Kehendakku Tidak Selalu Kehendak Tuhan

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2023

Realita kehidupan seringkali tidak sesuai dengan kenyataan. Hal terbaik yang diinginkan manusia sering kali tidak sesuai dengan kenyataan yang didapatkan. Hal itu dapat terjadi karena Tuhan punya kehendak yang terbaik menurut-Nya untuk kita.

 

Demikian diungkapkan oleh Pendeta Yohannes ABS dari GKI Bintaro Utama pada kebaktian bulanan SMAK 5 PENABUR Jakarta. Ibadah tersebut terselenggara pada Kamis, 3 Agustus 2023 di Aula TKK 6 PENABUR. Seluruh guru, karyawan, dan siswa mengikuti ibadah pada pagi hari tersebut.

 

Selanjutnya Pdt. Yohannes mengungkapkan bahwa hal terbaik dari Tuhan adalah yang sesuai dengan kehendak-Nya. Hal tersebut terdapat pada apa yg difirmankan-Nya yang (Kebenaran Ilahi), apa yang diinginkan-Nya (Materi Ilahi), dan apa yang diinginkan-Nya terjadi (Kedaulatan Allah). "Oleh karenanya, apa yang terbaik menurut manusia belum tentu terbaik menurut Allah," tegas Pdt. Yohannes.

 

Setiap orang Kristiani semestinya memahami bahwa ketika Tuhan tidak berkehendak atas kemauan manusia, bukan berarti Tuhan menolaknya. Tuhan justru malah mengalihkan keinginan kita pada hal yang lebih baik. "Hal itu dilakukan-Nya agar manusia dapat terhindar dari peristiwa atau pengalaman buruk dan membiarkan pengalaman yang mengubahkan terjadi," jelasnya. (Catherine-Kelas XI IPS 1 SMAK 5 PENABUR Jakarta)

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 September 2024
September 2024 Schedule Board
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 September 2024
Jadwal Pertandingan Basket, Futsal, dan Monolog E...
Jadwal Pertandingan Basket, Futsal, dan Monolog E...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2024
Leadership Camp untuk Jiwa Kepemimpinan SMAK 5 PE...
Leadership Camp untuk Jiwa Kepemimpinan SMAK 5 PE...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 September 2024
Character Camp untuk Membangun Karakter Leadership
Character Camp untuk Membangun Karakter Leadership
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2024
Refleksiku untuk Kegiatan Character Camp SMAK 5 P...
Refleksiku untuk Kegiatan Character Camp SMAK 5 P...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 December 2023
Workshop: Korean Make Up
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 December 2023
Workshop: Fluid Bear
Workshop: Fluid Bear
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 December 2023
Workshop: Cake Decorating
Workshop: Cake Decorating
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 November 2023
Debat Calon Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAK 5 PEN...
Debat Calon Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 November 2023
Literacy Day: Spesial untuk Kamu
Literacy Day: Spesial untuk Kamu
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 16-20 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 16-20 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 9-13 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 9-13 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 9-13 November 2020
Berita Lainnya - 16 March 2024
Resensi Buku: Kisah Enam Kunang-Kunang
Berita Lainnya - 31 March 2024
Happy Easter Day 2024
Happy Easter Day 2024
Berita Lainnya - 30 March 2024
Holy Saturday 2024
Holy Saturday 2024
Berita Lainnya - 29 March 2024
Happy Good Friday 2024
Happy Good Friday 2024
Berita Lainnya - 17 March 2024
Zakheus, Si Pemungut Cukai Yang Baik Hati
Zakheus, Si Pemungut Cukai Yang Baik Hati
Berita Lainnya - 07 August 2023
Tuhan Memberikan Upah pada Mereka yang Memiliki I...
Berita Lainnya - 03 August 2023
God's "No" is Not a Rejection, It's a Redirection
God's "No" is Not a Rejection, It's a Redirection
Berita Lainnya - 02 August 2023
Bait Allah adalah Hidup Setiap Orang Percaya yang...
Bait Allah adalah Hidup Setiap Orang Percaya yang...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Lord, I need to You
Lord, I need to You
Berita Lainnya - 31 July 2023
Karena Tuhan, Segala Tantangan Pasti dapat Kita L...
Karena Tuhan, Segala Tantangan Pasti dapat Kita L...

Choose Your School

GO