Memaknai Escalades Pinishi SMAK 5 PENABUR Jakarta 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2023

Pinishi adalah sebuah kapal yang berasal dari Sulawesi dan dibuat oleh Suku Bugis untuk keperluan maritim mereka. Tampilannya megah, kokoh, dan mampu mengarungi lautan yang begitu luas dan berbahaya. Dalam proses pembangunannya, Pinishi dibangun dengan ketekunan dan keteguhan. Mereka membuatnya dengan pantang menyerah dan tentu dengan mengandalkan Tuhan.

 

Berkat ketekunan dan kegigihan mereka ini, mereka dapat membuat Pinishi. Kapal ini menggambarkan keberanian, yakni berani untuk mengarungi laut yang begitu berbahaya. Selain itu, menggambarkan juga resolusi yang kuat, ketekunan, keteguhan, dan takut akan Tuhan dalam menjalani kehidupan sehari-hari.


Tema Pinishi yang diambil untuk Escalades SMAK 5 PENABUR Jakarta dipilih untuk menyambut era pascapandemi. Masa dimana banyak orang sedang berjuang untuk beradaptasi kembali menjadi berani, kuat, pantang menyerah, teguh, dan tekun. Sama seperti slogan yang diangkatnya, "Moment of The Brave, Strong, and Confident." Melalui Escalades Pinishi diharapkan semangatnya dapat menginspirasi setiap orang agar menjadi lebih berani dan memiliki resolusi yang kuat.

 

Dalam pelaksanaannya Escalades Pinishi menyelenggarakan 12 cabang lomba yang dilakukan secara setempat (offline) bagi jenjang SMP maupun SMA. Lomba yang diselenggarakan antara lain adalah lomba band, catur, desain poster, english competition, modern dance, monolog, vokal solo, basket, futsal, mighty sumo robot, mural, dan mobile legend. seluruh kegiatan lomba tersebut terselenggara mula1 26 Oktober dan puncaknya pada 10 November 2023.

 

Pada puncak penutupan acaranya akan hadir sebagai bintang tamu, Ghea Indrawari dan pementasan seni musikan Pandawa. Pementasan tersebut menampilakn bakat-bakat seni siswa-siswa SMAK 5 dan akan menjadi salah satu pentas seni terbesar di Jakarta.(Terrance Gracianna Tiofaney - Kelas XII MIPA 4)

Berita Lainnya - 09 September 2024
Tetap Semangat untuk Menyampaikan Kebenaran dan M...
Berita Lainnya - 08 September 2024
Tuhan Mendampingi, Menyertai, dan Bersamamu Senan...
Tuhan Mendampingi, Menyertai, dan Bersamamu Senan...
Berita Lainnya - 07 September 2024
Janganlah Kuatir karena Tuhan Punya Rancangan Ter...
Janganlah Kuatir karena Tuhan Punya Rancangan Ter...
Berita Lainnya - 06 September 2024
Dalam Hidup, Kita Tidak akan Selalu Mendapatkan A...
Dalam hidup. kita tidak akan selalu mendapatkan a...
Berita Lainnya - 05 September 2024
We can Support Others by Carefully Considering Th...
We can Support Others by Carefully Considering Th...
Berita Lainnya - 27 March 2024
Berbuat Baik dan Adil bagi Sesama yang Menderita ...
Berita Lainnya - 26 March 2024
Mengungkap Crab Mentality pada Remaja: Mengatasi ...
Mengungkap Crab Mentality pada Remaja: Mengatasi ...
Berita Lainnya - 25 March 2024
Segalanya dapat Berlalu tapi Kasih Setia Tuhan Ti...
Segalanya dapat Berlalu tapi Kasih Setia Tuhan Ti...
Berita Lainnya - 24 March 2024
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Berita Lainnya - 19 March 2024
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Berita Lainnya - 05 December 2023
A Spiritual Gift is Special Devine Empowerment Be...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Berhenti Mengeluh dan Mulai Membangun
Berhenti Mengeluh dan Mulai Membangun
Berita Lainnya - 01 December 2023
Tuhan Tak Pernah Ingkar Janji
Tuhan Tak Pernah Ingkar Janji
Berita Lainnya - 30 November 2023
Resensi Buku: Perbuatan Sederhana yang Mengubah D...
Resensi Buku: Perbuatan Sederhana yang Mengubah D...
Berita Lainnya - 30 November 2023
A Healthy Mind Contributes to A Healthy Life
A Healthy Mind Contributes to A Healthy Life
Berita Lainnya - 25 July 2023
Look at life in a positive way and positive th...
Berita Lainnya - 24 July 2023
Berdoa dan dengarkan firman Tuhan
Berdoa dan dengarkan firman Tuhan
Berita Lainnya - 21 July 2023
Lebih baik menjadi gandum yang berbuah daripada i...
Lebih baik menjadi gandum yang berbuah daripada i...
Berita Lainnya - 19 July 2023
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Berita Lainnya - 20 July 2023
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Berita Lainnya - 10 March 2021
Merenungkan Ketetapan-Ketetapan Firman Tuhan
Berita Lainnya - 16 February 2021
Mengasihi Sesama
Berita Lainnya - 04 February 2021
Melepaskan
Berita Lainnya - 24 July 2020
Menolong Sesama
Berita Lainnya - 07 August 2020
Bagi Tuhan Tidak Ada yang Mustahil

Choose Your School

GO