Kebaktian Kompleks: Saling Mengasihi

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 July 2023

Sekolah PENABUR kompleks Kelapa Gading mengadakan kebaktian bersama pada Kamis, 6 Juli 2023. Ibadah menyambut tahun ajaran baru itu diikuti oleh seluruh guru dan karyawan SMAK 5, SMPK 4, SDK 6, dan TKK 6 PENABUR. Kebaktian yang terselenggara di Aula TKK 6 itu dipimpin oleh Pendeta Grace Novita Bustami dari GKI Cipinang Indah.

 

Pdt. Grace dalam khotbahnya menjelaskan mengenai tanda berupa "kasih" yang harus dimiliki setiap murid Kristus. Kasih yang dimaksud ialah Agape (kasih yang berasal dari Tuhan). "Bukan kasih yang berdasarkan kekeluargaan, ketertarikan, atau pun persahabatan," jelas Pdt. Grace.

 

Selanjutnya Pdt. Grace menjabarkan bahwa kasih tersebut bukan berupa pembiaran kesalahan, memaklumi pelanggaran, mendiamkan kekerasan, dan melupakan kejahatan. "Selain itu, kasih tersebut juga dapat keras demi selamat, kasar demi aman, tega demi kebaikan, dan tegas demi jera," paparnya.

 

Pdt. Grace pun berpesan untuk saling mengasihi antar sesama warga sekolah PENABUR kompleks Kelapa Gading. "Saling mengasihilah sepertu yang diinginkan Tuhan Yesus!" (Lucia Febriarlita)

Berita Lainnya - 08 September 2024
Tuhan Mendampingi, Menyertai, dan Bersamamu Senan...
Berita Lainnya - 07 September 2024
Janganlah Kuatir karena Tuhan Punya Rancangan Ter...
Janganlah Kuatir karena Tuhan Punya Rancangan Ter...
Berita Lainnya - 06 September 2024
Dalam Hidup, Kita Tidak akan Selalu Mendapatkan A...
Dalam hidup. kita tidak akan selalu mendapatkan a...
Berita Lainnya - 05 September 2024
We can Support Others by Carefully Considering Th...
We can Support Others by Carefully Considering Th...
Berita Lainnya - 04 September 2024
Tuhan Melindungi Kita bahkan di Lembah Bayang Ter...
Tuhan melindungi kita bahkan di lembah bayang ter...
Berita Lainnya - 26 March 2024
Mengungkap Crab Mentality pada Remaja: Mengatasi ...
Berita Lainnya - 25 March 2024
Segalanya dapat Berlalu tapi Kasih Setia Tuhan Ti...
Segalanya dapat Berlalu tapi Kasih Setia Tuhan Ti...
Berita Lainnya - 24 March 2024
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Berita Lainnya - 19 March 2024
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Berita Lainnya - 17 March 2024
Menghasilkan Buah dan Memuliakan Tuhan
Menghasilkan Buah dan Memuliakan Tuhan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Berhenti Mengeluh dan Mulai Membangun
Berita Lainnya - 01 December 2023
Tuhan Tak Pernah Ingkar Janji
Tuhan Tak Pernah Ingkar Janji
Berita Lainnya - 30 November 2023
Resensi Buku: Perbuatan Sederhana yang Mengubah D...
Resensi Buku: Perbuatan Sederhana yang Mengubah D...
Berita Lainnya - 30 November 2023
A Healthy Mind Contributes to A Healthy Life
A Healthy Mind Contributes to A Healthy Life
Berita Lainnya - 29 November 2023
Memberi kepada Sesama Tidak akan Berhenti Melahir...
Memberi kepada Sesama Tidak akan Berhenti Melahir...
Berita Lainnya - 24 July 2023
Berdoa dan dengarkan firman Tuhan
Berita Lainnya - 21 July 2023
Lebih baik menjadi gandum yang berbuah daripada i...
Lebih baik menjadi gandum yang berbuah daripada i...
Berita Lainnya - 19 July 2023
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Berita Lainnya - 20 July 2023
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Tuhan, bentuklah aku sesuai rencana-Mu
Tuhan, bentuklah aku sesuai rencana-Mu
Berita Lainnya - 16 February 2021
Mengasihi Sesama
Berita Lainnya - 04 February 2021
Melepaskan
Berita Lainnya - 24 July 2020
Menolong Sesama
Berita Lainnya - 07 August 2020
Bagi Tuhan Tidak Ada yang Mustahil
Berita Lainnya - 03 September 2020
Hidup Berkenan Kepada Allah

Choose Your School

GO