"Cukuplah Kasih Karunia-Ku Bagimu"

BERITA LAINNYA - 01 October 2024

"Cukuplah Kasih Karunia-Ku Bagimu"

 

2 Korintus 12:9

Tetapi jawab Tuhan kepadaku: “Cukuplah kasih karunia-Ku bagimu, sebab justru dalam kelemahanlah kuasaKu menjadi sempurna.” Sebab itu terlebih suka aku bermegah atas kelemahanku, supaya kuasa Kristus turun menaungi aku. 

 

Mazmur 147:3

la menyembuhkan orang-orang yang patah hati dan membalut luka-luka mereka.

 

Meskipun saya dikelilingi oleh orang-orang yang selalu mendukung & memahami saya, saya seringkali merasa takut untuk berbagi beban atau hal-hal yang sedang memberatkan hati saya. Saya selalu merasa takut semakin membuat mereka terbebani, sehingga saya selalu menyimpan dan menyelesaikannya sendiri. Pada masa-masa sulit, saat saya merasa tidak ada yang mengerti, tidak ada yang tahu apa yang sedang saya alami, kedua ayat alkitab ini senantiasa membuat hati saya tenang dan menguatkan pikiran saya. Saya percaya Tuhan selalu melihat dan menyertai saya. Ketika saya kesepian dan jauh dari orang-orang yang saya sayangi, ayat-ayat ini juga senantiasa menguatkan saya. Saya percaya Tuhan melihat kesedihan saya. Ketika saya merasa frustasi, sedih, marah, dan kecewa; saya percaya Tuhan Yesus yang akan menyembuhkan hati saya. Saya menyerahkan semuanya kepada Tuhan. Saya percaya Tuhan yang menghendaki semua itu terjadi, maka saya tidak berpikir terlalu banyak dan berpasrah kepada Tuhan. Saya percaya di setiap waktu-waktu tersulit saya, kuasa Tuhan semakin menaungi saya dan semakin menyertai saya. Saya percaya Tuhan Yesus telah menyusun jalan cerita hidup setiap orang; maka setiap masa-masa sulit yang saya alami, saya percaya Tuhan Yesus merencanakan hidup yang menggembirakan, yang indah, dan yang terbaik bagi-Nya untuk saya anak-Nya.

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Lomba Desain Logo
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
PENABUR Talents Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
Pelantikan Pengurus Majelis Perwakilan Kelas (MPK...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Kelompok Tumbuh Bersama - Senin, 2 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
BINA IMAN
BERITA LAINNYA - 11 November 2021
Karakter?
BERITA LAINNYA - 10 November 2021
TIM ARM2N SMAK AHI: Serap Ilmu, Serap Juara Appre...
BPK PENABUR JAKARTA, SMAK PENABUR Harapan Indah,...
BERITA LAINNYA - 12 November 2021
Memaknai Arti Perjuangan Dahulu dan Sekarang bagi...
Memaknai Arti Perjuangan Dahulu dan Sekarang bagi...
BERITA LAINNYA - 12 November 2021
Jujur Gak Bikin Hancur, Kok!
Jujur Gak Bikin Hancur, Kok!
BERITA LAINNYA - 13 November 2021
Hari Kesehatan Nasional
Hari Kesehatan Nasional
BERITA LAINNYA - 04 August 2023
Belajar kreatif ala Ibu Desmiana, membuat kaos Ti...
BERITA LAINNYA - 02 August 2023
Daily Inspiration, 02 Agustus 2023
Daily Inspiration, 02 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 07 August 2023
Pekan ASI Sedunia, mengapa ASI begitu penting? ma...
Pekan ASI Sedunia, mengapa ASI begitu penting? ma...
BERITA LAINNYA - 07 August 2023
Daily Reminder, 07 Agustus 2023
Daily Reminder, 07 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 06 August 2023
Daily REMINDER, 06 Agustus 2023
Daily REMINDER, 06 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 10 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian di Laut Ci...
BERITA LAINNYA - 11 January 2024
Pembersihan Indonesia dalam Rangka Memperingati 1...
Pembersihan Indonesia dalam Rangka Memperingati 1...
BERITA LAINNYA - 12 January 2024
Bisakah Konflik Dihilangkan?
Bisakah Konflik Dihilangkan?
BERITA LAINNYA - 13 January 2024
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hid...
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hi...
BERITA LAINNYA - 14 January 2024
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
BERITA LAINNYA - 26 October 2024
Kasihilah Juga Musuhmu
BERITA LAINNYA - 27 October 2024
Bersusah-Susah terlebih dahulu, Bersenang-senang ...
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 28 October 2024
Tuhan Beserta Kita Sampai Selamanya
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 29 July 2024
Menjadi seperti Semut
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 30 July 2024
Meraih Damai dengan Sukacita dan Syukur
Daily Reminder

Choose Your School

GO