Engkau akan mengerti kelak..

BERITA LAINNYA - 10 August 2024

Yohanes 13 : 7 
Jawab Yesus kepadanya: "Apa yang Kuperbuat, engkau tidak tahu sekarang, tetapi engkau akan mengertinya kelak."

 

 


Dahulu, saya memiliki seorang teman baik. Saya sangat dekat dan menyayanginya.
Kami berteman sampai lulus sekolah. Lalu, tiba-tiba pertemanan kami mulai
merenggang dan menjauh karena perbedaan sekolah. Namun, saya berusaha untuk
tetap berkomunikasi dengannya agar tidak terjadi “lost contact”. Saya terus-terusan
untuk menghubunginya, tetapi ternyata responnya sudah tidak seterbuka dulu. Dia
mengabaikan saya dan sibuk dengan teman-teman barunya.

 

 

Saya sedih dan berdoa kepada Tuhan. Saya minta agar Tuhan dekatkan saya kembali dengannya. Namun ternyata hasilnya nihil, pertemanan saya dengan dia tidak ada kemajuan. Kami semakin jauh dan sibuk dengan dunia sendiri. Hingga suatu ketika, saya bilang kepada Tuhan “Ya Tuhan, jika memang dia bukan orang baik, maka jauhkanlah saya dengan dia. Namun jikalau dia teman yang baik untuk saya, dekatkanlah lagi kami yaTuhan”.

 

 

Saya selipkan kalimat itu di setiap doa malam saya. Setelah itu, saya jarang berhubungan dengannya karena dia sangat slow respon. Tak terasa, ternyata saya sudah tidak berhubungan dengannya selama kurang lebih satu bulan. Lalu saya ingat dengan doa yang saya ucapkan waktu itu. Ternyata Tuhan menjawab doa saya, dan ternyata memang dia tidak baik untuk saya. Saya bersyukur karena Tuhan menjawab doa saya, dan saya juga bersyukur karena dijauhkan dari lingkungan pertemanan yang buruk.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 13 January 2024
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hid...
BERITA LAINNYA - 14 January 2024
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
BERITA LAINNYA - 16 January 2024
Rokok, Pedang Bermata Dua
Rokok, Pedang Bermata Dua
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
 Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
BERITA LAINNYA - 17 March 2024
“Resensi Buku Keindahan Hidup”
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Resensi Buku: "Koala Kumal" karya Raditya Dika
Resensi Buku: "Koala Kumal" karya Raditya Dika 
BERITA LAINNYA - 19 March 2024
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Resensi Buku Lima Sekawan Rahasia Harta Karun”
“Resensi Buku Lima Sekawan Rahasia Harta Karun”
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
Mengandalkan Tuhan.
BERITA LAINNYA - 06 July 2024
Kekhawatiran yang tidak menyelesaikan masalah ...
Kekhawatiran yang tidak menyelesaikan masalah ...
BERITA LAINNYA - 07 July 2024
Hidup dalam Roh
Hidup dalam Roh
BERITA LAINNYA - 08 July 2024
Melawan kemalasan ...
Melawan kemalasan ...
BERITA LAINNYA - 09 July 2024
Bersukacita dalam pengharapan ...
Bersukacita dalam pengharapan ...
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Andalkan Tuhan dalam Segala Situasi
BERITA LAINNYA - 22 July 2024
Percaya Pada Waktu Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Damai Sejahtera di Tengah Badai
Damai Sejahtera di Tengah Badai
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Menjadi seperti Kanak-kanak Yesus
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 24 July 2024
Mengasihi Diri Sendiri
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 14 October 2024
Senantiasa Mengucapkan Doa Untuk Sesama
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Tahun Pelajar...
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Tahun Pelajar...
BERITA LAINNYA - 11 October 2024
Tradisi Merariq
Artikel
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Demo Ekskur, Tahun pelajaran 2024-2025
Demo Ekskur, Tahun pelajaran 2024-2025
BERITA LAINNYA - 18 October 2024
TUMBUHAN KAKTUS
Artikel

Choose Your School

GO