Ada Tuhan dalam Perahuku, Aku Tidak akan Koyak

Berita Lainnya - 25 October 2023

 

Hidup di dunia ini tak luput dari ombak, taufan dan gelombang yang ganas. Semua bisa terjadi, datang kapan saja tanpa bisa diprediksi. Bentuknya pun beragam. Mungkin berupa diagnosa dokter yang menakutkan. Kematian orang terkasih. Usaha yang bangkrut. Kehilangan pekerjaan. Gagal dalam ujian. Ditimpa kemalangan. Badai itu amat menyita perhatian kita. Membuat kita mengira kita sendirian menghadapinya. Tuhan terasa sangat jauh. Tak bisa diharapkan. Pikiran-pikiran jahat mulai menguasai benak kita. Bahwa Dia tak peduli dengan kita. Bahwa hidup kita ada di luar jangkauan-Nya. Namun sesunuhnya sebesar apa pun taufan dan badai mengamuk, semua tunduk pada otoritas Tuhan. Oleh karena itu, datanglah kepada-Nya. Saat kita melalui badai bersama-Nya, kita akan takjub melihat pemeliharaan dan kuasa-Nya. Tuhan Yesus bukan saja sanggup mendatangkan damai sejahtera dan ketenangan dalam hati kita, Dia juga sanggup menolongmu melewati badai tersebut.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 03 January 2024
Tuhan Membiarkan Anak-Anak Datang kepada-Nya dan ...
Berita Lainnya - 02 January 2024
Tuhan Menjanjikan bagi Kita yang Setia pada-Nya a...
Tuhan menjanjikan bagi kita yang setia pada-Nya a...
Berita Lainnya - 01 January 2024
Happy New Year 2024
Happy New Year 2024
Berita Lainnya - 25 December 2023
Selamat Natal 2023 dan Tahun Baru 2024
Selamat Natal 2023 dan Tahun Baru 2024
Berita Lainnya - 24 December 2023
Maxine's Christmas - Short Film
Maxine's Christmas - Short Film
Berita Lainnya - 20 October 2023
Tuhan, Jangan Biarkan Kami Menciptakan Kewajaran ...
Berita Lainnya - 19 October 2023
God, Let Me be Your Extension of Service to Other...
God, Let Me be Your Extension of Service to Other...
Berita Lainnya - 18 October 2023
Tuhan Memanggil Kita ke Pesta-Nya. Mari Kita Bers...
Tuhan Memanggil Kita ke Pesta-Nya. Mari Kita Bers...
Berita Lainnya - 17 October 2023
Breaks are Vital to Productivity. Work Smart not ...
Breaks are Vital to Productivity. Work Smart not ...
Berita Lainnya - 16 October 2023
Tegurlah Sesama dengan Penuh Kemurnian
Tegurlah Sesama dengan Penuh Kemurnian
Berita Lainnya - 31 March 2023
Minggu Palmarum
Berita Lainnya - 24 January 2023
Pukul Berapa Sekarang dalam Jam Kehidupanmu?
Pukul Berapa Sekarang dalam Jam Kehidupanmu?
Berita Lainnya - 09 March 2023
Yusuf Si Tukang Kayu yang Istimewa
Yusuf Si Tukang Kayu yang Istimewa
Berita Lainnya - 08 February 2023
Yusuf dan Kesadaran Gender
Yusuf dan Kesadaran Gender
Berita Lainnya - 10 January 2023
Menjadi Manusia Berkualitas Seperti Yusuf
Menjadi Manusia Berkualitas Seperti Yusuf
Berita Lainnya - 01 September 2021
“Kasih yang Bersatu, Bertumbuh, dan Memerdekakan”
Berita Lainnya - 28 July 2021
Harta Karun Surgawi
Harta Karun Surgawi
Berita Lainnya - 14 July 2021
Menghargai Kehidupan
Menghargai Kehidupan
Berita Lainnya - 06 July 2021
VIDEO
VIDEO
Berita Lainnya - 17 May 2021
Memaknai Kenaikan Tuhan Yesus
Memaknai Kenaikan Tuhan Yesus
Berita Lainnya - 06 September 2024
Dalam Hidup, Kita Tidak akan Selalu Mendapatkan A...
Berita Lainnya - 07 September 2024
Janganlah Kuatir karena Tuhan Punya Rancangan Ter...
Janganlah Kuatir karena Tuhan Punya Rancangan Ter...
Berita Lainnya - 08 September 2024
Tuhan Mendampingi, Menyertai, dan Bersamamu Senan...
Tuhan Mendampingi, Menyertai, dan Bersamamu Senan...
Berita Lainnya - 09 September 2024
Tetap Semangat untuk Menyampaikan Kebenaran dan M...
Tetap Semangat untuk Menyampaikan Kebenaran dan M...
Berita Lainnya - 10 September 2024
Tuhan Terus Berusaha Menolong dan Membantu Kita
Tuhan Terus Berusaha Menolong dan Membantu Kita

Choose Your School

GO