Belajar membagi waktu dalam kegiatan Character Growth

BERITA LAINNYA - 25 February 2024

Refleksi dan Komitmen Character Growth

 

 

     Character Growth adalah program yang sudah saya ikuti sejak kelas 10. Di Character Growth kami diajarkan berbagai macam materi yang bisa dibilang di luar pembahasan akademik. Melainkan kami diajarkan bagaimana mengembangkan pribadi masing-masing. Tentunya dibantu oleh para guru-guru untuk membina kami selama kegiatan Character Growth ini. Kami diajarkan bagaimana cara mengembangkan diri dari dalam dan luar.

 

Salah satu materi yang kami dapatkan adalah cara kami mengatur waktu, meningkatkan fokus, mengingatkan kita untuk selalu mengutamakan Tuhan di antara hal-hal lain. Setiap akhir kegiatan Character Growth kami harus melakukan sebuah proyek di mana kami mengunjungi tempat-tempat seperti panti asuhan, panti jompo, rumah sakit, dll. Kami melakukan program kami di Pondok Kasih Agape. Di sana kami bertemu dengan anak-anaknya dan berkenalan juga melakukan banyak kegiatan lain seperti games, pengenalan, menyanyi bersama, dll. Dari situ aku juga belajar beberapa hal dari anak-anak itu. Setelah kegiatan Character Growth ini aku berkomitmen untuk menerapi sifat-sifat yang aku pelajari:

 

  • Selalu mengutamakan Tuhan di atas segala hal, karena tanpa Tuhan tentunya aku tidak bisa di titik sekarang.
  • Mengatur waktu agar lebih teratur dan tidak terteter.
  • Memaafkan orang-orang yang telah berbuat salah pada diri kami.
Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 13 April 2022
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
BERITA LAINNYA - 08 April 2022
Greedy King
Greedy King
BERITA LAINNYA - 09 April 2022
The Day I Released My First Song
The Day I Released My First Song
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Summer Camp
Summer Camp
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Vacation in Bali
Vacation in Bali
BERITA LAINNYA - 03 April 2023
Unrequited Childhood Love
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
ARTMAZING
ARTMAZING
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
Budaya 5S dan TOMAT
Budaya 5S dan TOMAT
BERITA LAINNYA - 11 March 2023
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
BERITA LAINNYA - 09 September 2023
Abad Pertengahan dan Marie Antoinette: Bagaimana ...
BERITA LAINNYA - 10 September 2023
HOAX : Ketika Kepalsuan Dianggap Kebenaran
HOAX : Ketika Kepalsuan Dianggap Kebenaran
BERITA LAINNYA - 12 September 2023
Sumo: Olahraga bersejarah dari Jepang...
Sumo: Olahraga bersejarah dari Jepang...
BERITA LAINNYA - 13 September 2023
Storia E Fatti Del Cibo Italiano, Kisah makanan I...
Storia E Fatti Del Cibo Italiano, Kisah makanan I...
BERITA LAINNYA - 14 September 2023
Virus Ebola : Sentuhan maut...
 Virus Ebola : Sentuhan maut...
BERITA LAINNYA - 30 November 2023
KONFLIK FPI VS GMBI
BERITA LAINNYA - 09 November 2023
Penerapan Ganjil Genap: Solusi Kemacetan Kota Jak...
Penerapan Ganjil Genap: Solusi Kemacetan Kota Jak...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
Fenomena Cancel Culture di Era Digital: Benarkah ...
Fenomena Cancel Culture di Era Digital: Benarkah ...
BERITA LAINNYA - 08 December 2023
Kepadatan Penduduk, Musuh Bebuyutan Pulau Jawa
Kepadatan Penduduk, Musuh Bebuyutan Pulau Jawa
BERITA LAINNYA - 09 December 2023
Daily Inspiration, ......
Daily Inspiration, 10 November 2023
BERITA LAINNYA - 01 August 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia...
BERITA LAINNYA - 21 February 2024
A Canopy of Life: Unveiling the Significance of T...
A Canopy of Life: Unveiling the Significance of T...
BERITA LAINNYA - 13 December 2023
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Valentine's Bloom
Valentine's Bloom
BERITA LAINNYA - 25 December 2023
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas (1)
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas

Choose Your School

GO