Kita Dipanggil Sesuai dengan Maksud-Nya

Berita Lainnya - 15 March 2022

"Dialah yang menyelamatkan kita dan memanggil kita dengan panggilan kudus, bukan berdasarkan perbuatan kita, melainkan berdasarkan maksud dan kasih karunia-Nya sendiri, yang telah dikaruniakan kepada kita dalam Kristus Yesus sebelum permulaan zaman." - 2 Timotius 1: 9

 

Dan ketika Yesus sedang berjalan menyusur Danau Galilea, la melihat dua orang bersaudara, Simon yang disebut Pertus, dan Andreas, saudaranya. Mereka sedang menebarkan jala di danau, sebab mereka penjala ikan. Yesus berkata kepada mereka: 'Mari, ikutlah Aku....'

 

Penurutan mereka yang tanpa pamrih yang tidak disertai dengan janji upah, tampaknya amat mengherankan; tetapi perkataan Kristus merupakan sebuah undangan yang memiliki kuasa yang sukar ditahan.

 

Kristus ingin membuat nelayan yang rendah hati ini -dalam hubungannya dengan Dia- menjadi alat menarik orang dari pelayanan kepada setan, lalu menempatkan mereka di bawah tugas pelayanan bagi Allah. Di dalam pekerjaan inilah mereka akan menjadi saksi-Nya, menyampaikan kepada dunia ini kebenaran-Nya yang tidak berbaur dengan tradisi dan ilmu pengetahuan manusia yang menyesatkan. Dengan mempraktikkan kebijakan-Nya, dengan berjalan dan bekerja dengan-Nya, mereka akan disanggupkan menjadi penjala manusia....

 

Pekerja dengan tabiat seperti inilah yang sangat diperlukan dewasa ini, manusia yang mau mengabdikan dirinya tanpa pamrih ke dalam tugas pelayanan kerajaan Allah, kepada dunia yang terbaring dalam kejahatan. Dunia ini memerlukan manusia yang berpikir, manusia yang memiliki prinsip, manusia yang senantiasa bertumbuh dalam pemahaman dan pengenalan. Orang yang mahir menjalankan percetakan sangat diperlukan dewasa ini supaya kebenaran dapat memperoleh sayap yang membawanya dengan cepat kepada semua bangsa, bahasa dan manusia.

 

Bekerja untuk Tuhan dan untuk keselamatan jiwa adalah panggilan tertinggi dan termulia yang pernah dimiliki atau yang dapat dimiliki manusia. Kegagalan dan keberhasilan dalam usaha ini sangatlah penting; karena hasilnya tidak berakhir dengan hidup ini, tetapi men jangkau hingga ke dalam kekekalan.

Tags:
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 May 2021
Kebaktian Siswa: Working in God’s Way
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 May 2021
Surat Keputusan Kelulusan Peserta Didik Kelas XII...
Surat Keputusan Kelulusan Peserta Didik Kelas XII...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2021
“CERITA TENTANG KITA” : Karya Terbaru Teater Cane...
“CERITA TENTANG KITA” : Karya Terbaru Teater Cane...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2021
Kebaktian Siswa: Bertumbuh dalam Iman dan Solidar...
Kebaktian Siswa: Bertumbuh dalam Iman dan Solidar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 April 2021
Perayaan Paskah 2021: Kebangkitan-Nya Memulihkan
Perayaan Paskah 2021: Kebangkitan-Nya Memulihkan
Berita Lainnya - 13 October 2024
Perjalanan Iman Kita Seperti Madu Manis yang Ada ...
Berita Lainnya - 12 October 2024
Sungguh Tercela Jika Kita Menggunakan Berkat Tuha...
Sungguh Tercela Jika Kita Menggunakan Berkat Tuha...
Berita Lainnya - 11 October 2024
Keramahan Tuhan Menumbuhkan Iman Kita
Keramahan Tuhan Menumbuhkan Iman Kita
Berita Lainnya - 10 October 2024
Menyenangkan Hati Tuhan Meski Tampak Buruk di Mat...
Menyenangkan Hati Tuhan Meski Tampak Buruk di Mat...
Berita Lainnya - 09 October 2024
Semakin Tumpul Nurani Kita, Semakin Rentan Hancur...
Semakin Tumpul Nurani Kita, Semakin Rentan Hancur...
Berita Lainnya - 24 March 2024
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Berita Lainnya - 19 March 2024
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Berita Lainnya - 17 March 2024
Menghasilkan Buah dan Memuliakan Tuhan
Menghasilkan Buah dan Memuliakan Tuhan
Berita Lainnya - 12 March 2024
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H
Berita Lainnya - 11 March 2024
Selamat Hari Raya Nyepi
Selamat Hari Raya Nyepi
Berita Lainnya - 26 October 2023
To Trust God in The Light is Nothing, but Trust ...
Berita Lainnya - 25 October 2023
Ada Tuhan dalam Perahuku, Aku Tidak akan Koyak
Ada Tuhan dalam Perahuku, Aku Tidak akan Koyak
Berita Lainnya - 24 October 2023
By Helping Others We Help Ourselves
By Helping Others We Help Ourselves
Berita Lainnya - 23 October 2023
Menjaga Bumi Mulai dari Diri Sendiri
Menjaga Bumi Mulai dari Diri Sendiri
Berita Lainnya - 20 October 2023
Keranjang Arang dan Kitab Suci
Keranjang Arang dan Kitab Suci
Berita Lainnya - 17 February 2022
Short Story: Waiting for a Friend’s Loyalty
Berita Lainnya - 16 February 2022
Komunitas Berelasi Positif
Komunitas Berelasi Positif
Berita Lainnya - 15 February 2022
Merasa Takut ...
Merasa Takut ...
Berita Lainnya - 07 February 2022
Misi Kristus Didorong oleh Kasih Bapa
Misi Kristus Didorong oleh Kasih Bapa
Berita Lainnya - 10 February 2022
Bedah Buku: 88 Cerita Rakyat Terindah dari Negeri...
Bedah Buku: 88 Cerita Rakyat Terindah dari Negeri...

Choose Your School

GO