adalah Filipi 4:13 sesuai isinya “Segala Perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku”. Ayat ini mengatakan bahwa dalam segala situasi, baik dalam kesulitan maupun kesenangan, semuanya dapat dilalui bersama Tuhan. Ayat ini menekankan pentingnya bergantung kepada Tuhan untuk mendapatkan kekuatan dalam menghadapi tantangan hidup. 

Filipi 4 :13 ditulis oleh Rasul Paulus ketika di penjara yang menunjukan bahwa dalam situasi sulit pun, ia masih menerima kekuatan dari Tuhan. Tidak peduli apapun situasi yang dihadapi seorang kristiani dapat menemukan kekuatan dari Tuhan.

Ketika saya mengalami masalah yang sangat menekan saya, saat saya tidak tau jalan keluar dan cara menyelesaikan masalah tersebut, Ayat ini mengingatkan saya untuk tidak perlu takut dan khawatir karena semuanya dapat dihadapi. Karena Tuhan selalu ada bersama kita dan selalu membantu kita melalui segala perkara. Setelah saya mendengar ayat ini, beberapa kali saya merasa bahwa asalkan saya mengandalkan Tuhan, saya pasti bisa melewati masalah itu. Saat saya menghadapi suatu perkara dalam hidup saya dan ketika saya takut akan suatu hal yang menekan saya. Saya percaya bahwa segalanya dapat dilalui dengan Tuhan. Setelah saya sudah melewati perkara tersebut saya bersyukur karena benar adanya bahwa segala perkara dapat ditanggung bersama Tuhan yang memberi saya kekuatan.  

Ada salah satu lagu rohani yang menggunakan ayat ini sebagai liriknya, dan ketika saya mendengar lagu tersebut, saya kembali mengingat bahwa saya dapat melewati masa kesulitan saya. Segala tantangan hidup yang telah saya hadapi semuanya berjalan karena Tuhan memberi kekuatan kepada saya untuk melewati tantangan itu.



 



Tags:
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
Ibadah Bersama , 28 Agustus 2023 : Bertumbuh dala...
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Edufair 2023 : Aspire, Achieve, Inspire. Menyiap...
Edufair 2023 : Aspire, Achieve, Inspire. Menyiap...
BERITA LAINNYA - 23 August 2023
Leadership Camp SLTAK BPK Penabur : Pemimpin yang...
Leadership Camp SLTAK BPK Penabur : Pemimpin yang...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
Daily Inspiration, 30 Agustus 2023
Daily Inspiration, 30 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 24 August 2023
Daily Inspiration, 24 Agustus 2023
Daily Inspiration, 24 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 10 November 2023
Gagalnya penanganan kerusuhan : Konflik Sumbawa
BERITA LAINNYA - 11 November 2023
Konflik Separatis Papua Merdeka
Konflik Separatis Papua Merdeka
BERITA LAINNYA - 12 November 2023
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
BERITA LAINNYA - 18 November 2023
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
BERITA LAINNYA - 25 December 2023
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas (1)
BERITA LAINNYA - 23 February 2024
Character Growth, sebuah Refleksi..
Character Growth, sebuah Refleksi..
BERITA LAINNYA - 24 February 2024
CHARACTER GROWTH 2024
CHARACTER GROWTH 2024
BERITA LAINNYA - 25 February 2024
Belajar membagi waktu dalam kegiatan Character Gr...
Belajar membagi waktu dalam kegiatan Character Gr...
BERITA LAINNYA - 26 February 2024
Refleksi Program Character Growth
Refleksi Program Character Growth
BERITA LAINNYA - 10 July 2024
Menjadi manusia Jujur dan berintegritas...
BERITA LAINNYA - 01 September 2024
Jangan Gelisah...
Jangan Gelisah...
BERITA LAINNYA - 02 September 2024
Kebahagiaan Dalam Bersyukur
Kebahagiaan Dalam Bersyukur
BERITA LAINNYA - 03 September 2024
Jangan Bimbang
Jangan Bimbang
BERITA LAINNYA - 04 September 2024
Percaya KepadaNYA
Percaya KepadaNYA
BERITA LAINNYA - 26 July 2024
RITUAL TIWAH
BERITA LAINNYA - 12 July 2024
BURUNG MALEO, FAUNA KHAS SULAWESI YANG TERANCAM P...
ARTIKEL
BERITA LAINNYA - 26 July 2024
“The spirit is willing but the flesh is weak”
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 27 July 2024
Mengasihi Tuhan Tanpa Neko-neko
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 28 July 2024
Bersyukur akan adanya Tantangan
Daily Reminder

Choose Your School

GO