Pengalamanku Ikut Leadership Day di SMAK 5 PENABUR Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2024

 

 

SMAK 5 PENABUR Jakarta pada Kamis, 25 Januari 2024 mengadakan kegiatan Leadership Day. Pengalamanku mengikuti kegiatan tersebut sungguh di luar ekspektasi. Namun kebanyakan dari pelajaran-pelajaran tentang menjadi seorang pemimpin sudah didapat dari kegiatan Spirit of Adventure dan Latihan Gabungan PMR.

 

Melalui berbagai kegiatan tersebut, saya memahami bahwa seorang pemimpin harus bisa mengkoordinasikan anggota-anggotanya dan harus terbuka satu sama lain. Seperti yang diteladankan Raja Salomo, seorang pemimpin tidak segan-segan meminta pertolongan Tuhan untuk diberikan kebijaksanaan saat memimpin.

 

Aktivitas dalam membuat pohon diri, scrapbook, dan banner juga mengajarkan makna leadership dalam diri maupun kelompok. Dalam pembuatannya, kami mengutamakan sikap kebijakan, kasih, dan kerendahan hati.

 

Kendala selama mengerjakan tugas Leadership Day tidak menghentikan semangat kami untuk terus menyelesaikannya hingga akhir. Salah satu kendala terletak pada koordinasi antar anggota kelompok. Solusinya adalah dengan terus berkoordinasi walaupun masing-masing memiliki kesibukannya sendiri.

 

Aplikasi Whatsapp sangat membantu kami dalam mengomunikasikan sampai dimana progres pengerjaan yang dilakukan oleh setiap anggota kelompok. Walau harus pulang malam hari, kami saling mengisi kekosongan-kekosongan yang tertinggalkan. (Samuel - Kelas X2)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 February 2025
Trainning Motivation Kelas X "The Next Best Versi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 February 2025
Celebrate The Snake-tacular Year di SMAK 5 PENABU...
Celebrate The Snake-tacular Year di SMAK 5 PENABU...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2025
Perayaan Tahun Baru Imlek "The Snake-tacular" 202...
Perayaan Tahun Baru Imlek "The Snake-tacular" 202...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 February 2025
Live Celebrate The Snake-tacular Year SMAK 5 PENA...
Live Celebrate The Snake-tacular Year SMAK 5 PENA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 February 2025
Video Kegiatan Seminar Motivasi Kelas X "The Next...
Video Kegiatan Seminar Motivasi Kelas X "The Next...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 February 2024
Video Dokumentasi Seminar Motivasi Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2024
Video Kegiatan Chinese New Year dan Valentine Day...
Video Kegiatan Chinese New Year dan Valentine Day...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 February 2024
Angket Birthday dan Schedule Board
Angket Birthday dan Schedule Board
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 February 2024
Lebaran Berbagi Kasih
Lebaran Berbagi Kasih
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Surat Permohonan Partisipasi Bakti Sosial
Surat Permohonan Partisipasi Bakti Sosial
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2020
Bintang Biologi dari SMAK 5: Ellena Vianne, Kerja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 October 2020
E-Trip5: Liburan Virtual ke Amsterdam
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 October 2020
Penjuru Virtual SMAK 5 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 October 2020
Podcast OSIS SMAK 5 Ulas Escalades
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 October 2020
Talkshow DELEGATE5: Life and Education in the USA
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pengenalan hidup akan Kristus menjadikan hidup ki...
Berita Lainnya - 19 August 2024
Perubahan Hidup di dalam Tuhan Menjadikan Kita Se...
Perubahan Hidup di dalam Tuhan Menjadikan Kita Se...
Berita Lainnya - 18 August 2024
There is no reason why any of us would have to wa...
There is no reason why any of us would have to wa...
Berita Lainnya - 17 August 2024
Hidup Akan Menjadi Indah Jika Kita Dapat Bekerja ...
Hidup Akan Menjadi Indah Jika Kita Dapat Bekerja ...
Berita Lainnya - 16 August 2024
God is calling us to learn from Him
God is calling us to learn from Him
Berita Lainnya - 08 August 2023
Ini Nih Pentingnya Vitamin D untuk Belajar Siswa
Berita Lainnya - 17 July 2023
Tips Suskes Belajar di Sekolah
Tips Suskes Belajar di Sekolah
Berita Lainnya - 01 September 2023
Firman Tuhan adalah Penuntun Hidupku
Firman Tuhan adalah Penuntun Hidupku
Berita Lainnya - 31 August 2023
We don't know what will happen next, but we belie...
We don't know what will happen next, but we belie...
Berita Lainnya - 30 August 2023
Mewartakan Kasih Tuhan Melalui Karya dan Pelayan...
Mewartakan Kasih Tuhan Melalui Karya dan Pelayan...

Choose Your School

GO