DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (47)

BERITA LAINNYA - 11 August 2023

Tuhan adalah kekuatan dan benteng keselamatanku!

Pada tanggal 17 Agustus tahun 1945, Indonesia mencapai kemerdekaannya atas berkat rahmat Tuhan yang maha esa. Kita ada sebagai bangsa yang merdeka karena urapan Tuhan atas kita supaya kita bisa berkehidupan kebangsaan yang bebas. Kemerdekaan Indonesia merupakan bukti atas cinta kasih Tuhan dan janji-nya untuk menyertai kita melalui suka maupun duka. Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam dan keindahan yang tiada duanya, Selama 350 tahun lamanya semua itu dirampas dari tangan rakyat sampai sampai  tidak memiliki kekuasaan atas rumah sendiri. namun, selama masa yang kelam itu, Tuhan tidak pernah meninggalkan orang yang diurapi-Nya. Sebab, hidup yang tidak diperjuangkan tidak bisa dimenangkan. 

 

kan ada saat-saat kita masuk dalam lembah kekelaman, namun IA berjanji akan menyertai kita. Pim

pinanNya akan menguatkan hati kita. FirmanNya akan memberi keberanian pada kita. Dan bahkan IA sendiri akan menjaga kita. Memberi kita tuntunan-tuntunan yang penuh hikmat. Sehingga meski dalam lembah kekelamaAn, kita akan merasakan damai dan tenang. Dan kita akan bisa menyelesaikan segala persoalan dengan tuntunan hikmat dari TUHAN. Itulah yang IA janjikan. Itulah bukti cintaNya yang besar bagi kita.

 

 

oleh

ZEBADIAH ALMIRA ULINAI SITOHANG / X5

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 08 November 2022
Literasi di Indonesia
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Ikuti Harga BBM, Tarif Ojol Resmi Ikut Naik
Setelah resmi diumumkan pemerintah terkait ken...
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Kenaikan Harga BBM Membawa Isu pada Harga Tarif O...
Pada 3 September 2022, pemerintah resmi menaik...
BERITA LAINNYA - 21 September 2022
Usai pemerintah menaikkan harga Bahan Bakar Minyak
Usai pemerintah menaikkan harga Bahan Bakar Minya...
BERITA LAINNYA - 27 October 2022
Tarif ojol jadi naik! , berikut penjelasannya
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengumumkan ke...
BERITA LAINNYA - 20 April 2023
ENGLISH LITERACY - Kind Looking Eyes (1)
BERITA LAINNYA - 21 April 2023
ENGLISH LITERACY - If Cats Disappeared From The W...
Title : If Cats Disappeared From The World Autho...
BERITA LAINNYA - 22 April 2023
ENGLISH LITERACY - diary of a wimpy kid dog days
Title : diary of a wimpy kid dog days  Author : ...
BERITA LAINNYA - 22 April 2023
ENGLISH LITERACY - They Both Die At The End
Title : They Both Die At The End Author : Adam S...
BERITA LAINNYA - 23 April 2023
ENGLISH LITERACY - Minions
Title : Minions Author : Sadie Chesterfield Sum...
BERITA LAINNYA - 20 July 2023
DAILY INSPIRATION - BERSUKA CITA ATAS KEHENDAK TU...
BERITA LAINNYA - 21 July 2023
DAILY INSPIRATION - SUKACITA (5)
Sukacita merupakan hal ketika kita disenangi oleh...
BERITA LAINNYA - 22 July 2023
DAILY INSPIRATION - SUKACITA (6)
Sukacita merupakaan keadaan orang yang bahagia se...
BERITA LAINNYA - 23 July 2023
DAILY INSPIRATION - Mengapa Sukacita?
Mengapa Sukacita? Oleh Marcellius James Ginting X...
BERITA LAINNYA - 24 July 2023
DAILY ISNPIRATION - APA ITU SUKACITA?
Apa itu Sukacita? Ada yang tau ga sukacita itu a...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertandingan Bulu Tangkis Putra yang Penuh Gairah...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertarungan Sengit Bulu Tangkis Putra: Aksi Memuk...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam rangkaian acar...
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
VoG: Harmoni yang Memikat dalam Pertunjukan Band ...
Pada tanggal 6 Oktober 2023, Fortelations: Miracu...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertandingan Bulu Tangkis Putri yang Memikat: MAN...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam rangkaian acar...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertandingan Bulu Tangkis Putri yang Mendebarkan:...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam rangkaian acar...
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 4
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 5 (selesai)
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 5 (selesai)
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Trivia - Did You Know ??
Trivia - Did You Know ??
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
SMAK 7 PENABUR Jakarta Menghormati Jumat Agung: S...
SMAK 7 PENABUR Jakarta Menghormati Jumat Agung: S...
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Ujian Praktek Fisika Kelas 12: Momentum Menuju Ma...
Ujian Praktek Fisika Kelas 12: Momentum Menuju Ma...

Choose Your School

GO