Ibadah Siswa: Cinta Tuhan, Cinta Kita

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 March 2024

 

Seluruh siswa SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta mengikuti ibadah bersama di Aula TKK 6 pada Kamis, 22 Februari 2024. Ibadah tersebut dipimpin oleh Pendeta Sthira Budhi. P dari GKI Gading Indah. Semua guru dan karyawan sekolah pun turut serta dalam ibadah mingguan tersebut. 

 

Pendeta Sthira dalam khotbahnya berbahasa Inggris menjelaskan bahwa Februari adalah bulan yang identik dengan cinta. “Namun, cintanya orang Kristiani berbeda karena Tuhan telah mencintai kita lebih dulu, “ jabarnya. 

 

Hal tersebut memberikan keunikan tersendiri cinta dalam iman Kristiani, yakni pengalaman dicintai lebih dulu oleh Tuhan. Demikian kita juga harus mencintai Tuhan lebih dulu dari yang lainnya. “Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap kekuatanmu dan dengan segenap akal budimu (Luk 10:27) “, tegas Pdt. Sthira. 

 

Ia pun berpesan agar kita juga mencintai diri kita sendiri dan sesama seperti cinta Tuhan kepada kita dengan berlandaskan pada firman-Nya. “Caranya adalah dengan meletakkan sabda Tuhan dalam kepala, hati, dan pikiran kita,” pesan Pdt. Sthira. (Chelsea - Kelas XI IPS 2)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 September 2024
Video DBL Dance: SMA 5 PENABUR Jakarta & SMA Sant...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 September 2024
Pertandingan DBL Putra SMA 5 PENABUR (38) vs SMA ...
Pertandingan DBL Putra SMA 5 PENABUR (38) vs SMA ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2024
Informasi Kegiatan Karya Wisata Kelas XII
Informasi Kegiatan Karya Wisata Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2024
Informasi Kegiatan Retret Kelas XI
Informasi Kegiatan Retret Kelas XI
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2024
Informasi Kegiatan Camp Character Kelas X
Informasi Kegiatan Camp Character Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2023
Juara Lomba Futsal SMA Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 November 2023
Juara Lomba Basket SMP Putra Escalades Pinishi 20...
Juara Lomba Basket SMP Putra Escalades Pinishi 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 November 2023
Juara Lomba Basket SMA Putri Escalades Pinishi 20...
Juara Lomba Basket SMA Putri Escalades Pinishi 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 November 2023
Juara Lomba Basket Putra SMA Escalades Pinishi 20...
Juara Lomba Basket Putra SMA Escalades Pinishi 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 November 2023
Juara Lomba Band Escalades Pinishi 2023
Juara Lomba Band Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Escalades Tetap Hadir di Tengah Pandemi
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 12-16 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 12-16 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 12-16 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 5-9 Oktober 2020
Berita Lainnya - 28 March 2024
Happy Holy Thursday
Berita Lainnya - 24 March 2024
Happy Palm Sunday
Happy Palm Sunday
Berita Lainnya - 31 March 2024
Tempat yang Paling Aman Hanyalah Allah
Tempat yang Paling Aman Hanyalah Allah
Berita Lainnya - 30 March 2024
Lord, I Give You Control Over My Life so You can ...
Lord, I Give You Control Over My Life so You can ...
Berita Lainnya - 29 March 2024
Jika Kita Menemukan Rasa Aman dalam Dunia Ini, Ma...
Jika Kita Menemukan Rasa Aman dalam Dunia Ini, Ma...
Berita Lainnya - 08 August 2023
It's Not about Us but It's All about God
Berita Lainnya - 04 August 2023
Tuhan Kekuatanku
Tuhan Kekuatanku
Berita Lainnya - 07 August 2023
Tuhan Memberikan Upah pada Mereka yang Memiliki I...
Tuhan Memberikan Upah pada Mereka yang Memiliki I...
Berita Lainnya - 03 August 2023
God's "No" is Not a Rejection, It's a Redirection
God's "No" is Not a Rejection, It's a Redirection
Berita Lainnya - 02 August 2023
Bait Allah adalah Hidup Setiap Orang Percaya yang...
Bait Allah adalah Hidup Setiap Orang Percaya yang...

Choose Your School

GO