Tidak Ada Alasan untuk Melupakan Tuhan karena Hidup Kita adalah Kasih dan Rahmat-Nya

Berita Lainnya - 30 October 2023

 

Banyak orang yang melupakan kebaikan yang telah diterimanya dari orang lain. Demikian juga, banyak orang yang melupakan Tuhan dan menganggap bahwa semua keberhasilan yang diperolehnya itu “karena saya,” bukan “karena Tuhan.” Acap kali juga banyak orang yang melupakan Tuhan ketika sedang memperoleh kelimpahan atau kemakmuran. Apa yang dimaksud dengan melupakan Tuhan? Apakah itu berarti orang tersebut sudah kehilangan ingatan sama sekali tentang Tuhan dan melupakan Nama-Nya? Seseorang dapat melupakan Tuhan bukan karena ia mengalami amnesia, bukan karena daya ingatnya lemah, tetapi karena ia tidak lagi menjalankan perintah Tuhan. Mengingat atau melupakan Tuhan bukan sekedar masalah kognitif semata tetapi masalah gaya hidup yang mengikuti atau mengabaikan perintah Tuhan. Ingatlah, semua yang ada pada kita dan yang kita miliki, itu bersumber dari Allah. Hanya karena kasih karunia Tuhan saja kita bisa dalam keadaan seperti sekarang. Tanpa pengasihan Tuhan hidup kita tidak akan berarti apa-apa. Karena itu, berhati-hatilah, agar jangan sampai kita melupakan kasih Tuhan, apalagi saat kita sudah menikmati kemakmuran.

Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2023
Merayakan Natal dengan Kepedulian
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 December 2023
Jadwal dan Lokasi Lomba Classmeeting SMILE 2023
Jadwal dan Lokasi Lomba Classmeeting SMILE 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 December 2023
Live Stream: Kebaktian Syukur dan Perayaan 30 Tah...
Live Stream: Kebaktian Syukur dan Perayaan 30 Tah...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2023
Imbauan atas Meningkatnya Penularan Covid-19
Imbauan atas Meningkatnya Penularan Covid-19
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2023
Undangan Ibadah Natal Orang Tua Siswa SMAK 5 PENA...
Undangan Ibadah Natal Orang Tua Siswa SMAK 5 PENA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2021
Upacara Pelantikan Pengurus MPK Periode 2021-2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2021
Kebaktian Siswa: Yesus Mengasihi Semua Orang
Kebaktian Siswa: Yesus Mengasihi Semua Orang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 September 2021
Kebaktian Siswa: Togetherness
Kebaktian Siswa: Togetherness
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2021
Agenda Minggu 1 Bulan September 2021
AGENDA MINGGUAN SMAK 5 PENABUR Jakarta MINGGU KE ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2021
Upacara Hari Ulang Tahun ke-76 Kemerdekaan Indone...
Upacara Hari Ulang Tahun ke-76 Kemerdekaan Indone...
Berita Lainnya - 18 April 2024
Thank You, God for Loving Me and for Speaking to ...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pujilah Tuhan, Allah yang Perkasa dalam Segala Ci...
Pujilah Tuhan, Allah yang Perkasa dalam Segala Ci...
Berita Lainnya - 17 April 2024
Allah Berkarya Bersama Kita
Allah Berkarya Bersama Kita
Berita Lainnya - 08 April 2024
Emmanuel, God with Us
Emmanuel, God with Us
Berita Lainnya - 16 April 2024
God is Like Oxygen
God is Like Oxygen
Berita Lainnya - 01 November 2023
Berefleksi dari Film The Butterfly Circus
Berita Lainnya - 01 November 2023
Hidup yang Bergaul dengan Allah Lebih Berarti dar...
Hidup yang Bergaul dengan Allah Lebih Berarti dar...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Resensi Buku: Memahami Bahasa Tubuh
Resensi Buku: Memahami Bahasa Tubuh
Berita Lainnya - 31 October 2023
God is Like Our Strong Tower, and We can Run to H...
God is Like Our Strong Tower, and We can Run to H...
Berita Lainnya - 30 October 2023
Doa Seorang Anak
Doa Seorang Anak
Berita Lainnya - 26 October 2021
Carilah Tuhan Selama la Berkenan Ditemui
Berita Lainnya - 02 November 2021
Mau Bijaksana atau Bodoh?
Mau Bijaksana atau Bodoh?
Berita Lainnya - 11 November 2021
Menjadi Anak-Anak Allah, dan Pewaris melalui Kris...
Menjadi Anak-Anak Allah, dan Pewaris melalui Kris...
Berita Lainnya - 17 November 2021
Menjadi seperti Pohon yang Ditanam di Tepi Aliran...
Menjadi seperti Pohon yang Ditanam di Tepi Aliran...
Berita Lainnya - 26 November 2021
Pengampunan dan Penyembuhan
Pengampunan dan Penyembuhan

Choose Your School

GO