Literacy Day SMAK 5

Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 November 2020

SMAK 5 PENABUR Jakarta mengadakan kegiatan Literacy Day pada Jumat, 13 November 2020 dalam ruang-ruang aplikasi Zoom sekolah. Kegiatan tersebut berupa workshop literasi menulis, digital, membaca dan numerik. Seluruh siswa kelas X mengikuti acara tersebut dengan memilih salah satu workshop yang sesuai minatnya.

 

Workshop dalam Literacy Day menghadirkan pembicara Ibu Emmanuella Christine Natalia dan Ibu Hanna Juliat, S.S. untuk wokshop literasi menulis. Untuk workshop literasi digital menghadirkan Ibu Dr. Lidia Sandra, Wakil Rektor I Ukrida Bidang Akademik, SDM, dan Kerjasama. Workshop membaca menghadirkan Ibu Athriyana Pattiwael, S.Pd., M.Hum., dosen Ukrida. Sedangkan workshop literasi numerik disampaikan oleh Bapak Indra Karnadi, Reviewer pada 4th International Symposium on Frontier of Applied Physics. (Jocelyn – Kelas X MIPA 4 – Tim Jurnalistik SMAK 5 PENABUR Jakarta)

Tags:
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 23-27 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 23-27 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 16-20 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 16-20 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 16-20 November 2020
Berita Lainnya - 30 March 2024
Holy Saturday 2024
Berita Lainnya - 29 March 2024
Happy Good Friday 2024
Happy Good Friday 2024
Berita Lainnya - 17 March 2024
Zakheus, Si Pemungut Cukai Yang Baik Hati
Zakheus, Si Pemungut Cukai Yang Baik Hati
Berita Lainnya - 18 March 2024
Memahami Inner Child dan Langkah-Langkah Mengatas...
Memahami Inner Child dan Langkah-Langkah Mengatas...
Berita Lainnya - 28 March 2024
Happy Holy Thursday
Happy Holy Thursday
Berita Lainnya - 01 December 2023
Tuhan Tak Pernah Ingkar Janji
Berita Lainnya - 30 November 2023
Resensi Buku: Perbuatan Sederhana yang Mengubah D...
Resensi Buku: Perbuatan Sederhana yang Mengubah D...
Berita Lainnya - 30 November 2023
A Healthy Mind Contributes to A Healthy Life
A Healthy Mind Contributes to A Healthy Life
Berita Lainnya - 29 November 2023
Memberi kepada Sesama Tidak akan Berhenti Melahir...
Memberi kepada Sesama Tidak akan Berhenti Melahir...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Be Joyfull in Hope, Patient in Affliction, Faithf...
Be Joyfull in Hope, Patient in Affliction, Faithf...
Berita Lainnya - 21 February 2023
Rabu Abu
Berita Lainnya - 20 March 2023
Belajar dari Nikodemus
Belajar dari Nikodemus
Berita Lainnya - 31 March 2023
Minggu Palmarum
Minggu Palmarum
Berita Lainnya - 24 January 2023
Pukul Berapa Sekarang dalam Jam Kehidupanmu?
Pukul Berapa Sekarang dalam Jam Kehidupanmu?
Berita Lainnya - 09 March 2023
Yusuf Si Tukang Kayu yang Istimewa
Yusuf Si Tukang Kayu yang Istimewa
Berita Lainnya - 26 October 2020
REALITA.CO: Sukses Gelar Pensi di Tengah Pandemi ...
Berita Lainnya - 25 October 2020
LENSA INDONESIA.COM: Siswa SMAK 5 PENABUR Jakarta...
Berita Lainnya - 24 October 2020
KALDERANEWS.COM: Escalades Revival SMAK 5 Penabur...
Berita Lainnya - 23 October 2020
ARAHAN KITA.COM: Keren, Siswa SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita Lainnya - 20 October 2020
METRO ONLINE.CO: Siswa SMAK 5 PENABUR Jakarta Suk...

Choose Your School

GO