DAILY INSPIRATION - Makna Dari Sukacita

BERITA LAINNYA - 26 July 2023

Makna Dari Sukacita

Apakah kalian pernah merasakan sukacita? pernahkah kamu bertanya-tanya, apa sebenarnya arti kebahagiaan? Menurut KBBI, sukacita berarti “suka hati atau girang hati”. Menurut beberapa orang, sukacita berarti “kesenangan” atau “ceria”. Tetapi sebenarnya, kalau kita memperhatikan makna sukacita dari alkitab, maka kita akan sadar bahwa sukacita tidak sama dengan “kesenangan”. Sukacita memiliki arti tersendiri.

Seringkali, sukacita dianggap sama dengan kegembiraan, tetapi sebenarnya dua hal tersebut memiliki makna yang berbeda. Menurut alkitab, sukacita bukanlah sebuah emosi, melainkan rasa damai saat mengalami pencobaan. Sedangkan kegembiraan merupakan sebuah emosi yang bersifat sementara saja. Sesungguhnya, sukacita adalah sesuatu yang Tuhan titipkan bagi kita melalui Roh Kudus. Yesus Kristus adalah sumber kedamaian dan sukacita kita.

Tuhan bukan hanya menginginkan kita untuk bergembira dalam hidup, melainkan untuk bersukacita terus sebagai hasil dari relasi kita dengan Kristus Yesus. 1 Tesalonika 5:16-18 berkata: 5:16 Bersukacitalah senantiasa. 5:17 Tetaplah berdoa. 5:18 Mengucap syukurlah dalam segala hal, sebab itulah yang dikehendaki Allah di dalam Kristus Yesus bagi kamu. 

Sekarang kita sudah mengerti arti dari sukacita yang sesungguhnya. Marilah kita terus berdoa dan bersukacita senantiasa. Dengan bersuka cita maka kita menepati yang dikehendaki Tuhan dalam kita. Ingatlah bahwa Tuhan membiarkan pencobaan agar kita semakin bertumbuh dan bersukacita dalam Tuhan. Bersyukurlah terus dan terus bersukacita.

oleh MICHAEL KURNIA JANSEN /X1

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 24 November 2022
Tarif Baru Ojek Online
BERITA LAINNYA - 25 November 2022
Kenaikan Tarif Ojol yang Mempengaruhi Ojol terseb...
Ojek online merupakah ojek sepeda motor yang meng...
BERITA LAINNYA - 28 November 2022
Tarif Ojek Online Mengalami Kenaikan
Mulai Senin 12 September 2022, tarif ojek online ...
BERITA LAINNYA - 29 November 2022
Kerugian dari Naiknya Tarif Ojek Online
Akhir-akhir ini banyak sekali terjadi kerusuhan d...
BERITA LAINNYA - 30 November 2022
Dampak Kenaikan Harga Ojol kepada Masyarakat
Ojek online atau disingkat ojol, sekarang sudah s...
BERITA LAINNYA - 21 April 2023
ENGLISH LITERACY - The 7 Habits of Highly Effecti...
BERITA LAINNYA - 22 April 2023
ENGLISH LITERACY - I’ll Be The Matriarch In This ...
Title : I’ll Be The Matriarch In This Life Autho...
BERITA LAINNYA - 23 April 2023
ENGLISH LITERACY - English Classics: Peter pan
Title : English Classics: Peter pan Author : J.M...
BERITA LAINNYA - 24 April 2023
ENGLISH LITERACY - How to click with everyone eve...
Title : How to click with everyone every time Au...
BERITA LAINNYA - 25 April 2023
ENGLISH LITERACY - The Fault In Our Stars
Title : The Fault In Our Stars Author : John Gre...
BERITA LAINNYA - 02 August 2023
KEGIATAN PRAMUKA "TAAT PADA PERATURAN"
BERITA LAINNYA - 09 August 2023
KEGIATAN PRAMUKA "KEBERANIAN DAN KEBIJAKSANAAN"
KEGIATAN PRAMUKA "KEBERANIAN DAN KEBIJAKSANAAN"
BERITA LAINNYA - 23 August 2023
KEGIATAN PRAMUKA "KEPEDULIAN DAN BERSAHABAT"
KEGIATAN PRAMUKA "KEPEDULIAN DAN BERSAHABAT"
BERITA LAINNYA - 11 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (16)
Perjuangan untuk Kehidupan Masa Depan Firman Tuh...
BERITA LAINNYA - 12 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (17)
  Apakah kalian sudah pernah mendengar kata narko...
BERITA LAINNYA - 10 November 2023
Selamat atas keberhasilan kalian dalam lomba Akun...
BERITA LAINNYA - 03 November 2023
KABAR GEMBIRA!! Universitas Kristen Maranatha kem...
KABAR GEMBIRA!! Universitas Kristen Maranatha kem...
BERITA LAINNYA - 01 November 2023
SMAK 7 PENABUR Jakarta Mempersembahkan IT CAMP 20...
SMAK 7 PENABUR Jakarta Mempersembahkan IT CAMP 20...
BERITA LAINNYA - 18 November 2023
Jadwal Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil , ta...
Jadwal Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil , ta...
BERITA LAINNYA - 02 November 2023
Kunci Kebahagiaan Sejati: Merendahkan Diri untuk ...
Kunci Kebahagiaan Sejati: Merendahkan Diri untuk ...
BERITA LAINNYA - 11 March 2024
Ujian Praktek Prakarya Kerajinan: Merajut Kreativ...
BERITA LAINNYA - 01 March 2024
Ujian Praktek Agama Kristen: Berbagi Firman di SM...
Ujian Praktek Agama Kristen: Berbagi Firman di SM...
BERITA LAINNYA - 28 March 2024
E - Wall Magazine | Empathy
- Kelompok 2 X1
BERITA LAINNYA - 13 March 2024
E - Wall Magazine | Unity In Diversity
- Kelompok 1 X2
BERITA LAINNYA - 13 March 2024
E - Wall Magazine | Unity in Diversity (1)
- Kelompok 2 X2

Choose Your School

GO