Seminar dan Tes Kesehatan Bersama Dokter Rita Ramayulis

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 March 2024

 

SMP Kristen 4 dan SMAK 5 PENABUR Jakarta mengadakan seminar dan tes kesehatan pada Selasa, 26 Maret 2024. Seminar tersebut menghadirkan dokter gizi, influencer, sekaligus penulis buku Dr. Rita Ramayulis, DCN, M. Kes. Seluruh guru dan karyawan SMPK 4 dan SMAK 5 mengikuti seminar yang terselenggara di Aula TKK 6 PENABUR itu.

 

Dr. Rita dalam paparannya menjelaskan bahwa masalah utama kesehatan terkait gizi pada penduduk usia kerja adalah kelebihan gula dan lemak, serta kekurangan protein. Hal ini dapat terjadi karena pola makan yang tidak seimbang. "Selain itu, tidak pernah berolah raga menjadikan kondisi kesehatan tubuh semakin memburuk," jelasnya.

 

Hal tersebut dibuktikan dengan hasil tes kesehatan yang telah dilakukan. Banyak guru mengalami kelebihan berat badan karena lemak dan gula yang berlebih, serta kadar protein dan mineral tubuh yang rendah. "Dampaknya, terjadi penurunan daya tahan tubuh, sulit konsentrasi, mudah terkena penyakit infeksi, kram otot, dan sebagainya," jelas Dr. Rita.

 

Mengatasi hal tersebut perlu dilakukan pola makan dan gaya hidup seimbang. Yakni dengan memperbanyak porsi protein rendah lemak, karbohidrat rendah gula dan gluten, sayur dan buah, serta berolahraga secara rutin.

 

"Yuk, kurangi goreng-gorengan, ganti nasi dengan umbi-umbian, banyak makan sayur dan buah, serta berolahraga," pesan Dr. Rita. (Mita - Guru Biologi)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 March 2025
DVISION Open Audition Tim Dance SMAK 5 PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 March 2025
March 2025 Schedule Board SMAK 5 PENABUR Jakarta
March 2025 Schedule Board SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2025
Visitasi Kegiatan English Day SMAK 5 PENABUR Jaka...
Visitasi Kegiatan English Day SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 February 2025
Turut Berduka Cita untuk Karen Kelas Sabine Latre...
Turut Berduka Cita untuk Karen Kelas Sabine Latre...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 February 2025
Recab Ujian Praktik Siswa Kelas XII SMAK 5 PENABU...
Recab Ujian Praktik Siswa Kelas XII SMAK 5 PENABU...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 March 2024
Euphoria Prom Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 March 2024
Recruiting Crew for ESCALADES 2024
Recruiting Crew for ESCALADES 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 March 2024
D-Vision Open Audition
D-Vision Open Audition
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 March 2024
OSIS Bidang 4 is Requiting
OSIS Bidang 4 is Requiting
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 March 2024
Pemberitahuan Asesmen Akhir Sekolah (Ujian Sekola...
Pemberitahuan Asesmen Akhir Sekolah (Ujian Sekola...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 18-22 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XI 18-22 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas X 18-22 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 December 2020
Christmas from Home? No Problem
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 11-15 Januari 2020
Berita Lainnya - 27 August 2024
Provokasi tidak akan menggoyahkan iman kita pada ...
Berita Lainnya - 26 August 2024
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Berita Lainnya - 02 August 2024
Leadership, Karakter Unggul SMAK 5 PENABUR Jakarta
Leadership, Karakter Unggul SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 25 August 2024
Jangan Takut dan Berhenti Melakukan Pekerjaan Tuh...
Jangan Takut dan Berhenti Melakukan Pekerjaan Tuh...
Berita Lainnya - 24 August 2024
Setiap Hari Bermakna dan Penuh Arti Jika Kita Men...
Setiap Hari Bermakna dan Penuh Arti Jika Kita Men...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Tips Meningkatkan Kreativitas Diri
Berita Lainnya - 06 September 2023
Menjalani Hidup dengan Mengikuti Pola Pikirnya Al...
Menjalani Hidup dengan Mengikuti Pola Pikirnya Al...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Working in God’s House, Fulfilled with Love and H...
Working in God’s House, Fulfilled with Love and H...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Tuhan Memulihkan Setiap Orang yang Datang pada-Nya
Tuhan Memulihkan Setiap Orang yang Datang pada-Nya
Berita Lainnya - 08 August 2023
Ini Nih Pentingnya Vitamin D untuk Belajar Siswa
Ini Nih Pentingnya Vitamin D untuk Belajar Siswa

Choose Your School

GO