Pergumulan untuk Pribadi yang Lebih Kuat

Berita Lainnya - 06 November 2020

Ketika kecil, saya bergumul dengan ulangan perkalian Matematika. Saat selesai kuliah, saya bergumul dengan pemilihan pekerjaan. Pergumulan-pergumulan tersebut selalu ada dalam kehidupan manusia.

 

Demikian dipaparkan oleh alumnus STFT Jakarta, Calon Pendeta Maleakhi Togarotop, S.Si.(Teol.) dalam ibadah siswa SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta. Ibadah yang terselenggara pada Senin, 26 Oktober 2020 itu diikuti oleh seluruh siswa, guru, dan karyawan SMAK 5 dalam ruang zoom. Selain itu, ibadah bertema “Bersyukur dalam Kemalangan” tersebut juga tayang secara langsung di Youtube SMAK 5 PENABUR JAKARTA - OFFICIAL.

 

Terkait pergumulan dalam hidup, setiap orang mendambakan penyelesaiannya secara cepat atau instan. Menurut, CPdt. Maleakhi hal ini lah yang membuat manusia mudah mengeluh pada pergumulan-pergumulan kecil terlebih yang besar.

 

CPdt. Maleakhi pun mengibaratkan mie instan yang instan saja tetap membutuhkan proses agar siap disantap. Proses tersebut mulai dari membeli, membuka bungkus, memasak air dan mie tersebut, hingga mencampurnya dengan bumbu.

 

Begitu pula dengan masalah-masalah dalam kehidupan manusia juga membutuhkan proses untuk penyelesaiannya. "Dan apabila dihadapi secara positif, pergumulan tersebut hadir untuk memproses manusia menjadi pribadi yang lebih kuat lagi,” ungkap CPdt. Maleakhi. (Benedicta Kalyca K. – Kelas XII IPS 1)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2024
Pertemuan Orang Tua Siswa Awal Tahun Pelajaran 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 July 2024
Pembukaan Pendaftaran Katekisasi Tahun Pelajaran ...
Pembukaan Pendaftaran Katekisasi Tahun Pelajaran ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 July 2024
Undangan Pertemuan Orang Tua Siswa Kelas XII SMAK...
Undangan Pertemuan Orang Tua Siswa Kelas XII SMAK...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 July 2024
Undangan Pertemuan Orang Tua Siswa Kelas X dan XI...
Undangan Pertemuan Orang Tua Siswa Kelas X dan XI
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
Open Recruitment MPK Batch 31 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Open Recruitment MPK Batch 31 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 May 2023
Selamat Memperingati Kenaikan Tuhan Yesus
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 May 2023
Selamat Hari Kebangkitan Nasional
Selamat Hari Kebangkitan Nasional
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 June 2023
Selamat Hari Lahir Pancasila
Selamat Hari Lahir Pancasila
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 June 2023
Selamat Hari Raya Waisak
Selamat Hari Raya Waisak
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 March 2023
Selamat Hari Raya Nyepi
Selamat Hari Raya Nyepi
Berita Lainnya - 31 December 2024
Melewati 2024 dengan Penuh Syukur dan Jelang 2025...
Berita Lainnya - 30 December 2024
Pekerjaan Allah adalah Kabar Baik bagi Semua Umat...
Pekerjaan Allah adalah Kabar Baik bagi Semua Umat...
Berita Lainnya - 29 December 2024
Berlaku Bijak sebelum Mengambil Kesimpulan dan Ke...
Berlaku Bijak sebelum Mengambil Kesimpulan dan Ke...
Berita Lainnya - 28 December 2024
Bukan Beban yang Ringan tapi Bahu yang Kuat yang ...
Bukan Beban yang Ringan tapi Bahu yang Kuat yang ...
Berita Lainnya - 27 December 2024
Menyatakan Kuasa Roh Kudus dalam Kehidupan Kita
Menyatakan Kuasa Roh Kudus dalam Kehidupan Kita
Berita Lainnya - 19 February 2024
Belajar Peka untuk Lebih Peduli kepada Sesama
Berita Lainnya - 16 February 2024
Menabur Benih Kehidupan dengan Kasih Melalui Perb...
Menabur Benih Kehidupan dengan Kasih Melalui Perb...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Happy Valentine Day
Happy Valentine Day
Berita Lainnya - 15 February 2024
Choose Peace, even when It's Hard
Choose Peace, even when It's Hard
Berita Lainnya - 13 February 2024
Bijak dalam Memilih
Bijak dalam Memilih
Berita Lainnya - 16 February 2022
Komunitas Berelasi Positif
Berita Lainnya - 15 February 2022
Merasa Takut ...
Merasa Takut ...
Berita Lainnya - 07 February 2022
Misi Kristus Didorong oleh Kasih Bapa
Misi Kristus Didorong oleh Kasih Bapa
Berita Lainnya - 10 February 2022
Bedah Buku: 88 Cerita Rakyat Terindah dari Negeri...
Bedah Buku: 88 Cerita Rakyat Terindah dari Negeri...
Berita Lainnya - 02 February 2022
Menemukan Darma dalam Banjir Informasi
Menemukan Darma dalam Banjir Informasi

Choose Your School

GO