Jauhi Kejahatan

Berita Lainnya - 27 April 2022

"Janganlah menempuh jalan orang fasik, dan janganlah mengikuti jalan orang jahat. Jauhilah jalan itu, janganlah melaluinya, menyimpanglah dari padanya dan jalanlah terus." - Amsal 4:14, 15

 

Dalam memilih teman, harus berhati-hati agar tidak terpengaruh dengan orang yang kehidupannya tidak patut ditiru; karena keintiman seperti itu akan menuntun mereka menjauh dari Allah, dari ibadah, dan kasih akan kebenaran. Sangatlah berbahaya bagimu untuk dekat dengan sahabat yang tidak memiliki pengalaman keagamaan... Pertimbangkan untuk masa kekekalan haruslah diutamakan.

 

Tidak ada yang lebih berbahaya kepada pikiran, dan juga sangat kuat menghapus kesan yang serius, serta pengaruh Roh Kudus, selain persahabatan dengan mereka yang hidup tidak bijaksana dan sembrono, yang percakapannya bersifat duniawi dan sia-sia. Semakin menarik orang-orang ini dalam hal lain, semakin berbahaya pengaruh mereka sebagai teman, karena mereka melakukan kehidupan yang tidak beragama dengan begitu banyak atraksi yang menyenangkan.

 

Seperti halnya Israel, orang-orang Kristen sering menyerah kepada pengaruh duniawi, dan menyelaraskan diri kepada prinsip-prinsip dan adat kebiasaannya, agar dapat memperoleh persahabatan dari orang-orang yang tidak bertuhan itu; tetapi pada akhirnya akan didapati bahwa orang-orang yang mengaku sahabat ini adalah musuh yang paling berbahaya.

 

Alkitab dengan jelas mengajarkan bahwa tidak ada keselarasan antara umat Allah dengan dunia ini... Setan bekerja melalui orang-orang yang tidak bertuhan, di bawah jubah persahabatan yang pura-pura, untuk memperdaya umat Allah ke dalam dosa, agar dia dapat memisahkan mereka dari Dia; dan apabila pertahanan mereka sudah diangkat, barulah ia akan menuntun alat-alatnya itu supaya berpaling melawan mereka, dan berusaha menghancurkan mereka.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2025
Celebrate Valentine's Day by OSIS Bidang Inti SMA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 February 2025
Bring Your Tumbler Every Friday Program by OSIS B...
Bring Your Tumbler Every Friday Program by OSIS B...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 February 2025
Video Serba Serbi Valentine's Day 2025 SMAK 5 PEN...
Video Serba Serbi Valentine's Day 2025 SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2025
Video LDK Kolaborasi FKPK Kelapa Gading 2025
Video LDK Kolaborasi FKPK Kelapa Gading 2025
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 February 2025
Selamat Menempuh Ujian Praktik Siswa Kelas XII SM...
Selamat Menempuh Ujian Praktik Siswa Kelas XII SM...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 February 2024
Leadership Day, Seru Sekali
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 February 2024
Leadership Day, Pameran Karya Siswa
Leadership Day, Pameran Karya Siswa
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 February 2024
Dari Leadership Day Aku Belajar
Dari Leadership Day Aku Belajar
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 February 2024
Leadership, Pengelolaan Potensi Diri
Leadership, Pengelolaan Potensi Diri
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2024
Sosialisasi Perguruan Tinggi Negeri di SMAK 5 PEN...
Sosialisasi Perguruan Tinggi Negeri di SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XI 7-8 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas X 7-8 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 December 2020
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS Batch 27
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 November 2020
Character Camp Virtual SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2020
Bintang Biologi dari SMAK 5: Ellena Vianne, Kerja...
Berita Lainnya - 22 August 2024
Jalani hidup dengan sungguh-sungguh sebagai umat ...
Berita Lainnya - 21 August 2024
Iman dapat dilihat jika disertai dengan perbuatan
Iman dapat dilihat jika disertai dengan perbuatan
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pengenalan hidup akan Kristus menjadikan hidup ki...
Pengenalan hidup akan Kristus menjadikan hidup ki...
Berita Lainnya - 19 August 2024
Perubahan Hidup di dalam Tuhan Menjadikan Kita Se...
Perubahan Hidup di dalam Tuhan Menjadikan Kita Se...
Berita Lainnya - 18 August 2024
There is no reason why any of us would have to wa...
There is no reason why any of us would have to wa...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Tips Suskes Belajar di Sekolah
Berita Lainnya - 01 September 2023
Firman Tuhan adalah Penuntun Hidupku
Firman Tuhan adalah Penuntun Hidupku
Berita Lainnya - 31 August 2023
We don't know what will happen next, but we belie...
We don't know what will happen next, but we belie...
Berita Lainnya - 30 August 2023
Mewartakan Kasih Tuhan Melalui Karya dan Pelayan...
Mewartakan Kasih Tuhan Melalui Karya dan Pelayan...
Berita Lainnya - 29 August 2023
God doesn’t speak to everyone in the same way
God doesn’t speak to everyone in the same way

Choose Your School

GO