ALLAH ADALAH KASIH

BERITA LAINNYA - 06 February 2025

ALLAH ADALAH KASIH



1 Yohanes 4:8

"Barang siapa tidak mengasihi, ia tidak mengenal Allah, sebab Allah adalah kasih."

 

Setiap orang pasti mempunyai suatu kepercayaan sesuai dengan Tuhannya masing-masing. Namun, kedekatan setiap manusia dengan Tuhannya masing-masing tentunya berbeda-beda. Dalam ayat ini menegaskan kepada kita tentang inti dari identitas Tuhan. Dimana hal tersebut berkaitan sangat kuat dan mendalam tentang siapa Tuhan sebenarnya. Kasih bukan hanya suatu sifat yang dimiliki oleh Tuhan, tetapi kasih merupakan suatu dasar mengenal dari siapa Tuhan itu. Jika kita benar-benar mengenal Tuhan, kasih akan menjadi bagian tak terpisahkan dari hidup kita. Kasih adalah hal pertama yang kita alami dari Tuhan dan juga hal yang seharusnya kita refleksikan dalam hubungan kita dengan sesama.

Dari hal tersebut, maka kita sebagai umat manusia sudah selayaknya dan sepantasnya mengasihi sesama kita, Tuhan saja bisa mengasihi kita dengan baik dan tulus. Maka, kita harus mencontoh Tuhan sebagai kepercayaan dan jalan hidup yang baik dan benar. Namun, kasih tidak hanya sekadar perasaan, tetapi tindakan. Ketika kita merasa kesulitan untuk mengasihi orang lain entah itu teman, keluarga, atau orang yang sulit kita pahami ingatlah bahwa kasih Tuhan kepada kita tidak bersyarat. Kita dipanggil untuk mengasihi dengan cara yang sama. Mengasihi orang yang berbeda, yang mungkin pernah menyakiti kita, adalah bukti bahwa kita benar-benar mengenal Allah.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 17 June 2021
SISWA SMA KRISTEN PENABUR HARAPAN INDAH YANG DITE...
BERITA LAINNYA - 19 June 2021
KSN KOTA BEKASI - Selamat untuk siswa/i SMAK PENA...
SMAK PENABUR Harapan Indah, KSN Kota Bekasi, Biol...
BERITA LAINNYA - 04 August 2021
THE TREMENDOUS EFFECT OF A MISCONCEPTION
THE TREMENDOUS EFFECT OF A MISCONCEPTION
BERITA LAINNYA - 19 July 2021
MENGENAL KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
MENGENALI KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
BERITA LAINNYA - 04 August 2021
Pentingnya ASI untuk Bayi
Pentingnya ASI untuk Bayi
BERITA LAINNYA - 09 September 2022
IKATAN KIMIA (Kasih Iman Ilmu Amal)
BERITA LAINNYA - 06 September 2022
Kerapuhan yang Indah
Kerapuhan yang Indah
BERITA LAINNYA - 05 September 2022
Teguran dalam Kasih
Teguran dalam Kasih
BERITA LAINNYA - 12 September 2022
SISTEM ENERGI
SISTEM ENERGI
BERITA LAINNYA - 10 September 2022
PELAKSANAAN KEGIATAN EDUFAIR SMAK HI 2022
PELAKSANAAN KEGIATAN EDUFAIR SMAK HI 2022
BERITA LAINNYA - 13 December 2023
Belajar Nusantara dari Choipan...
BERITA LAINNYA - 14 December 2023
Motivasi diri ..
Motivasi diri ..
BERITA LAINNYA - 15 December 2023
Selalu Berpikir dan Melakukan Hal Positif
Selalu Berpikir dan Melakukan Hal Positif
BERITA LAINNYA - 16 December 2023
Laporan Hasil Belajar, semester Ganjil 2023-2024..
Laporan Hasil Belajar, semester Ganjil 2023-2024..
BERITA LAINNYA - 17 December 2023
STRESS DAN MASA DEPAN
STRESS DAN MASA DEPAN
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
Self Love
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 20 July 2024
Tuhan adalah Tempat Perlindungan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
BERITA LAINNYA - 21 July 2024
Jangan Bersungut-sungut
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 December 2024
BERSERAH DAN PERCAYA KEPADA KEHENDAK TUHAN
BERITA LAINNYA - 13 December 2024
CINTA DIBALAS CINTA
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 14 December 2024
GEMBALA DI SEKOLAH
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 15 December 2024
KASIH TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 20 December 2024
Kisah Putri Beruang
Cerpen

Choose Your School

GO