Guru Menjadi Domba dan Gembala

Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2023

 

Guru, di hadapan Yesus adalah domba, sedangkan di hadapan siswa, adalah gembala.

 

Demikian disampaikan oleh Pendeta Natanael Setiadi dari GKI Kayu Putih dalam ibadah sekolah Kristen PENABUR Komplek Kelapa Gading. Kebaktian tersebut terselenggara pada Kamis, 26 Oktober 2023 di aula TKK 6 PENABUR. Seluruh guru dan karyawan dari SMAK 5, SMP 4, SDK 6, dan TKK 6.

 

Selanjutnya, Pdt. Natanael memaparkan karakteristik gembala yang baik dan tidak baik. Gembala baik memiliki ciri mengenal dengan baik dan mau berkorban bagi domba-dombanya. "Selain itu, gembala yang baik juga mau membawa domba-domba lain yang tersesat untuk masuk ke kawanan domba-dombanya," sebutnya.

 

Pdt. Natanael pun menjelaskan mengenai gembala yang tidak baik dengan menyebutnya sebagai gembala upahan. Gembala tersebut akan lari jika ada bahaya, tidak bersedia berkurban, serta tidak peduli pada domba-dombanya.

 

Ungkapan mengenai gembala baik dan tidak baik tertuju pada karakteristik guru. Guru yang memiliki karakteristik gembala yang baik akan peduli kepada anak didiknya. Ia mau mengenal lebih dalam serta mau berkorban baik waktu maupun tenaga bagi siswa-siswanya.

 

Sementara itu, gembala upahan itu mengibaratkan guru yang memahami pekerjaannya hanya sekedar tugas. "Selain itu, ia juga tidak bersedia melakukan hal lebih," tambah Pdt. Natanael.

 

"Memang tidak mudah seorang guru menjadi seperti gembala yang baik," ungkap Pdt. Natanael. Untuk mewujudkan dan terus memeliharanya diperlukan semangat. Salah satunya dengan menempatkan diri dalam komunitas yang menjadikan diri sebagai domba Yesus.

 

Melalui komunitas tersebut, guru dapat saling menopang dan membentuk kasih yang membangun. "Saling berbagi dan menguatkan satu sama lain," terang Pdt. Natanael. (Lucia Febriarlita - Guru Geografi)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2025
Celebrate Valentine's Day by OSIS Bidang Inti SMA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 February 2025
Bring Your Tumbler Every Friday Program by OSIS B...
Bring Your Tumbler Every Friday Program by OSIS B...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 February 2025
Video Serba Serbi Valentine's Day 2025 SMAK 5 PEN...
Video Serba Serbi Valentine's Day 2025 SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2025
Video LDK Kolaborasi FKPK Kelapa Gading 2025
Video LDK Kolaborasi FKPK Kelapa Gading 2025
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 February 2025
Selamat Menempuh Ujian Praktik Siswa Kelas XII SM...
Selamat Menempuh Ujian Praktik Siswa Kelas XII SM...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 February 2024
Leadership Day, Pameran Karya Siswa
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 February 2024
Dari Leadership Day Aku Belajar
Dari Leadership Day Aku Belajar
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 February 2024
Leadership, Pengelolaan Potensi Diri
Leadership, Pengelolaan Potensi Diri
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2024
Sosialisasi Perguruan Tinggi Negeri di SMAK 5 PEN...
Sosialisasi Perguruan Tinggi Negeri di SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 February 2024
Kegiatan ACES di SMAK 5 PENABUR Jakarta
Kegiatan ACES di SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 December 2020
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS Batch 27
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 November 2020
Character Camp Virtual SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2020
Bintang Biologi dari SMAK 5: Ellena Vianne, Kerja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 October 2020
E-Trip5: Liburan Virtual ke Amsterdam
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 October 2020
Penjuru Virtual SMAK 5 2020
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pengenalan hidup akan Kristus menjadikan hidup ki...
Berita Lainnya - 19 August 2024
Perubahan Hidup di dalam Tuhan Menjadikan Kita Se...
Perubahan Hidup di dalam Tuhan Menjadikan Kita Se...
Berita Lainnya - 18 August 2024
There is no reason why any of us would have to wa...
There is no reason why any of us would have to wa...
Berita Lainnya - 17 August 2024
Hidup Akan Menjadi Indah Jika Kita Dapat Bekerja ...
Hidup Akan Menjadi Indah Jika Kita Dapat Bekerja ...
Berita Lainnya - 16 August 2024
God is calling us to learn from Him
God is calling us to learn from Him
Berita Lainnya - 30 August 2023
Mewartakan Kasih Tuhan Melalui Karya dan Pelayan...
Berita Lainnya - 29 August 2023
God doesn’t speak to everyone in the same way
God doesn’t speak to everyone in the same way
Berita Lainnya - 28 August 2023
Tuhan Melukis Sejarah Hidup Kita
Tuhan Melukis Sejarah Hidup Kita
Berita Lainnya - 25 August 2023
Mewujudkan Kasih Tuhan Melalui Sesama
Mewujudkan Kasih Tuhan Melalui Sesama
Berita Lainnya - 24 August 2023
God's Grace and Power Help You Live More Boldly f...
God's Grace and Power Help You Live More Boldly f...

Choose Your School

GO