Kebaktian Siswa Awal Tahun Pelajaran 2024-2025

Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 July 2024

 

Seluruh siswa kelas X, XI, dan XII SMAK 5 PENABUR Jakarta mengikuti ibadah yang terselenggara pada Senin, 15 Juli 2024. Ibadah bertema "Menentukan Tujuan Hidup dengan Memahami Kehendak Tuhan" tersebut dipimpin oleh Pendeta Sthira Budhi Purwosuwito. Seluruh guru dan karyawan turut serta dalam ibadah yang terselenggara di TKK 6 PENABUR Jakarta itu.

 

Pdt. Sthira dalam khotbahnya menjelaskan bahwa tahun pelajaran baru adalah saat terbaik untuk menentukan tujuan hidup yang jelas serta cara untuk mencapainya. "Meski demikian, kadang apa yang menjadi tujuan kita berbeda dengan kehendak Tuhan," jelas Pdt. Sthira. "Oleh karena itu, kita perlu memahami kehendak Tuhan terlebih dahulu."

 

Memahami kehendak Tuhan, Pdt. Sthira menekankan tiga hal penting. Pertama, Tuhan beserta dengan kita senantiasa, entah kita menyadarinya atau tidak, sehingga kita perlu bersyukur senantiasa. Kedua, bahwa mengarahkan hidup kita bukan hanya pada "end" yang kita mau, tapi pada apa yang Tuhan kehendaki karena Tuhan punya tujuan baik, besar, dan mulia melalui kita untuk menjadi berkat bagi sesame.

 

"Ketiga, apapun yang terjadi, entah sukses/berhasil atau tidak, entah kita mengerti atau tidak, tetaplah berjalan bersama dengan-Nya. Maka kita akan mengalami apa yang baik dari Tuhan," terangnya.

 

"Selamat menikmati dan menjalani petualangan baru di tahun pelajaran 2024-2025," ucap Pdt. Sthira. (Chelsea - Kelas XI 7)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 August 2022
Kebaktian POTS XIdan XII: Mengandalkan Tuhan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 July 2022
Orang Tua juga Punya Limit
Orang Tua dan Anak juga Punya Limit
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 June 2022
Marturia Episode 2: Ketergantungan Drama Korea
Marturia Episode 2: Ketergantungan Drama Korea
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 June 2022
Marturia: Program Inspiratif Siswa SMAK 5
Marturia: Program Inspiratif Siswa SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 July 2022
Kebaktian Awal Tahun Pelajaran: Kerja Cerdas
Kebaktian Awal Tahun Pelajaran: Kerja Cerdas
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2024
HARIANTERBIT.ID: Maliq & D’Essentials Meriahkan C...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2024
TeropongIstana.com: Maliq & D’Essentials Sukses B...
TeropongIstana.com: Maliq & D’Essentials Sukses B...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 October 2024
bisnisasia.co.id: Maliq & D’Essentials Pecahkan S...
bisnisasia.co.id: Maliq & D’Essentials Pecahkan S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024
MPK VLOG SMAK 5 PENABUR
MPK VLOG SMAK 5 PENABUR
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2024
Pementasan Teater Caneta: "Dikejar Deadline"
Pementasan Teater Caneta: "Dikejar Deadline"
Berita Lainnya - 10 April 2024
Selamat Hari Raya Idul Fitri
Berita Lainnya - 06 April 2024
Menjunjung Toleransi Lewat War Takjil
Menjunjung Toleransi Lewat War Takjil
Berita Lainnya - 05 April 2024
KuasaNya Terbuka bagi Kita
KuasaNya Terbuka bagi Kita
Berita Lainnya - 04 April 2024
Seek Him with Everything We Have
Seek Him with Everything We Have
Berita Lainnya - 03 April 2024
Tidak Berdiam Diri atas Kebaikan Tuhan
Tidak Berdiam Diri atas Kebaikan Tuhan
Berita Lainnya - 10 November 2023
Selamat Hari Pahlawan 2023
Berita Lainnya - 10 November 2023
Tuhanlah Sumber Terangku
Tuhanlah Sumber Terangku
Berita Lainnya - 09 November 2023
If We don’t Have Peace with Him, We cannot Enjoy ...
If We don’t Have Peace with Him, We cannot Enjoy ...
Berita Lainnya - 08 November 2023
Resensi Buku: Filsafat
Resensi Buku: Filsafat
Berita Lainnya - 08 November 2023
Kuasa Allah Bekerja Saat Kita Melakukan Firman Tu...
Kuasa Allah Bekerja Saat Kita Melakukan Firman Tu...
Berita Lainnya - 04 March 2022
Cerpen: Masih Menunggu
Berita Lainnya - 02 March 2022
Juara 2 Peta Leadership Day SMAK 5: Gracia Agusti...
Juara 2 Peta Leadership Day SMAK 5: Gracia Agusti...
Berita Lainnya - 01 March 2022
Mengasihi Walau Terluka
Mengasihi Walau Terluka
Berita Lainnya - 25 February 2022
Dia telah Menebus Kita
Dia telah Menebus Kita
Berita Lainnya - 24 February 2022
Cerpen: Sahabat Setia
Cerpen: Sahabat Setia

Choose Your School

GO