Tidak Ada Alasan untuk Melupakan Tuhan karena Hidup Kita adalah Kasih dan Rahmat-Nya

Berita Lainnya - 30 October 2023

 

Banyak orang yang melupakan kebaikan yang telah diterimanya dari orang lain. Demikian juga, banyak orang yang melupakan Tuhan dan menganggap bahwa semua keberhasilan yang diperolehnya itu “karena saya,” bukan “karena Tuhan.” Acap kali juga banyak orang yang melupakan Tuhan ketika sedang memperoleh kelimpahan atau kemakmuran. Apa yang dimaksud dengan melupakan Tuhan? Apakah itu berarti orang tersebut sudah kehilangan ingatan sama sekali tentang Tuhan dan melupakan Nama-Nya? Seseorang dapat melupakan Tuhan bukan karena ia mengalami amnesia, bukan karena daya ingatnya lemah, tetapi karena ia tidak lagi menjalankan perintah Tuhan. Mengingat atau melupakan Tuhan bukan sekedar masalah kognitif semata tetapi masalah gaya hidup yang mengikuti atau mengabaikan perintah Tuhan. Ingatlah, semua yang ada pada kita dan yang kita miliki, itu bersumber dari Allah. Hanya karena kasih karunia Tuhan saja kita bisa dalam keadaan seperti sekarang. Tanpa pengasihan Tuhan hidup kita tidak akan berarti apa-apa. Karena itu, berhati-hatilah, agar jangan sampai kita melupakan kasih Tuhan, apalagi saat kita sudah menikmati kemakmuran.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 September 2024
Refleksiku Ikut Retret SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 September 2024
Paduan Suara SMAK 5 PENABUR Jakarta Luminis Voces...
Paduan Suara SMAK 5 PENABUR Jakarta Luminis Voces...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 September 2024
Pameran Pendidikan SMAK 5 PENABUR Jakarta, PENJUR...
Pameran Pendidikan SMAK 5 PENABUR Jakarta, PENJUR...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 September 2024
Video Kegiatan Career Day SMAK 5 PENABUR Jakarta
Video Kegiatan Career Day SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2024
Video Kegiatan Character Camp Kelas X Tahun Pelaj...
Video Kegiatan Character Camp Kelas X Tahun Pelaj...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 November 2023
Juara Lomba Catur SMA Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 November 2023
Juara Lomba Catur SMP Escalades Pinishi 2023
Juara Lomba Catur SMP Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 November 2023
Juara English Competition SMP Escalades Pinishi 2...
Juara English Competition SMP Escalades Pinishi 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 November 2023
Juara English Competition SMA Escalades Pinishi 2...
Juara English Competition SMA Escalades Pinishi 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 November 2023
Juara Lomba Modern Dance Escalades Pinishi 2023
Juara Lomba Modern Dance Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 19-23 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 19-23 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Escalades Tetap Hadir di Tengah Pandemi
Pandemi Corona rupanya tidak menghalangi terselen...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 12-16 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 12-16 Oktober 2020
Berita Lainnya - 10 March 2024
Resensi Buku: Ayahku Bukan Pembohong
Berita Lainnya - 16 March 2024
Resensi Buku: Kisah Enam Kunang-Kunang
Resensi Buku: Kisah Enam Kunang-Kunang
Berita Lainnya - 31 March 2024
Happy Easter Day 2024
Happy Easter Day 2024
Berita Lainnya - 30 March 2024
Holy Saturday 2024
Holy Saturday 2024
Berita Lainnya - 29 March 2024
Happy Good Friday 2024
Happy Good Friday 2024
Berita Lainnya - 10 August 2023
Be The BEST Version of Your Self
Berita Lainnya - 11 August 2023
Kasih Tuhan Melandasi Kejujuran Kita
Kasih Tuhan Melandasi Kejujuran Kita
Berita Lainnya - 09 August 2023
Tuhan Memberikan Kesejukan di Tengah Hati yang G...
Tuhan Memberikan Kesejukan di Tengah Hati yang G...
Berita Lainnya - 08 August 2023
It's Not about Us but It's All about God
It's Not about Us but It's All about God
Berita Lainnya - 04 August 2023
Tuhan Kekuatanku
Tuhan Kekuatanku

Choose Your School

GO