Jangan Membalas Kejahatan, Hiduplah Dalam Perdamaian

BERITA LAINNYA - 20 October 2024

Jangan Membalas Kejahatan, Hiduplah Dalam Perdamaian

 

Roma 12:17-18 (TB)

"Janganlah membalas kejahatan dengan kejahatan; lakukanlah apa yang baik bagi semua orang! Sedapat-dapatnya, kalau hal itu bergantung padamu, hiduplah dalam perdamaian dengan semua orang!"

Saya suka dan setuju dengan ayat ini karena kita sebagai umat kristen diciptakan untuk berbuat baik kepada sesama lain. Saya diciptakan oleh Tuhan untuk berbuat baik, tidak untuk berbuat jahat atau membalas dendam. Walaupun orang lain berbuat jahat terhadap kami, kita harus tetap sabar dan terus melakukan kebaikan dan berdamai dengan sesama lain. 

Alasan lain mengapa saya menyukai ayat ini adalah karena pesan positifnya. Ayat ini tidak mendorong perbuatan jahat atau tindakan yang menyakiti orang lain meskipun ada yang melakukan hal jahat dan/atau menyakiti kita. Ayat Ini mendorong kita untuk berperilaku, bertindak baik dan berdamai, ayat ini membuat kita sadar bahwa perilaku yang bersifat positif mempunyai dampak yang sangat baik tidak hanya untuk diri kita sendiri tetapi untuk sesama lain juga dan bahwa perdamaian lebih baik daripada permusuhan. 

Saya selalu berusaha untuk menerapkan ayat ini dalam kehidupan saya setiap hari, karena saya sangat percaya bahwa tindakan yang baik dan perdamaian lebih baik daripada bermusuhan dan bertengkar. Ayat ini relatable untuk saya karena saya bukan tipe orang yang ingin membalas dendam atau bertengkar. Saya berusaha untuk memperlakukan semua orang dengan adil dan baik.

 

Keysha Moza XI 4

Tags:
BERITA LAINNYA - 13 April 2021
Keindahan Kota Padang
BERITA LAINNYA - 03 September 2019
#1 Media Sosial dan Remaja
BERITA LAINNYA - 27 November 2020
MEET and TALK
BERITA LAINNYA - 04 December 2020
Teks Eksposisi - Aku Ingin Mengubah Dunia
BERITA LAINNYA - 03 December 2020
HUKUM TUAI - TABUR
BERITA LAINNYA - 05 October 2022
Semangat yang Tak Pernah Padam
BERITA LAINNYA - 06 October 2022
Janji Bunga Lili Putih
Janji Bunga Lili Putih
BERITA LAINNYA - 07 October 2022
Angin Berlalu
Angin Berlalu
BERITA LAINNYA - 08 October 2022
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
BERITA LAINNYA - 10 October 2022
PARADOKSAL KEHIDUPAN : Bertumbuh dalam Pengharapan
PARADOKSAL KEHIDUPAN : Bertumbuh dalam Pengharapan
BERITA LAINNYA - 08 October 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 09 October 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 10 October 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 12 October 2023
TAWURAN REMAJA SEBAGAI MASALAH SOSIAL DAN SOLUSIN...
TAWURAN REMAJA SEBAGAI MASALAH SOSIAL DAN SOLUSIN...
BERITA LAINNYA - 13 October 2023
Fenomena Judi Slot yang mematikan...
Fenomena Judi Slot yang mematikan... 
BERITA LAINNYA - 21 February 2024
Dalam keterbatasan mereka, kami belajar seluas-lu...
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Membuat proyek sosial lewat Character Growth
Membuat proyek sosial lewat Character Growth
BERITA LAINNYA - 08 February 2024
Belajar dari Komik....
Belajar dari Komik....
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
BERITA LAINNYA - 01 February 2024
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
BERITA LAINNYA - 13 July 2024
Tuhan Memiliki Rencana yang Indah
BERITA LAINNYA - 14 July 2024
Percaya Jalan dan Rancangan Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
Mintalah, Carilah, dan Ketoklah.
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Aman dalam Pelukan-Mu: Pengalaman Dilindungi Tuhan
Tuhan, Penjaga Israel

Choose Your School

GO