Allah adalah Kasih, Daily Inspiration..

BERITA LAINNYA - 17 January 2024

 

Kita telah mengenal dan telah percaya akan kasih Allah kepada kita. Allah adalah kasih, dan barangsiapa tetap berada di dalam kasih, ia tetap berada di dalam Allah dan Allah di dalam dia.

 

Kasih Allah kepada kita bukanlah sebuah ucapan jempol, Dia adalah kenyataan besar yang harus kita syukuri sepanjang hidup kita. Allah mengasihi kita dengan menjadi manusia dan menebus dosa-dosa kita di kayu salib sebagai bukti bahwa kasihnya tidak hanya kata-kata tapi kenyataan yang besar dan bukti bahwa kita adalah ciptaan yang amat berharga bagiNYA.

 

Hari-hari ini mungkin kita sedang bergumul dengan berbagai macam persoalan hidup dan tantangan-tantangan berat. Kesulitan itu mungkin berupa ekonomi, kesehatan, dan lain sebagainya. Tapi sebagai orang percaya kita harus selalu berpegang kepada satu hal yang pasti, bahwa Kasih Allah tidak akan berkesudahan dulu, sekarang dan selamanya. Jadi sambil kita menuntaskan tantangan hidup, yuk kita pegang keyakinan yang pasti bahwa, Dia akan selalu menyertai kita kapan pun dan dimana pun.

 

Di tengah-tengah kondisi negara kita yang saat ini sedang menyongsong pemilihan umum legislatif dan presiden pun ayat ini bisa menjadi pegangan kita. Perbedaan pilihan pasti akan terjadi di antara sesama anggota bangsa. Namun yakinilah bahwa Kasih Tuhan pun nyata menyertai negara kita. Kita berdoa Tuhan menjaga Bangsa ini agar selalu mengutamakan persatuan di balik perbedaan pendapat. Siapa pun yang nanti terpilih, kita dukung karena Tuhan pasti punya rencana di balik semua peristiwa di dunia ini..

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 29 December 2023
Refleksi Ibadah Natal by Mitchel Tumanggor
BERITA LAINNYA - 30 December 2023
Serunya kegiatan P5, mengenal Indonesia lewat mak...
Serunya kegiatan P5, mengenal Indonesia lewat mak...
BERITA LAINNYA - 31 December 2023
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
BERITA LAINNYA - 26 December 2023
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
BERITA LAINNYA - 27 December 2023
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
BERITA LAINNYA - 02 March 2024
Asiknya membuat Tie dye ....
BERITA LAINNYA - 14 March 2024
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) Dewan Ambalan SM...
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) Dewan Ambalan SM...
BERITA LAINNYA - 03 March 2024
“100 Tahun Setelah Aku Mati” sebuah resensi
“100 Tahun Setelah Aku Mati” sebuah resensi
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
“Ajisaka: Sang Ksatria Maha Pemberani Pendobrak S...
“Ajisaka: Sang Ksatria Maha Pemberani Pendobrak S...
BERITA LAINNYA - 05 March 2024
“Bayangan Persahabatan” sebuah resensi
“Bayangan Persahabatan” sebuah resensi
BERITA LAINNYA - 05 August 2024
Aku dapat melakukan segala sesuatu melalui Kristu...
BERITA LAINNYA - 05 August 2024
Believe in yourself..
Believe in yourself..
BERITA LAINNYA - 06 August 2024
Hiduplah dengan jujur
Hiduplah dengan jujur
BERITA LAINNYA - 06 August 2024
Tidak Takut Bahaya...
Tidak Takut Bahaya...
BERITA LAINNYA - 07 August 2024
Siap melayaniNYA..
Siap melayaniNYA..
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Tuhan, Allahmu menyertai Engkau
BERITA LAINNYA - 09 September 2024
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Lebih dari Sekedar Pekerjaan: Menjadi Garam dan T...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
Self Love
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 29 October 2024
Yang Tidak Mungkin Menjadi Mungkin Dalam Tuhan
BERITA LAINNYA - 30 October 2024
Berpasrah Dalam Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 31 October 2024
Perlindungan Tuhan Itu Sempurna
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 14 July 2024
Ibadah Bersama Guru dan Karyawan Awal Tahun Pelaj...
Ibadah Bersama Guru dan Karyawan Awal Tahun Pelaj...
BERITA LAINNYA - 14 October 2024
Senantiasa Mengucapkan Doa Untuk Sesama
Daily Reminder

Choose Your School

GO