Menurutku, Penguasaan Diri itu?

Berita Lainnya - 10 November 2023

Ketika kita kesulitan mengerjakan soal ulangan, rasa ingin melihat jawaban teman pun ada. Namun, risiko jika melihat jawab teman sangat merugikan. Bisa-bisa nilai ulangan kita dinilai nol. Oleh karena itu, sebagai siswa sangat diperlukannya penguasaan diri.

 

Apa itu penguasaan diri? Penguasaan diri adalah rasa menahan hawa nafsu untuk tidak melakukan dosa. Jika kita memiliki penguasaaan diri, maka kita tidak akan tergiur untuk melirik jawaban teman saat ulangan. Seperti yang kita ketahui melihat jawaban teman sama dengan mencontek dan mencontek adalah dosa. Jadi dengan adanya penguasaan diri dalam kita, kita tidak akan terjerumus dalam dosa.

 

Penguasaan diri tidak hanya diperlukan saat di sekolah. Contoh kasus lainnya seperti di rumah, ketika esok hari akan ada ujian. Pasti ada beberapa dari kita yang tergiur untuk bermain hp dibandingkan belajar untuk ujian. Kalau kita memiliki penguasaan diri, kita akan memilih untuk belajar dibanding bermain handphone.

 

Lalu bagaimana cara kita mengembangkan rasa penguasaan diri dalam diri kita? Pertama kita bisa berdoa pada Tuhan untuk meminta penguasaan diri. Tidak hanya berdoa, kita juga bisa mengingat mana prioritas kita saat ini. Seperti contoh tadi, kita akan memilih untuk belajar karena prioritas kita adalah belajar bukan bermain handphone.

 

Lalu yang terakhir, kita dapat mengembangkannya dengan mengingat risiko yang terjadi jika melakukan hal tersebut. Jika kita lebih memilih untuk bermain handphone, maka waktu persiapan untuk ulangan akan sedikit dan kita tidak bisa mengerjakan ulangan dengan maksmial. Akibat persiapan yang kurang.

 

Jadi, mulai sekarang marilah mengembangkan rasa pengendalian diri dari sekarang. Dengan begitu, bukankah kita akan menjadi lebih produktif juga kita tidak akan terjerumus dalam dosa. (Kezia - Kelas X1)

 

Berita Lainnya - 15 January 2025
Kehadiran Tuhan Memberikan Rasa Aman, Tenang, dan...
Berita Lainnya - 14 January 2025
Begitu Besar Kasih Kepada Anak-Anaknya
Begitu Besar Kasih Kepada Anak-Anaknya
Berita Lainnya - 13 January 2025
Belajar Hidup Sejati agar Tumbuh Iman Sejati
Belajar Hidup Sejati agar Tumbuh Iman Sejati
Berita Lainnya - 12 January 2025
Tuhan, Tuntunlah Aku di JalanMu!
Tuhan, Tuntunlah Aku di JalanMu!
Berita Lainnya - 11 January 2025
Penghiburan Tuhan Selalu Meneguhkan di Tengah Duk...
Penghiburan Tuhan Selalu Meneguhkan di Tengah Duk...
Berita Lainnya - 27 August 2024
Provokasi tidak akan menggoyahkan iman kita pada ...
Berita Lainnya - 26 August 2024
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Berita Lainnya - 02 August 2024
Leadership, Karakter Unggul SMAK 5 PENABUR Jakarta
Leadership, Karakter Unggul SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 25 August 2024
Jangan Takut dan Berhenti Melakukan Pekerjaan Tuh...
Jangan Takut dan Berhenti Melakukan Pekerjaan Tuh...
Berita Lainnya - 24 August 2024
Setiap Hari Bermakna dan Penuh Arti Jika Kita Men...
Setiap Hari Bermakna dan Penuh Arti Jika Kita Men...
Berita Lainnya - 04 January 2024
Resensi Buku: Awan (Harmoni dalam Perbedaan)
Berita Lainnya - 02 January 2024
Bangga Menggunakan Batik
Bangga Menggunakan Batik
Berita Lainnya - 07 January 2024
Pentingnya Mengimplementasikan Kejujuran
Pentingnya Mengimplementasikan Kejujuran
Berita Lainnya - 23 January 2024
Each Day is A Chance to Make A Positive Impact, a...
Each Day is A Chance to Make A Positive Impact, a...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Kekuatan Hidup Orang Percaya ada di dalam Tuhan
Kekuatan Hidup Orang Percaya ada di dalam Tuhan
Berita Lainnya - 11 August 2023
Kasih Tuhan Melandasi Kejujuran Kita
Berita Lainnya - 09 August 2023
Tuhan Memberikan Kesejukan di Tengah Hati yang G...
Tuhan Memberikan Kesejukan di Tengah Hati yang G...
Berita Lainnya - 08 August 2023
It's Not about Us but It's All about God
It's Not about Us but It's All about God
Berita Lainnya - 04 August 2023
Tuhan Kekuatanku
Tuhan Kekuatanku
Berita Lainnya - 07 August 2023
Tuhan Memberikan Upah pada Mereka yang Memiliki I...
Tuhan Memberikan Upah pada Mereka yang Memiliki I...
Berita Lainnya - 24 November 2020
Amsal 16:25, “Ada jalan yang disangka lurus, teta...
Berita Lainnya - 14 August 2020
Menjadi Anak Terang: "Sok Suci Lu!"
Berita Lainnya - 06 March 2025
Doaku Hari Ini
Doaku Hari Ini
Berita Lainnya - 01 March 2025
Melayani Tuhan dengan Sepenuh Hati
Melayani Tuhan dengan Sepenuh Hati
Berita Lainnya - 02 March 2025
Kesempatan Kedua Itu untuk Bertobat, Bukan Bersan...
Kesempatan Kedua Itu untuk Bertobat, Bukan Bersan...

Choose Your School

GO