KEKUATAN MENGAMPUNI DALAM AJARAN KRISTIANI

BERITA LAINNYA - 12 March 2025

Mengampuni sebenarnya sudah diajarkan sejak dini dimana Yesus mengajarkan bahwa pengampunan tidak hanya sebuah tindakan kebaikan, tetapi juga harus dilakukan oleh setiap kita. Dalam Matius 5:39 “Tetapi aku berkata kepadamu: janganlah kamu melawan orang yang berbuat jahat kepadamu, melainkan siapapun yang menampar pipi kananmu, berilah juga kepadanya pipi kirimu.” Dapat disimpulkan bahwa kita sebagai umat kristiani tidak boleh menyimpan dendam apalagi membalasnya. Kita harus bersikap baik dan mengampuni terhadap orang-orang yang jahat terhadap kita. Sering sekali kita sebagai manusia memperlakukan orang lain sebagaimana orang lain memperlakukan diri kita sendiri. 

Mengampuni bukan hanya mengikuti perintah Tuhan, namun mengampuni mampu membuat kita merasa damai sejahtera. Tuhan Yesus mengajarkan kita dalam Matius 8:21-22 "Bukan! Aku berkata kepadamu: Bukan sampai tujuh kali, melainkan sampai tujuh puluh kali tujuh kali" yang berarti kita harus mengampuni seseorang tanpa batas dan syarat apapun. Tuhan Yesus merupakan contoh teladan dalam hidup kita, karna ia rela mati di kayu salib untuk menebus dosa-dosa kita. Ia rela menderita karna Ia mengasihi kita dan Ia selalu mengampuni kita meskipun kita sering menentang-Nya.

Lantas mengapa kita masih sulit dalam mengampuni sesama kita? Bukankah teladan kita ialah Tuhan Yesus? Mari jadikan Yesus sebagai teladan dalam hidup kita serta melakukan apa yang menjadi ajaran-Nya untuk kita.

 

Grace Natalie

Siswa Kelas X SMK Farmasi 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 01 October 2024
Kecerdasan Buatan AI Yang Membantu Manusia
BERITA LAINNYA - 30 September 2024
PRESENTASI PRAKTEK KERJA LAPANGAN
Dengan adanya kegiatan PKL serta presentasi PKL i...
BERITA LAINNYA - 24 September 2024
PUBLIC SPEAKING FOR ENTREPRENEURS
Pada tanggal 20 September 2024 bekerja sama denga...
BERITA LAINNYA - 18 September 2024
RETRET BINA IMAN SISWA 11-13 SEPTEMBER 2024
Pada tanggal 11-13 September 2024 hari Rabu-Jumat...
BERITA LAINNYA - 10 October 2024
MARI KITA CEGAH STUNTING !
Pencegahan stunting membutuhkan upaya bersama dar...
BERITA LAINNYA - 02 December 2024
“ STRENGTH IN UNITY ” OPEN HOUSE AND ESPORT SMK F...
BERITA LAINNYA - 03 December 2024
PAMERAN PRODUK INOVASI SMK 2024
Produk-produk yang ditampilkan dalam pameran ters...
BERITA LAINNYA - 05 December 2024
HARI ANAK SEDUNIA, SMK FARMASI BERBAGI SUSU DENGA...
SMK Farmasi hadir dengan berbagi susu bagi lingku...
BERITA LAINNYA - 01 December 2024
OSIS BERGERAK BERSIAP MEMILIH PEMIMPIN BARU
Kami mengajak seluruh siswa untuk ikut berpartisi...
BERITA LAINNYA - 09 December 2024
THE NEXT SCHOOL LEADER : SIAPA DIA?
Selamat kepada Benjamin dan Gracia yang sudah ter...
BERITA LAINNYA - 06 December 2024
GENERASI Z DI BALIK LAYAR : TANTANGAN DAN PELUANG...
BERITA LAINNYA - 08 December 2024
P5 MEMBAWA SISWA SMK FARMASI PENABUR JAKARTA MELA...
ereka juga dapat menjadikan poliklinik sebagai sa...
BERITA LAINNYA - 24 December 2024
SELAMAT NATAL DAN TAHUN BARU DARI KELUARGA BESAR ...
SMK Farmasi BPK PENABUR Jakarta mengucapkan Selam...
BERITA LAINNYA - 19 December 2024
MILENIAL PEDULI BUDAYA : SISWA SMK FARMASI BPK PE...
Seluruh siswa sangat antusias mulai dari mempersi...
BERITA LAINNYA - 14 January 2025
MATIUS 2:1-12 MENGGUGAH SEMANGAT SISWA UNTUK LEBI...
Ibadah pagi ini tidak hanya menjadi momen untuk b...
BERITA LAINNYA - 04 February 2025
WORD OF GOD #FEBRUARI
BERITA LAINNYA - 05 February 2025
IBADAH BULANAN SMK FARMASI BPK PENABUR: MENJELAJA...
Ibadah bulanan ini memberikan pesan yang sangat k...
BERITA LAINNYA - 18 February 2025
ALLAH MENOLONGKU MENERIMA HAL YANG BARU: MEMAHAMI...
Ibadah bulanan ini mengajak kita untuk merenungka...
BERITA LAINNYA - 07 February 2025
SMK FARMASI BPK PENABUR JAKARTA SUKSES GELAR PHAR...
Pharmapreneur Day 2025 memberikan wawasan yang lu...
BERITA LAINNYA - 13 February 2025
UJIAN PRAKTIK PELAYANAN FARMASI KELAS XII SMK FAR...
Ujian praktik ini bukan hanya sekadar penilaian a...
BERITA LAINNYA - 07 March 2025
SISWA SMK FARMASI BERBAGI CARA CEK SKINCARE BERIZ...
BERITA LAINNYA - 04 March 2025
KEMAMPUAN LITERASI SEMAKIN BURUK DI ERA DIGITAL
Literasi berperan untuk mendukung individu berpar...
BERITA LAINNYA - 17 March 2025
KUASA KATA-KATA YANG LEMBUT
Jawaban lemah lembut yang diucapkan dengan nada t...
BERITA LAINNYA - 10 March 2025
REAL FOOD VS MAKANAN OLAHAN : YUK, KENALI PERBEDA...
Real food dan makanan olahan memiliki perbedaan m...
BERITA LAINNYA - 12 March 2025
KEKUATAN MENGAMPUNI DALAM AJARAN KRISTIANI
Tuhan Yesus merupakan contoh teladan dalam hidup ...

Choose Your School

GO