Yayasan

Kunjungan Pengurus Harian Ke Cimahi

NEWS - 26 January 2022

Kunjungan Pengurus Harian Ke Cimahi

Read More
Yayasan

BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kurikulum & Asesmen Pendidikan

NEWS - 06 January 2022

BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kuriku...

Read More
Yayasan

BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pengawas Sekolah dan Tenaga Kependidikan

NEWS - 05 January 2022

BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pen...

Read More

6 Cara Belajar ala Drama Korea SKY Castle, Yuk Coba Terapkan!

BLOG - 14 November 2023

Cara belajar ala Sky Castle

Sumber foto: BPK PENABUR Jakarta

Apa yang terlintas di benakmu saat membaca judul di atas? Yup, drama Korea SKY Castle yang tayang pada November 2018-Februari 2019 di stasiun TV JTBC. Drama satu ini kental sekali dengan sistem pendidikan di Korea Selatan yang terkenal dengan persaingannya yang super ketat.

Kalau dilihat secara garis besarnya saja, kamu pasti berpikir kalau drama ini hanya berisi kritikan terhadap sisi gelap pendidikan Korea Selatan kan? Tapi ternyata, ada beberapa cara belajar siswa SMA Shina yang bisa kamu terapkan nih. Seperti:

  • Mengatur Ruang Belajar

Gimana rasanya kamu punya guru seperti Guru Kim Joo-young? Seram kan? Meski strict, tapi beberapa saran Guru Kim sangat bermanfaat, lho. Salah satunya tentang pengaturan ruang belajar.

Menurut sebuah studi di Jerman yang dimuat dalam salah satu artikel, siswa akan lebih kreatif apabila belajar di pencahayaan yang hangat (3000k). Kebalikannya, kalau di bawah pencahayaan dingin (6000k), kamu bisa lebih konsentrasi.

Selain itu, penelitian dari University of Helsinki and Lawrence Berkeley National Laboratory juga menunjukkan bahwa rata-rata orang akan mempunyai tingkat produktivitas tertinggi bila berada di dalam ruangan dengan suhu sekitar 22-25 derajat Celcius, lho.

  • Bentuk Kelompok Belajar

Keluarga di lingkungan SKY Castle punya kelompok belajar unik yang bernama klub buku. Mereka duduk di meja panjang, lalu mendiktekan kembali isi buku yang sudah dibaca. Di balik sifat buruk Profesor Cha yang terkesan menekan, mari kita lihat sisi positif dari adanya kelompok belajar ini.

Metode belajar seperti ini memiliki banyak keuntungan. Apalagi saat memasuki masa Penilaian Akhir Semester (PAS). Belajar kelompok membuat kamu lebih tahu tingkat pemahaman materi. Beberapa juga mengatakan kalau belajar berkelompok membuat materi lebih mudah dipahami.

Berdiskusi dan saling bertukar informasi akan sangat membantu kamu dalam menjawab semua pertanyaan dalam kisi-kisi soal.

  • Belajar Sendiri Juga Boleh Kok

Tokoh Ye-seo adalah sosok yang ambisius dan memiliki rasa persaingan yang tinggi. Meski terkenal sebagai siswa pintar di sekolah, mengikuti klub baca dan bimbel, dia tetap lebih suka belajar sendiri di dalam kamarnya.

Seperti yang Ye-seo katakana, belajar sendiri membantu kita lebih fokus. Selain itu, dengan belajar sendiri kita tidak perlu saling menunggu, yang akhirnya malah menjadi wacana saja. Artinya, kamu bisa mengatur waktunya sendiri. Kita juga bisa mengontrol suasana belajar sesuai keinginan. Sambil mendengarkan musik pelan, sambil ngemil, atau yang lainnya, asal tetap belajar ya.

  • Gunakan Timer

Ingat si kembar Seo-joon dan Ki-joon? Di episode 4 SKY Castle, Profesor Cha menyuruh mereka menyelesaikan soal prediksi menggunakan timer. Eits, kamu tidak perlu benar-benar menirunya kok.

Cukup pasang stopwatch saat mengerjakan soal latihan untuk mengukur kecepatan kamu dalam menyelesaikan soal. Ibaratnya, kamu sedang berlatih untuk mengenali medan perang. Jadi, nanti kamu bisa tahu bagaimana cara mengatur waktu saat mengerjakan setiap soal.

  • Tenangkan Diri

Ada salah satu scene dimana Guru Kim mengajak Ye-seo untuk bermeditasi. Jadi, apakah kamu juga harus bermeditasi?

Meditasi yang dimaksud disini yaitu menenangkan diri sebelum pekan ujian. Cara ini akan membantu kamu lebih fokus dalam mengerjakan soal. Kamu bisa main sebentar ke taman, berbincang bersama keluarga, atau makan makanan favorit. Penting, tinggalkan dulu gadget-mu sebentar, ya! 

  • Ikut Bimbel

Penggemar drama Korea pasti sudah tidak asing dengan adegan ini. Benar! Pergi bimbel. Siswa di Korea Selatan rela mengikuti bimbel hingga tengah malam demi mendapatkan nilai yang memuaskan. Bahkan, beberapa siswa rela tidak tidur setelah bimbel karena mengulas kembali pelajaran di rumah.

Itulah 6 cara belajar ala drama Korea SKY Castle yang bisa kamu terapkan. Semoga informasinya bermanfaat, ya.

 

Baca juga: Ingin Memperbanyak Vocabulary Bahasa Inggris? Yuk Lakukan Hal ini

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Yayasan

NEWS - 26 January 2022
Kunjungan Pengurus Harian Ke Cimahi

Yayasan

NEWS - 06 January 2022
BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kuriku...
BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kuriku...

Yayasan

NEWS - 05 January 2022
BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pen...
BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pen...

Yayasan

NEWS - 23 November 2021
Pertemuan Yayasan BPK PENABUR dengan Dirjen Gur...
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR, Adri Lazuardi S.H...

Yayasan

NEWS - 09 November 2021
PELANTIKAN PENGURUS BERSAMA TIRTAMARTA & BPK PENA...
Jakarta, 09 November 2021

Yayasan

NEWS - 27 January 2022
VAKSINASI Usia 6-11 Tahun Tahap 2 BPK PENABUR Ba...

Yayasan

NEWS - 18 February 2022
TOP 10 LTMPT (Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi)
Apa itu LTMPT

Yayasan

NEWS - 20 February 2022
PENABUR TALENT DAY
Hey #penabursmartgen

Yayasan

NEWS - 27 April 2022
Bantu penderita DBD, SMAK 1 PENABUR gelar aksi do...
SMAK 1 PENABUR bekerja sama dengan Palang Merah I...

Yayasan

NEWS - 12 May 2022
Siapakah Florence Nightingale ?
Sejarah keperawatan dan Florence Nightingale

Yayasan

NEWS - 21 June 2022
SELAMAT ULANG TAHUN BAPAK PRESIDEN JOKO WIDODO

Yayasan

NEWS - 05 July 2022
MENYONGSONG HUT BPK PENABUR KE-72
Hey PENABUR'S

Yayasan

NEWS - 19 July 2022
Berkenalan dengan Vanessa Shania
akarta,bpkpenabur.or.id, Vanessa Shania lahir di ...

Yayasan

NEWS - 08 August 2023
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR Kunjungi Metro: Di...
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR, Adri Lazuardi, be...

Yayasan

NEWS - 08 August 2023
Langkah Harmoni Pendidikan: Pengurus Yayasan BPK ...
Langkah Harmoni Pendidikan:

Yayasan

NEWS - 12 August 2023
PENABUR Spectacular - Hadirkan Generasi Tangguh d...

Yayasan

NEWS - 12 August 2023
BPK PENABUR Berperan Serta Dalam PEMILU Asyik
BPK PENABUR Berperan Serta Dalam PEMILU Asyik

Yayasan

NEWS - 18 August 2023
"Puncak Bonus Demografi: BPK PENABUR dan Komitmen...
"Puncak Bonus Demografi: BPK PENABUR dan Komitmen...

Yayasan

NEWS - 04 October 2023
Sebuah Pin Emas untuk Dr. Carina Citra Dewi Joe, ...
Sebuah Pin Emas untuk Dr. Carina Citra Dewi Joe, ...

Yayasan

NEWS - 12 October 2023
Yayasan BPK PENABUR Menandatangani MOU Kerjasama ...
akarta, 11 Oktober 2023 - Yayasan BPK PENABUR dan...

Yayasan

Artikel - 10 November 2021
SEJARAH HARI PAHLAWAN NASIONAL

Yayasan

Artikel - 31 October 2019
Spiritualitas Guru Kristiani

Yayasan

Artikel - 10 February 2022
Sejarah Perayaan Cap Go Meh
Cap-Go-Meh adalah lafal dialek Tio Ciu dan Hokkia...

Yayasan

Artikel - 14 February 2022
SEJARAH HARI VALENTINE
menceritakan satu sejarah yang berkaitan dengan m...

Yayasan

Artikel - 15 February 2022
Hari Kanker Anak Sedunia
Hari Kanker anak sedunia  jatuh setiap 15 Februar...

Yayasan

Artikel - 17 February 2022
ANTROPOLOGI

Yayasan

Artikel - 22 February 2022
Hari Berpikir Sedunia
Tahukah kamu, tanggal 22 Februari diperingati seb...

Yayasan

Artikel - 22 February 2022
HARI BADEN POWELL
Siapakah Robert Stephenson Smyth Baden-Powell?

Yayasan

Artikel - 10 May 2022
Apa itu Lupus?
bpkpenabur.or.id, - Hari in

Yayasan

Press Release - 01 December 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Bandar Lampung da...

Yayasan

Press Release - 24 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Cirebon, Indramay...

Yayasan

Press Release - 10 November 2018
Pelantikan Pengurus PENABUR Bandung, Tasikmalaya,...

Yayasan

Press Release - 04 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Cianjur 2018-2022

Yayasan

Press Release - 04 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Bogor 2018-2022

Yayasan

Press Release - 03 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Sukabumi 2018-2022

Yayasan

Press Release - 02 April 2022
Peresmian PLC Jakarta

Yayasan

Press Release - 02 April 2022
BPK PENABUR Resmikan Gedung SDK dan SMAK di Serang
JAKARTA,  - Ketua BPK PENABUR Serang

Yayasan

Press Release - 25 April 2022
PERESMIAN GEDUNG BPK PENABUR Bogor
Ketua BPK PENABUR Bogor, Aryawan Handoko

Yayasan

Press Release - 22 May 2022
Peresmian Gedung SDK-SMPK PENABUR KBP Bandung
Peresmian Gedung SDK-SMPK PENABUR KBP Bandung

Yayasan

Press Release - 19 July 2022
BPK PENABUR : 72 Tahun BPK PENABUR Menginspirasi ...
Jakarta, bpkpenabur.or.id, Pada tanggal 19 Juli 2...

Yayasan

Press Release - 19 July 2023
BPK PENABUR : 73 Tahun “Berani Berubah, Berkarakt...

Yayasan

BLOG - 07 May 2020
5 Cara Agar Anak Lebih Produktif Dalam Belajar Se...
Bagaimana caranya agar anak tidak ketinggalan pel...

Yayasan

BLOG - 08 May 2020
Tips Menjadi Siswa Berprestasi Di Sekolah. Kamu P...
Bagi kamu yang ingin menjadi siswa berprestasi di...

Yayasan

BLOG - 12 May 2020
Tips Mempersiapkan Metode Belajar Anak yang Menye...
Beberapa metode belajar anak ini mungkin bisa and...

Yayasan

BLOG - 13 May 2020
Pentingnya Pendidikan Karakter Di Kalangan Sekolah
Pendidikan karakter akan mengantarkan seseorang k...

Yayasan

BLOG - 26 May 2020
4 Keterampilan Penting untuk Anak yang Bisa Diter...

Yayasan

BLOG - 27 May 2020
Serunya Mengisi Liburan Sekolah dengan Kegiatan M...
Mengisi liburan sekolah dengan kegiatan menulis t...

Yayasan

BLOG - 28 May 2020
Memaksimalkan Liburan Sekolah Dengan Kegiatan Pos...
Yuk maksimalkan waktu liburan sekolah dengan mela...

Yayasan

BLOG - 29 May 2020
4 Manfaat Liburan di Rumah dengan Mengajak Anak M...
Mengajak anak memasak di dapur bisa menjadi saran...

Yayasan

BLOG - 30 May 2020
Tips Agar Anak Tidak Bosan saat Libur Sekolah di ...
Berbagai tips ini mungkin bisa menjadi sarana aga...