Ibadah Awal Tahun Pelajaran: Berpengetahuan yang Berhikmat

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023

 

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta mengadakan ibadah menyambut tahun pelajaran 2023-2024 pada Senin, 10 Juli 2023. Seluruh siswa, guru, dan karyawan SMAK 5 mengikuti kegiatan yang terselenggara di aula TKK 6 PENABUR Jakarta. Pendeta Jedi O. Liline dari GKI Sunter memimpin kebaktian yang menjadi agenda tahunan tersebut.

 

Pdt. Jedi dalam khotbahnya menyampaikan mengenai pentingnya pengetahuan yang diperoleh dari proses pendidikan di sekolah. Tanpa adanya pengetahuan, seseorang dapat menjadi bodoh. "Karena manusia mendengar, menerima, dan mencerna bahkan memahami informasi yang menjadikannya mahkluk berpengetahuan," papar Pdt. Jedi.

 

Meski pengetahuan penting, Pdt. Jedi menjelaskan bahwa untuk bisa bertahan di tengah perbuhanan yang begitu cepat, tidak cukup hanya memiliki pengetahuan saja. "Manusia juga perlu berhikmat atas pengetahuan atau kepintaran yang dimilikinya," tegasnya.

 

"Hikmat membuat seseorang memiliki kemampuan untuk menggunakan informasi yang benar dan tepat pada waktu yang tepat, dengan cara yang benar, dan untuk hal yang tepat," jelas Pdt. Jedi. (Johana Aleina - Kelas XI MIPA 5)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 August 2024
Open Recruitment OSIS Batch 31 SMAK 5 PENABUR Jak...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 August 2024
Informasi Penjaringan Kesehatan dan Skrinning Ane...
Informasi Penjaringan Kesehatan dan Skrinning Ane...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 August 2024
Undangan Ibadah Guru dan Karyawan Sekolah PENABUR...
Undangan Ibadah Guru dan Karyawan Sekolah PENABUR...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2024
Pertandingan DBL Putri SMA 5 PENABUR (29) vs SMA ...
Pertandingan DBL Putri SMA 5 PENABUR (29) vs SMA ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2024
Video DBL Dance: SMA 5 PENABUR & SMA 3 PENABUR Ja...
Video DBL Dance: SMA 5 PENABUR & SMA 3 PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 November 2023
KalderaNews.com: SMAK 5 Penabur Berikan Pendidika...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 November 2023
Menjadi Tuan Rumah yang Teladan
Menjadi Tuan Rumah yang Teladan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2023
Memaknai Escalades Pinishi SMAK 5 PENABUR Jakarta...
Memaknai Escalades Pinishi SMAK 5 PENABUR Jakarta...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2023
Guru Menjadi Domba dan Gembala
Guru Menjadi Domba dan Gembala
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 November 2023
Livestream Final Basket Escalades Pinishi 2023
Livestream Final Basket Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 1-2 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 21-25 September 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 21-25 September 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 21-25 September 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 14-18 September 2020
Berita Lainnya - 25 March 2024
Segalanya dapat Berlalu tapi Kasih Setia Tuhan Ti...
Berita Lainnya - 24 March 2024
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Berita Lainnya - 19 March 2024
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Menata Pola Hidup dan Pelayanan Kita kepada Tuhan
Berita Lainnya - 17 March 2024
Menghasilkan Buah dan Memuliakan Tuhan
Menghasilkan Buah dan Memuliakan Tuhan
Berita Lainnya - 12 March 2024
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H
Berita Lainnya - 02 August 2023
Bait Allah adalah Hidup Setiap Orang Percaya yang...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Lord, I need to You
Lord, I need to You
Berita Lainnya - 31 July 2023
Karena Tuhan, Segala Tantangan Pasti dapat Kita L...
Karena Tuhan, Segala Tantangan Pasti dapat Kita L...
Berita Lainnya - 29 July 2023
Masuk 'circle'nya YESUS aja
Masuk 'circle'nya YESUS aja
Berita Lainnya - 28 July 2023
Dunia dapat Berubah , Tapi Kasih Tuhan Selalu Set...
Dunia dapat Berubah , Tapi Kasih Tuhan Selalu Set...

Choose Your School

GO