Lolos Olimpiade Sains Nasional (OSN) -Kota Bekasi menuju OSN Provinsi Jawa Barat

BERITA LAINNYA - 30 April 2024

Puji Tuhan penyelenggaraan Olimpiade Sains Nasional tingkat Kota Bekasi sudah berjalan dengan baik. Banyak pembelajaran yang bisa diambil selama perlombaan ini. Banyak keringat dan pikrian yang sudah dicurahkan dalam kompetisi bergengsi ini, banyak waktu juga yang tersita dalam aktivitas yang menguras hati dan pikiran ini.

 

Tapi Puji Tuhan atas kehendaknya ada 4 orang siswa SMAK Penabur Harapan Indah yang dinyatakan lolos dari OSN Tingkat Kota dan berhak berkompetisi di OSN tingkat Provinsi Jawa Barat. Berikut daftarnya :

Matthew Devon Mulyadi                Bidang Studi Biologi

Brian Jeremy Kurniawan               Bidang Studi Fisika

Hezekiah Mitchell Tumanggor        Bidang studi Informatika

Arthur Claudeo Riady Gunawan     Bidang studi Kimia

 

 

SMAKHI akan terus memberikan pendampingan dan bimbingan kepada teman-teman kita yang lolos ini. Dari pemberian jam khusus pembelajaran dan pendalaman soal-soal OSN yang juga bekerjasama dengan tutor dan pelatih dari yang profesional yang telah disiapkan oleh Yayasan BPK Penabur. Harapannya anak-anak kami ini dapat diperlengkapi dalam kompetisi mendatang. Kami juga berharap jiwa sportivitas dan leadership mereka bisa terbentuk lewat kegiatan ini. Tuhan Yesus memberkati kita semuanya, mari kita dukung dan doakan..

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 12 January 2021
THE MATTER
BERITA LAINNYA - 14 January 2021
Mencegah Meningkatnya Kasus COVID-19 Melalui Klas...
BERITA LAINNYA - 12 January 2021
Aksi Sosial Bina Iman Kelas XI 2020-2021
BERITA LAINNYA - 09 January 2021
Parents Gathering SMAK HI 9 Januari 2021
BERITA LAINNYA - 03 February 2021
PROJECT PELEPAS DAHAGA
PROJECT PELEPAS DAHAGA
BERITA LAINNYA - 22 March 2023
Hari Raya Nyepi
BERITA LAINNYA - 07 April 2023
Jumat Agung
Jumat Agung
BERITA LAINNYA - 09 April 2023
PASKAH 2023
PASKAH 2023
BERITA LAINNYA - 05 April 2023
Olimpiade Sains Nasional tingkat Kota Bekasi
Olimpiade Sains Nasional tingkat Kota Bekasi
BERITA LAINNYA - 18 May 2023
HARI KESADARAN VAKSIN HIV
Hari kesadaran vaksin HIV
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian Moro Natio...
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
Misi Garuda mendamaikan dunia...
Misi Garuda mendamaikan dunia...
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
Menjaga kekudusan hidup..
Menjaga kekudusan hidup..
BERITA LAINNYA - 17 January 2024
Allah adalah Kasih, Daily Inspiration..
Allah adalah Kasih, Daily Inspiration..
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
Melayani dalam kerendahan hati, Daily Inspiration...
Melayani dalam kerendahan hati, Daily Inspiration...
BERITA LAINNYA - 30 September 2024
Jangan Biarkan Amarah Merusak Hubungan
BERITA LAINNYA - 30 September 2024
Kuasa di Dalam Lemah
Kuasa di Dalam Lemah
BERITA LAINNYA - 29 September 2024
Memahami Rencana Indah Allah untuk Hidup Kita
Memahami Rencana Indah Allah untuk Hidup Kita
BERITA LAINNYA - 28 September 2024
Mengalami Damai Allah di Tengah Badai Kehidupan
Mengalami Damai Allah di Tengah Badai Kehidupan
BERITA LAINNYA - 27 September 2024
Mengatasi Kemalasan dan Menemukan Kepuasan
Mengatasi Kemalasan dan Menemukan Kepuasan
BERITA LAINNYA - 17 December 2024
Diam Dan Mendengarkan
BERITA LAINNYA - 18 December 2024
Bertanggung Jawab Mengucapkan Kata Maaf
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 22 December 2024
KUAT DI DALAM TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 23 December 2024
TANGGUNG JAWAB DI HADAPAN TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 25 December 2024
Selamat Natal 2024.
Selamat Natal 2024.

Choose Your School

GO