Ibadah Guru dan Karyawan: Cerdas Menghadapi Penolakan

Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 July 2024

 

Sekolah PENABUR komplek Kelapa Gading mengadakan ibadah bersama memasuki tahun pelajaran 2024-2025. Ibadah yang terselenggara pada Rabu, 10 Juli 2024 di Aula TKK 6 PENABUR itu dipimpin oleh Pendeta Grace Bustami. Seluruh guru dan karyawan TKK 6, SDK 6, SMPK 4, dan SMAK 5 PENABUR Jakarta mengikuti ibadah bertema "Cerdas Menghadapi Penolakan".

 

Pdt. Grace dalam pemaparannya menjelaskan bahwa pada umumnya manusia tidak suka ditolak karena penolakan membuat seseorang berpikir bahwa dirinya tidak cukup pantas. Belajar dari Yesus kita dapat cerdas menghadapi penolakan dengan dua teladan. Pertama, Yesus tahu bawha orang-orang Nazaret menolaknya karena merasa terancam dengan kemampuan-Nya dan bukan karena Dia tidak cukup pantas. Kedua, Yesus melatih murid-murid-Nya untuk memahami bahwa penolakan tidak boleh menghentikan mereka alam melanjutkan hidup dan karya.

 

"Dari teladan tersebut, saat menghadapi penolakan kita tidak seharusnya merasa rendah diri," tegas Pdt. Grace. "Dengan sudut pandang lain, kita dapat melihat bahwa penolakan tersebut terjadi karena kelebihan yang kita miliki mengancam yang lain."

 

Selanjutnya, Pdt. Grace menerangkan bahwa kadang Tuhan membiarkan kita untuk ditolak dan Ia tidak membela kita. Namun, justru itulah cara Tuhan melindungi kita dari situasi atau orang-orang yang salah. "Dengan demikian, penolakan bukanlah alas an kita untuk menghentikan karya dan hidup," pesan Pdt. Grace. "Berpeganglah kepada Tuhan agak dimampukan untuk menghadapi dan memahami penolakan." (Emma - Guru Bahasa Indonesia)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2021
Kebaktian Siswa: Bertumbuh dalam Iman dan Solidar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 April 2021
Perayaan Paskah 2021: Kebangkitan-Nya Memulihkan
Perayaan Paskah 2021: Kebangkitan-Nya Memulihkan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 February 2021
PCG SMAK 5: Peran Orangtua dalam Mengatasi Stress...
PCG SMAK 5: Peran Orangtua dalam Mengatasi Stress...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 March 2021
Andrew D. Janong, Jagoan Matematika SMAK 5 yang M...
Andrew D. Janong, Jagoan Matematika SMAK 5 yang M...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 March 2021
Seminar Motivasi: Menjadi Pribadi yang Mampu Bera...
Seminar Motivasi: Menjadi Pribadi yang Mampu Bera...
Berita Lainnya - 31 December 2024
Melewati 2024 dengan Penuh Syukur dan Jelang 2025...
Berita Lainnya - 30 December 2024
Pekerjaan Allah adalah Kabar Baik bagi Semua Umat...
Pekerjaan Allah adalah Kabar Baik bagi Semua Umat...
Berita Lainnya - 29 December 2024
Berlaku Bijak sebelum Mengambil Kesimpulan dan Ke...
Berlaku Bijak sebelum Mengambil Kesimpulan dan Ke...
Berita Lainnya - 28 December 2024
Bukan Beban yang Ringan tapi Bahu yang Kuat yang ...
Bukan Beban yang Ringan tapi Bahu yang Kuat yang ...
Berita Lainnya - 27 December 2024
Menyatakan Kuasa Roh Kudus dalam Kehidupan Kita
Menyatakan Kuasa Roh Kudus dalam Kehidupan Kita
Berita Lainnya - 17 May 2024
Melewati Hari-Hari dengan Menyerahkan Setiap Perg...
Berita Lainnya - 16 May 2024
If We Have A Little Love to Help Others, then Go...
If We Have A Little Love to Help Others, then Go...
Berita Lainnya - 31 July 2024
Rintangan Tampak Besar jika Kita Mengalihkan Pand...
Rintangan Tampak Besar jika Kita Mengalihkan Pand...
Berita Lainnya - 30 July 2024
Bersukacita karena Kebenaran Bukan karena Dosa
Bersukacita karena Kebenaran Bukan karena Dosa
Berita Lainnya - 29 July 2024
Jangan Takut pada Penderitaan, karena Tuhan selal...
Jangan Takut pada Penderitaan, karena Tuhan selal...
Berita Lainnya - 20 November 2023
Tuhan telah Menyediakan Anugerah pada Setiap Kita
Berita Lainnya - 14 November 2023
Growth Mindset Vs Fixed Mindset
Growth Mindset Vs Fixed Mindset
Berita Lainnya - 10 November 2023
Menurutku, Penguasaan Diri itu?
Menurutku, Penguasaan Diri itu?
Berita Lainnya - 09 November 2023
Emotional Numbness: Kenapa ya aku merasa seperti ...
Emotional Numbness: Kenapa ya aku merasa seperti ...
Berita Lainnya - 08 November 2023
Bersepatu (Bergantung Sepenuhnya Pada Tuhan)
Bersepatu (Bergantung Sepenuhnya Pada Tuhan)
Berita Lainnya - 28 January 2022
Analisis Cerpen Uang Logam Pak Trusty
Berita Lainnya - 20 January 2022
Bedah Buku: Beauty and the Beast
Bedah Buku: Beauty and the Beast
Berita Lainnya - 12 January 2022
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Berita Lainnya - 07 January 2022
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Berita Lainnya - 19 November 2021
Tanda Pengikat Rasa
Tanda Pengikat Rasa

Choose Your School

GO