Mengapa Perdebatan Harus Dihindari?

BERITA LAINNYA - 03 February 2025

2 Timotius 2:23

"Hindarilah perdebatan yang bodoh dan tidak berpengetahuan, karena kamu tahu bahwa hal itu akan menimbulkan pertengkaran."

Suatu waktu, Debora bersama dengan pacarnya harus dihadapkan dengan situasi yang tidak menyenangkan yaitu LDR. 

“Hmmm, udah lama nih gak berantem” ucap Debora sambil memandang layar ponselnya. 

Sikap Debora digambarkan sebagai orang yang lekas gusar (Amsal 29:22) “Si Pemarah menimbulkan pertengkaran dan orang yang lekas gusar, banyak pelanggarannya.” 

Sebagai orang Kristen, kita dipanggil untuk menjadi pembawa damai dan bukan Troublemaker. Kita harus berusaha untuk membangun hubungan yang baik dengan sesama, bukan malah memperkeruh suasana dengan perdebatan yang tidak perlu.

Dalam hidup kita sehari-hari, Tuhan menempatkan kita di berbagai situasi. Tuhan juga menguji iman kita dengan menghadapkan kita bersama dengan orang lain. Sebagai orang beriman, kita menghindari hal-hal yang mendukakan hati Tuhan.

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 04 October 2022
Memulihkan Kasih yang Hilang
BERITA LAINNYA - 05 October 2022
Semangat yang Tak Pernah Padam
Semangat yang Tak Pernah Padam
BERITA LAINNYA - 06 October 2022
Janji Bunga Lili Putih
Janji Bunga Lili Putih
BERITA LAINNYA - 07 October 2022
Angin Berlalu
Angin Berlalu
BERITA LAINNYA - 08 October 2022
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
BERITA LAINNYA - 14 November 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia Writt...
BERITA LAINNYA - 13 November 2023
What is school for? A Speech by Leon Oswald..
What is school for? A Speech by Leon Oswald..
BERITA LAINNYA - 01 November 2023
Daily REMINDER : Menjadi teladan sejak muda.
Daily REMINDER : Menjadi teladan sejak muda.
BERITA LAINNYA - 10 November 2023
Daily REMINDER : Menyebarkan kebaikan Yesus dalam...
Daily REMINDER : Menyebarkan kebaikan Yesus dalam...
BERITA LAINNYA - 16 November 2023
Daily REMINDER : Menjadi wajah Kristus di dunia..
Daily REMINDER : Menjadi wajah Kristus di dunia..
BERITA LAINNYA - 23 April 2024
Resensi Buku 2,578.0 Km
BERITA LAINNYA - 24 April 2024
REWRITE
REWRITE
BERITA LAINNYA - 25 April 2024
Septihan, sebuah Resensi
Septihan, sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 26 April 2024
The Hobbit, or the Back Again
The Hobbit, or There and Back Again 
BERITA LAINNYA - 27 April 2024
MENILIK KISAH PERPUSTAKAAN MALAM
MENILIK KISAH PERPUSTAKAAN MALAM
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Tahun Pelajar...
BERITA LAINNYA - 11 October 2024
Tradisi Merariq
Artikel
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Demo Ekskur, Tahun pelajaran 2024-2025
Demo Ekskur, Tahun pelajaran 2024-2025
BERITA LAINNYA - 18 October 2024
TUMBUHAN KAKTUS
Artikel
BERITA LAINNYA - 28 July 2024
Pertemuan Orangtua Tahun Pelajaran 2024-2025
Pertemuan Orangtua Tahun Pelajaran 2024-2025
BERITA LAINNYA - 17 December 2024
Diam Dan Mendengarkan
BERITA LAINNYA - 18 December 2024
Bertanggung Jawab Mengucapkan Kata Maaf
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 22 December 2024
KUAT DI DALAM TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 23 December 2024
TANGGUNG JAWAB DI HADAPAN TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 25 December 2024
Selamat Natal 2024.
Selamat Natal 2024.

Choose Your School

GO