Lidah tak Bertulang,membawa kehancuran

BERITA LAINNYA - 02 January 2025

Amsal 21:23 

“Siapa memelihara mulut dan lidahnya, memelihara diri dari pada kesukaran.”

 

Bicara tentang lidah, lidah saya ibaratkan dengan sebuah pensil. Pensil jika terus diraut akan semakin tajam dan pensil yang tajam bisa dijadikan sebagai alat untuk menyakiti seseorang. Saya seperti lidah. Lidah yang terus dilatih mengucapkan hal negatif seperti berbicara bohong, membicarakan orang lain, berkata kasar, memfitnah, dsb akan membuat lidah itu bisa dijadikan alat untuk menyakiti orang lain.

Tuhan Yesus sudah memberikan contoh gambaran akan sebuah tindakan kasih. Sekalipun Tuhan menegur hamba-Nya, Tuhan tetap memakai mulut dan lidah-Nya untuk mengucapkan hal yang benar. 

Dengan menjaga ucapan, kita dapat mencegah terjadinya konflik, perselisihan, atau bahkan permusuhan dengan orang lain. Kata-kata yang baik akan membangun hubungan yang harmonis, sedangkan kata-kata yang buruk dapat merusak hubungan dan membawa kita pada kesulitan.

Tags:
BERITA LAINNYA - 13 April 2022
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
BERITA LAINNYA - 08 April 2022
Greedy King
Greedy King
BERITA LAINNYA - 09 April 2022
The Day I Released My First Song
The Day I Released My First Song
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Summer Camp
Summer Camp
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Vacation in Bali
Vacation in Bali
BERITA LAINNYA - 28 September 2023
Pengangguran di Indonesia, penyebab dan solusinya...
BERITA LAINNYA - 29 September 2023
Tidak meratanya pendidikan Indonesia, apa yang ha...
Tidak meratanya pendidikan Indonesia, apa yang ha...
BERITA LAINNYA - 30 September 2023
Pelecehan seksual, penyakit dan masalah sosial ya...
Pelecehan seksual, penyakit dan masalah sosial ya...
BERITA LAINNYA - 22 September 2023
Daily Inspiration.. 22 September 2023
Daily Inspiration.. 22 September 2023
BERITA LAINNYA - 14 September 2023
Daily Inspiration, 14 September 2023
Daily Inspiration, 14 September 2023
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Resensi Buku: "Koala Kumal" karya Raditya Dika
BERITA LAINNYA - 19 March 2024
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Resensi Buku Lima Sekawan Rahasia Harta Karun”
“Resensi Buku Lima Sekawan Rahasia Harta Karun”
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
BERITA LAINNYA - 22 March 2024
“Masa Lalu Mata-Mata Terlihai Klan Bulan”
“Masa Lalu Mata-Mata Terlihai Klan Bulan”
BERITA LAINNYA - 07 October 2024
Kekuatan Yang Lebih Besar Yang Melindungi Dan Mem...
BERITA LAINNYA - 08 October 2024
Segala Perkara Dapat Ku Tanggung Di Dalam DIA
Daily Rimender
BERITA LAINNYA - 09 October 2024
Betapa Baiknya Tuhan
Daily Rimender
BERITA LAINNYA - 10 October 2024
Belajar Untuk Lebih Mengasihi
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 October 2024
Menyerahkan Segala Perkara Di Dalam Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 31 December 2024
MARAKNYA NARKOBA DI KALANGAN GEN Z
BERITA LAINNYA - 11 December 2024
BERSATU DALAM TUHAN
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 December 2024
BERSERAH DAN PERCAYA KEPADA KEHENDAK TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 13 December 2024
CINTA DIBALAS CINTA
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 14 December 2024
GEMBALA DI SEKOLAH
Daily Inspiration

Choose Your School

GO