Project Awareness : Aksi Nyata Pengelolaan Sampah Berkelanjutan

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 18 October 2024

Tepatnya pada Jumat, 18 Oktober 2024, SMAK PENABUR Gading Serpong mengadakan workshop bertema "Aksi Nyata Pengelolaan Sampah Berkelanjutan" yang melibatkan seluruh elemen sekolah, termasuk siswa, guru, dan komunitas sekolah. Workshop ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan keterampilan siswa dalam pengelolaan sampah yang ramah lingkungan serta mendukung terciptanya lingkungan sekolah yang lebih hijau dan berkelanjutan.

Acara ini diawali dengan sesi pemaparan tentang dampak negatif sampah terhadap lingkungan, diikuti dengan demonstrasi cara pemilahan sampah organik dan anorganik oleh Ibu Helda Fachri selaku praktisi lingkungan. Para siswa diajarkan bagaimana cara memilah sampah berdasarkan kategorinya yaitu sampah botol mineral, sampah plastik satu layer, sampah plastik multilayer, sampah plastik keras, sampah kaca, sampah kardus, sampah kertas, sampah streofoam, sampah tetrapack dan sampah kaleng. Sampah yang dibuang berdsarkan kategorinya ini akan disalurkan ke Bank Sampah terdekat untuk dijadikan bahan baku. Sehingga siswa diajak untuk aktif berpartisipasi dalam pengelolaan bank sampah sekolah, yang berfungsi sebagai tempat pengumpulan dan pengolahan sampah daur ulang. Selanjutnya siswa/i diajak untuk membuah pupuk kompos dari sampah organik dengan teknik layer yang dimulai dengan daun kering, sampah organik, bekas tempat telur serta ditutup dengan media tanam.

Workshop ini juga mendukung program nasional Zero Waste dan Zero Emission 2050, yang bertujuan untuk mengurangi volume sampah dan emisi karbon melalui pengelolaan yang lebih efektif. Kegiatan ini diharapkan mampu mendorong siswa menjadi agen perubahan dalam menjaga lingkungan, sekaligus mendukung Indonesia mencapai target pengurangan sampah sebesar 30% pada tahun 2025. Salam CiMi (Cinta buMi), Kita Peduli, Kita Beraksi!

 

 

Penulis: Anis Kristianingrum

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 14 August 2023
Pramuka, Membentuk Pemuda yang Profesional dan Pr...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 15 August 2023
Selamat Kak Thomas atas Penghargaan Pancawarsa Pr...
Selamat Kak Thomas atas Penghargaan Pancawarsa Pr...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 16 August 2023
The Duke of Edinburgh International Award : 54 Br...
The Duke of Edinburgh International Award : 54 Br...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 August 2023
Upacara Peringatan HUT ke 78 Republik Indonesia :...
Upacara Peringatan HUT ke 78 Republik Indonesia :...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 18 August 2023
Merayakan HUT ke 78 Republik Indonesia : Totalita...
Merayakan HUT ke 78 Republik Indonesia : Totalita...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 January 2024
Morning Devotion:Trusting God's Perfect Plan
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 05 February 2024
Recharging : Internalisasi PKBN2K
Recharging : Internalisasi PKBN2K
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 February 2024
Morning Devotion : Deep-Water Rescue
Morning Devotion : Deep-Water Rescue
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 15 February 2024
Musyawarah Ambalan Pramuka: Wadah Demokrasi Pemud...
Musyawarah Ambalan Pramuka: Wadah Demokrasi Pemud...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 22 February 2024
Pramuka SMAK PENABUR Gading Serpong Memperingati ...
Pramuka SMAK PENABUR Gading Serpong Memperingati ...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 15 August 2024
UPACARA HUT ke 63 Gerakan Pramuka Indonesia
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 August 2024
Penampilan Tari Kolaborasi Perayaan HUT Republik ...
Penampilan Tari Kolaborasi Perayaan HUT Republik ...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 21 August 2024
Perayaan dan Penampilan Golongan Pramuka dalam Ra...
Perayaan dan Penampilan Golongan Pramuka dalam Ra...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 22 August 2024
Morning Devotion : When Jealousy Strike
Morning Devotion: When Jealousy Strike
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 24 August 2024
PCG 1:Disiplin Postif oleh Dr. Henny Wirawan
PCG 1:Disiplin Postif oleh Dr. Henny Wirawan
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
Positive Vibes : Bahaya Media Sosial di Kalangan ...
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
Senin Bercermin : Move On
Senin Bercermin : Move On
BERITA LAINNYA - 29 August 2023
Morning Devotion : I Need You and You Need Me
Morning Devotion : I Need You and You Need Me
BERITA LAINNYA - 04 September 2023
Senin Bercermin : His Only Son, Realita Pedihnya ...
Senin Bercermin : His Only Son, Realita Pedihnya ...
BERITA LAINNYA - 05 September 2023
Morning Devotion : The Living Redeemer
Morning Devotion : The Living Redeemer
BERITA LAINNYA - 20 December 2023
Menutup Semester 1 dengan Kebersamaan
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
Senin Bercermin : Di Bawah Sayap Allah
Senin Bercermin : Di Bawah Sayap Allah
BERITA LAINNYA - 11 December 2023
Senin Bercermin : Targetmu yang Mana??
Senin Bercermin : Targetmu yang Mana??
BERITA LAINNYA - 18 December 2023
Senin Bercermin : Pesan yang Selalu Terngiang.
Senin Bercermin : Pesan yang Selalu Terngiang.
BERITA LAINNYA - 25 December 2023
Senin Bercermin (Spesial Natal): Bintang yang Ber...
Senin Bercermin (Spesial Natal): Bintang yang Ber...

Choose Your School

GO