Tuhan, Jadikan Kami Pewarta Kebenaran-Mu

Berita Lainnya - 06 December 2023

 

Dalam Alkitab tertulis mengenai kisah Yohanes Pembaptis bahwa kita mengetahui kebenaran yang diwartakan oleh Yohanes tidak pernah mati walaupun ia terbunuh. Orang boleh memenjarakan atau membunuh pewarta kebenaran tetapi kebenaran itu sendiri tidak pernah mati.

 

Inilah juga terjadi dalam diri Tuhan Yesus Sang Kebenaran itu sendiri. Sehingga Tuhan Yesus mengatakan; “… Demikian juga Anak Manusia akan menderita oleh mereka”. Herodes telah membunuh Yohanes Pembaptis, namun hidupnya tidak tenang, ia selalu gelisah dan cemas. Hati nuraninya terusik karena ia telah membunuh sang perwarta kebenaran. Pepatah lama mengatakan; “ gugur satu tumbuh seribu “ juga terjadi dalam kebenaran. Semakin orang menindas kebenaran , kebenaran akan tetap bangkit… semakin orang membenamkan kebenaran… kebenaran itu akan tumbuh seperti cendawan di musim hujan.


Helen Keller, seorang penulis asal Amerika Serikat pernah berkata: “Dalam setiap keindahan, selalu ada mata yang memandang. Dalam setiap kebenaran, selalu ada telinga yang mendengar. Dalam setiap kasih, selalu ada hati yang menerima.” Kebenaran merupakan suatu hal yang sangat penting dalam hidup. Seperti dikatakan Hellen Keller, selalu ada telinga yang mendengarkan dalam setiap kebenaran.

 

Tetapi, kebenaran yang dari Kristus tidak hanya untuk didengarkan saja. Kebenaran itu harus juga diterima. Setiap orang Kristen dipanggil untuk menjadi pewarta kebenaran, baik dalam perkataan, maupun dalam perbuatan. Kita seharusnya tidak berkompromi dengan nilai-nilai dunia. Kita harus mengenal kebenaran dan menghidupinya sebab sebagai pewarta Injil kita harus hidup dari Injil dan mengenal Injil. Mari menjadi pewarta Injil dan kebenaran yang bertanggung jawab.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 March 2025
Workshop Business Creation: Membuat Gelang dari M...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 March 2025
Workshop Fashion Design: Membuat Mading Fashion S...
Workshop Fashion Design: Membuat Mading Fashion S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 March 2025
Workshop Farmasi: Membuat Minyak Aromatherapy
Workshop Farmasi: Membuat Minyak Aromatherapy
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 March 2025
Selamat Menempuh Asesmen Akhir Sekolah Siswa Kela...
Selamat Menempuh Asesmen Akhir Sekolah Siswa Kela...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 March 2025
Video Kegiatan Workshop for Parents: Cake Decorat...
Video Kegiatan Workshop for Parents: Cake Decorat...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 March 2024
Undangan Christian Parenting: Coping The Inner Ch...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 March 2024
Selamat Menempuh Ujian Sekolah
Selamat Menempuh Ujian Sekolah
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 March 2024
Ibadah Siswa: Warisan Hati
Ibadah Siswa: Warisan Hati
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 March 2024
Seminar Motivasi Kelas XI: Bijak Online, Bahagia ...
Seminar Motivasi Kelas XI: Bijak Online, Bahagia ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 March 2024
Ibadah Siswa: Cinta Tuhan, Cinta Kita
Ibadah Siswa: Cinta Tuhan, Cinta Kita
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 25-29 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XI 25-29 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas X 25-29 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 December 2020
Perayaan Hari Guru di SMAK 5: Appr-E-Ciate More
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 18-22 Januari 2021
Berita Lainnya - 29 August 2024
Memberikan Pengampunan di dalam Tuhan sebelum Ora...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Hidup dengan Menggenapi Rencana Allah akan Mendat...
Hidup dengan Menggenapi Rencana Allah akan Mendat...
Berita Lainnya - 27 August 2024
Provokasi tidak akan menggoyahkan iman kita pada ...
Provokasi tidak akan menggoyahkan iman kita pada ...
Berita Lainnya - 26 August 2024
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Berita Lainnya - 02 August 2024
Leadership, Karakter Unggul SMAK 5 PENABUR Jakarta
Leadership, Karakter Unggul SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 06 September 2023
Menjalani Hidup dengan Mengikuti Pola Pikirnya Al...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Working in God’s House, Fulfilled with Love and H...
Working in God’s House, Fulfilled with Love and H...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Tuhan Memulihkan Setiap Orang yang Datang pada-Nya
Tuhan Memulihkan Setiap Orang yang Datang pada-Nya
Berita Lainnya - 08 August 2023
Ini Nih Pentingnya Vitamin D untuk Belajar Siswa
Ini Nih Pentingnya Vitamin D untuk Belajar Siswa
Berita Lainnya - 17 July 2023
Tips Suskes Belajar di Sekolah
Tips Suskes Belajar di Sekolah

Choose Your School

GO