Bijak dalam Memilih

Berita Lainnya - 13 February 2024

 

Tahun 2024 menjadi tahun politik bagi Indonesia. Banyak baliho bergambarkan masing-masing paslon bertebaran di jalan. Tentu saja hal ini menjadi perbincangan hangat di kalangan masyarakat, tentang siapa yang akan mereka pilih di pemilihan umum presiden nanti.

 

Indonesia akan melaksanakan pesta demokrasi dengan sistem pemilihan langsung yang kelima kalinya pada tahun ini. Berdasarkan data, KPU mencatat sebanyak 190.573.769 juta orang akan memilih (KOMPAS.com). Dari total jumlah pemilih, ada 46,8 juta generasi z yang menjadi peserta pemilu. Bagi generasi z yang ikut pemilu tahun ini, tentunya mungkin menjadi pengalaman pertama untuk melakukan pemilu.

 

Pastinya kita sudah melihat banyaknya perdebatan yang terjadi di masyarakat terkait perbedaan paslon yang dipilih. Saling menghargai dan menghormati pilihan sesama adalah salah satu cara untuk menghindari perpecahan dan konflik. Kita sebagai generasi z seharusnya bisa dengan bijak mendengar pandangan orang lain dan mampu melihat dari berbagai perspektif serta berpikir kritis.

 

Perlu kita ingat meskipun pilihan kita berbeda, tetapi kita satu sebagai warga negara Indonesia yang mempunyai mimpi yang sama untuk Indonesia yang lebih baik. Mari kita semarakan pesta demokrasi ini dengan aman dan damai. Satu suara sangat berpengaruh untuk perubahan. Mari kita bersa turut serta menjadi warga negara yang bijak dengan jangan lupa untuk memilih pada 14 Februari nanti. Salam demokrasi! (Jesslyn Caren, X1 SOS 2)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 January 2024
Basketball (Coaching Clinic) - SMAK 5 PENABUR | A...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 January 2024
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 January 2024
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 January 2024
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 January 2024
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker...
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 October 2021
Kebaktian Siswa: Bersediakah Dipimpin oleh Tuhan?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2021
Pembukaan ESCALADES EQUINOX 2021
Pembukaan ESCALADES EQUINOX 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 October 2021
Kebaktian Siswa: Living in God’s Care
Kebaktian Siswa: Living in God’s Care
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 October 2021
Pameran Pendidikan Penjuru SMAK 5 PENABUR 2021
Pameran Pendidikan Penjuru SMAK 5 PENABUR 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 October 2021
Kelas Leadership: Kepemimpinan yang Peduli di Era...
Kelas Leadership: Kepemimpinan yang Peduli di Era...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Bukan Tentang Ketidakpercayaan atau Perpecahan, t...
Bukan Tentang Ketidakpercayaan atau Perpecahan, t...
Berita Lainnya - 16 September 2024
Menjalani Hidup dengan Berpegang pada Firman Tuha...
Menjalani Hidup dengan Berpegang pada Firman Tuha...
Berita Lainnya - 15 September 2024
Daripada Mencari Kerusakan Orang Lain Lebih Bergu...
Daripada Mencari Kerusakan Orang Lain Lebih Bergu...
Berita Lainnya - 14 September 2024
Belajar Merendahkan Hati agar Tidak Merespon Tegu...
Belajar Merendahkan Hati agar Tidak Merespon Tegu...
Berita Lainnya - 14 January 2024
Kita hanya bisa Mengubah Diri Kita Sendiri, Bukan...
Berita Lainnya - 12 January 2024
Berpikir Out of The Box dan Berusaha secara Kreat...
Berpikir Out of The Box dan Berusaha secara Kreat...
Berita Lainnya - 11 January 2024
Honesty is The First Chapter in The Book of Wisdom
Honesty is The First Chapter in The Book of Wisdom
Berita Lainnya - 10 January 2024
Jangan Khawatir, Tuhan Allah Pasti Pelihara!
Jangan Khawatir, Tuhan Allah Pasti Pelihara!
Berita Lainnya - 09 January 2024
Let’s Learn from Mistake and Practice Forgiveness!
Let’s Learn from Mistake and Practice Forgiveness!
Berita Lainnya - 15 September 2022
Cerpen: Mereka yang Tinggal
Berita Lainnya - 17 August 2022
Dirgahayu 77 Tahun Republik Indonesia
Dirgahayu 77 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 19 August 2022
Orientasikan Hidup kepada Tuhan
Orientasikan Hidup kepada Tuhan
Berita Lainnya - 22 August 2022
Hartaku untuk Kemuliaan Tuhan
Hartaku untuk Kemuliaan Tuhan
Berita Lainnya - 15 August 2022
merespon segala sesuatu secara positif
merespon segala sesuatu secara positif

Choose Your School

GO